25 radar bogor

BKPH Jonggol Tutup Galian Liar di Klapanunggal

KLAPANUNGGAL-RADAR BOGOR, Bagian Kesatuan Pengelolaan Hutan (BKPH) Jonggol menutup galian liar yang berada dilahan Perhutani di Desa Nambo, Kecamatan Klapanunggal. Asisten Perhutani (Asper) KBKPH Jonggol Agus Abdurachman menjelaskan, Perhutani sudah melaksanakan peneguran melalui surat, kemudian penghentian-penghentian secara langsung di lapangan. Kemudian pihaknya melakukan pemasangan plang larangan di area galian tersebut. Baca juga: Galian Liar di […]

DBMPR Jabar Ajukan 10,4 Hektar Lahan Perhutani, Untuk Kantong Parkir Truk Tambang

Sopir Truk Tambang

PARUNG PANJANG-RADAR BOGOR, Dinas Bina Marga dan Penataan Ruang (DBMPR) Provinsi Jawa Barat, sudah mengajukan 10 hektar lebih lahan, untuk digunakan sebagai kantong parkir truk tambang, milik Perhutani. Kepala Dinas Bina Marga dan Penataan Ruang Provinsi Jawa Barat, Bambang Tirtoyuliono mengatakan, pihaknya telah melakukan kerja sama dengan Perhutani, untuk menggunakan lahan mereka di dua titik, […]

BKPH Setop Aktivitas Wisata Foodland Dago, Ini Penyebabnya

PARUNG PANJANG-RADAR BOGOR, Perhutani BKPH Bogor menghentikan aktivitas wisata Foodland Dago yang berada di wilayah Kecamatan Parung Panjang. Musababnya, kegiatan tersebut menyalahi aturan kerja sama dengan menerbitkan tiket tanpa kesepakatan. Baca Juga: Antisipasi Bencana, Camat Bogor Tengah Prioritaskan Pembangunan TPT dan Pelatihan Warga “Sesuai kerja sama, hanya Agro forestry dan jasa kuliner ternyata dalam pelaksanaan […]

Petugas Perhutani Gunung Dago Diganjar Penghargaan

PARUNG PANJANG-RADAR BOGOR, Petugas Perhutani Mulyawarman menerima penghargaan pencapaian target wisata tahun 2022 di wisata alam Gunung Dago, Kecamatan Parung Panjang. Baca Juga: RS Lapangan Ditutup, Kembali Jadi Sekretariat Pengcab dan Wisma Atlet Itu berdasarkan nomor sertifikat penghargaan/ 0303/016.06/SDM/DIVRE/ Janten 2022. Mulyawarman meraihnya atas tercapainya target wisata 100 persen. “Tentunya sangat bersyukur. Terima kasih atas […]

Satpol PP Berikan Dua Kali Teguran Proyek Restoran Dago

lokasi proyek pembangunan resto dago di parung panjang.

PARUNG PANJANG-RADAR BOGOR, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kecamatan Parung Panjang mendatangi proyek pembangunan restoran yang berada di Desa Dago. Menurut informasi, proyek pembangunan restoran tersebut baru mendapatkan izin lingkungan. “Yang pertama penggunaan lokasinya sudah jelas, dan pengelola tak bisa menjelaskan presentasi lahannya seperti apa,” kata Kasi Trantib Pol PP Parung Panjang, Dadang Kosasih […]

Perhutani Bagikan Bingkisan Lebaran Total Rp5,3 Miliar

BOGOR-RADAR BOGOR, Perum Perhutani membagikan bingkisan lebaran kepada pekerja non-karyawan di seluruh wilayah kerja Perhutani dengan total nilai Rp 5,3 Milyar. Penerima bingkisan lebaran tersebut adalah para mitra kerja Perhutani, yakni mitra pekerja hutan baik penyadap getah pinus, kopal, pemetik daun kayu putih, pekerja lak, kru tebangan, kru Tempat Penimbunan Kayu, kru industri dan guru […]

Perhutani Santuni Anak Yatim dan Duafa

RADAR BOGOR – Perum Perhutani memberikan santunan sebesar Rp50 juta kepada puluhan anak yatim piatu dan masyarakat kurang mampu (duafa) di sekitar lingkungan kantor pusat Perum Perhutani di Masjid Jami Daarul Faalah, Pasar Minggu, Jakarta Selatan pada Kamis (29/04). Dalam sambutannya, Wahyu Kuncoro menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Perhutani terhadap anak yatim piatu, […]

Sulit Air Bersih, Desa Wargajaya Minta Kerjasama Perhutani

Krisis air

SUKAMAKMUR-RADAR BOGOR, Punya sumber mata air melimpah, masyarakat Desa Wargajaya, Kecamatan Sukamakmur, Kabupaten Bogor malah sulit mendapatkan air bersih. Hal itu terjadi sejak 6 tahun ke belakang saat banyak objek wisata bermunculan di wilayah tersebut. Menurut Kepala Desa Wargajaya, Ooy Tamami, mata air yang mengalir dari hutan milik Perum Perhutani awalnya langsung ke pemukiman warga. […]

Tanam Pohon di Lahan Longsor

CITEUREUP–Secara geografis, Desa Tajur termasuk dalam peta rawan bencana longsor. Pasalnya, kontur tanahnya labil dan curah hujannya tergolong tinggi. Mengantisipasi hal tersebut, Pemerintah Desa Tajur melakukan penghijauan dengan menanam pohon. Kepada Radar Bogor, Kepala Desa Tajur Aja Sukarja menerangkan, dirinya akan menjadi pelopor dalam kegiatan penghijauan, dengan menanam 100 pohon di area longsor. ”Program penghijauan […]

Eksekusi Vila Batal Lagi

MEGAMENDUNG–Rencana pembongkaran 23 vila liar di Kampung Awan, Desa Megamendung, Kecamatan Megamendung, batal terlaksana. Padahal, puluhan unit bangunan ilegal itu berdiri di atas lahan milik Perum Perhutani. Kanit Satpol PP Kecamatan Megamendung Iwan Relawan mengatakan, hingga saat ini pihaknya belum menerima pemberitahuan dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (Kemen-LHK) soal jadwal eksekusi. “Ada yang datang […]