Ditargetkan Rampung Pertengahan Desember, Command Center Tangani Masalah Secara Realtime

BOGOR-RADAR BOGOR, Perumda Tirta Pakuan Kota Bogor terus merampungkan ruangan Command Center di kantor pusat Jalan Siliwangi, Kecamatan Bogor Timur, Kota Bogor. Baca Juga : Lagi, Polresta Bogor Bantu Perekonomian Marbot Salah satu ruangan yang sedianya digunakan untuk rapat, akan difungsikan sebagai sentra berbagai informasi dari wilayah maupun pelanggan yang terpusat. Direktur Teknik (Dirtek) Perumda Tirta […]
Lagi, Polresta Bogor Bantu Perekonomian Marbot

BOGOR-RADAR BOGOR, Polresta Bogor Kota kembali menyalurkan bantuan untuk para marbot berupa gerai dagangan. Baca Juga : Kuliner Hits Leuwiliang, Seblak Favoritnya Anak Muda Kini, giliran marbot di Masji Al Maidah Kelurahan Semplak yang mendapatkan bantuan gerai itu, Jumat (3/12). Kapolresta Bogor Kota, Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro mengatakan, satu unit gerai Marbot Mart itu diserahkan […]
Tak Terawat, Kondisi Terkini Pengereman Darurat di Puncak, Ditumbuhi Rumput Liar hingga Vandalisme!

MEGAMENDUNG-RADAR BOGOR, Bagi yang kerap berlibur ke kawasan puncak, Kabupaten Bogor pasti tidak asing lagi dengan jalur pengereman darurat di Tanjakan selarong, Kecamatan Megamendung Kabupaten Bogor. Baca Juga : Parah! Marak Oknum Hotel Nakal Buang Sampah Sembarang! Jalur pengereman darurat itu adalah jalur khusus. Sengaja dibuat di sisi kanan atau kiri jalan. Dengan posisi kemiringan yang […]
Parah! Marak Oknum Hotel Nakal Buang Sampah Sembarang!

MEGAMENDUNG-RADAR BOGOR, Sampah hotel di Kawasan puncak kerap dibuang sembarangan. Tidak sedikit juga melakukan aksi curang bekerjasama dengan pengelola sampah rumah tangga. Baca Juga : RSUD Ciawi Tangani 172 Warga Terjangkit DBD Hal itu dikatakan kepala UPT pengelolaan sampah wilayah II Ciawi, Rudi Andryanto. Kepada Radar Bogor, Andri memaparkan, banyak oknum hotel yang membuang sampah secara […]
RSUD Ciawi Tangani 172 Warga Terjangkit DBD

CIAWI-RADAR BOGOR, Jelang Akhir tahun 2021, Kasus Demam Berdarah dengue (DBD) terus melonjak. Data dari RSUD Ciawi mencatat, sejak Januari 2021 ada ratusan pasien DBD yang dirawat di RSUD Ciawi. Baca Juga : Aplikasi Kuncie dan Fita dari Telkomsel Raih Google Play Awards 2021 Dirut RSUD Ciawi Dokter Tsani Musyafa memaparkan, pada bukan Januari 2021, terdapat […]
Hati-hati! Varian Omicron Sudah Masuk Singapura

JAKARTA-RADAR BOGOR, Pemerintah harus segera mengantisipasi ancaman Virus Covid-19 Omicron. Pasalnya, keberadaan varian baru itu sudah semakin dekat. Saat ini, kasus Omicron sudah ditemukan di Singapura. Baca Juga : Kenali Dua Ciri Khas Gejala Covid-19 Omicron, Berbeda dengan Varian Delta Terkait hal tersebut, Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta kepada para Kepolisian Daerah (Polda), untuk menjaga ketat […]
Kebakaran Hanguskan Tiga Kios Sekitar Lippo Plaza, Ini Penyebabnya

BOGOR-RADAR BOGOR, Kebakaran melanda tiga kios yang berada Jalan Malabar, Kelurahan Malabar tak jauh dari Lippo Plaza Keboen Raya Bogor, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, Jumat (3/12/2021) siang. Baca Juga : Kronologi Kebakaran Kios di IPB Dramaga, 13 Bangunan Hangus Kebakaran dipicu dari percikan api yang menyambar bensin, sehingga api cepat membesar dan merembet ke kios […]
Mau Liburan Nataru di Vila Sukamakmur? Cek Harganya di Sini. Buruan Booking!

SUKAMAKMUR-RADAR BOGOR, Jelang libur Nataru (Natal 2021 dan Tahun Baru 2022) sejumlah vila dan penginapan di kawasan Sukamakmur diserbu wisatawan. Mereka mulai banyak membooking tempat untuk merayakan liburan pergantian tahun bersama keluarga. Baca Juga : Dibalik Talaga Saat Puncak, Butuh Tiga Tahun Untuk Revitalisasi Salah satunya di kawasan Wisata Villa khayangan Sukamakmur. “Iya sudah mulai banyak […]
Komisi V DPR-RI Datangi Proyek Rel Ganda, Dedie Jelaskan Konsep Penataan Batutulis

BOGOR-RADAR BOGOR, Jajaran Komisi V DPR – RI mendatangi proyek rel ganda (double track) di Stasiun Batutulis, Kecamatan Bogor Selatan, Kamis (2/12/2021). Baca Juga : Fasilitasi Warga Terdampak, Kontraktor Double Track Sepakati Ganti Rugi Rombongan diterima langsung Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A. Rachim. Kunjungan kerja spesifik legislatif pusat itu, untuk melihat langsung progres dari proyek […]
Prakiraan Cuaca : Bogor Siang Hingga Sore Ini Berpotensi Hujan Ringan-Sedang

BOGOR-RADAR BOGOR, Prakiraan cuaca di wilayah Bogor dan sekitarnya, serta beberapa daerah lain di Jawa Barat, Jumat (3/12/2021) pagi ini berpotensi hujan ringan, siang dan sore hujan ringan hingga sedang. Baca Juga : Prakiraan Cuaca : Pagi Ini Bogor Cerah Berawan, Sore Hingga Malam Hujan Ringan Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa Barat, pagi hari : […]
78 Pohon pada Proyek Sentul Kandang Roda Ditebang

CIBINONG-RADAR BOGOR, Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Pertanahan Kabupaten Bogor klaim, ada sekitar 78 pohon yang dihilangkan, pada proyek pendestrian Sentul Kandang Roda. Baca Juga: Gebyar Festival Mustika Rasa di SMAN 01 Leuwiliang, Sajikan 45 Masakan Nusantara “Untuk kebijakan penebangan pohon, termasuk penataan dilihat dari design penataan, apakah umurnya masih muda atau tua, dan kita lihat […]
Gebyar Festival Mustika Rasa di SMAN 01 Leuwiliang, Sajikan 45 Masakan Nusantara

LEUWILIANG-RADAR BOGOR, Puluhan menu masakan Nusantara disajikan secara kreatif oleh siswa-siswi SMA Negeri 01 Leuwiliang pada Kamis, 2 Desember 2021. Rupanya, kegiatan ini bagian dari Festival Mustika Rasa 1221 masakan yang akan dilombakan ditingkat Provinsi Jawa Barat. Baca Juga : Endang S Thohari, Salurkan Bantuan Mesin Pertanian Cultivator untuk Kelompok Tani di Kabupaten Cianjur Dengan antusiasnya, […]