25 radar bogor

Mantan Wakapolresta Bogor Kota Lulus Sekolah Sesko TNI 2021

BOGOR-RADAR BOGOR, Mantan Wakapolresta Bogor Kota Kombes Pol Rantau Isnur Eko resmi menyelesaikan Pendidikan Reguler (Dikreg) Sesko TNI XLVIII tahun 2021 di Bandung. Rantau terakhir menjabat sebagai Kapolres Lahat, juga sempat dipercaya menduduki jabatan sebagai Wakapolresta Bogor pada tahun 2019 serta Komandan Satuan Brimob Gorontolo tahun 2020. Diketahui, Dikreg Sesko TNI XLVIII tahun 2021 secara […]

25 Warga Terima Bantuan BSPS, Diah Pitaloka: Keluarga Penerima Dapat Hidup Lebih Baik

BOGOR-RADAR BOGOR, Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI, Diah Pitaloka menyampaikan Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) kepada 25 warga di kelurahan Ranggamekar, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor. Diah mengatakan, bantuan ini merupakan aspirasi warga yang memang kondisinya amat membutuhkan dan belum pernah mendapatkan bantuan perumahan. “Bantuan ini merupakan ikhtiar bersama dengan Kementerian PUPR untuk meningkatkan […]

Ratusan Mahasiswa Baru FEB Unpak Ikuti WEBF 2021, Dekan: Didorong Memiliki Kemampuan Pemecahan Masalah yang Baik

BOGOR-RADAR BOGOR, Kelembagaan Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Pakuan (Unpak) mengadakan kegiatan yang bernama Welcome to Economic and Business Faculty (WEBF) 2021. Bertajuk “Future Leader Fest of Generation Z”. WEBF yang dilakukan selama dua hari sedcara daring itu juga merupakan program pengenalan sistem pendidikan tinggi (P2SPT) yang tentu saja penting untuk dilakukan sebagai […]

Warung di Puncak Sering Dijadikan Tempat Pesta Miras, Pedagang: Tolong Ditertibkan!

CISARUA-RADAR BOGOR, Satpol PP Kecamatan Cisarua mendatangi sejumlah warung di kawasan puncak, Kabupaten Bogor yang sempat viral akibat “getok” harga, Senin (20/9/2021). Dari hasil pemeriksaan adanya “getok” harga karena ulah dari tamunya sendiri. Kepada satpol PP, salah satu pedagang mengaku ada tamu yang hanya membeli kopi, namun memakan waktu berjam-jam. “Bahkan sampai menginap. Jadi kalau […]

Gak Punya SIM Mending di Rumah, Mulai Hari Ini Ada Razia Patuh Lodaya!

MEGAMENDUNG-RADAR BOGOR, Bagi yang tidak memiliki SIM, sebaiknya diam dirumah. Jangan memaksakan berkendara. Pasalnya, mulai hari ini, Senin (20/9/2021) Satlantas Polres Bogor bakal menggelar Operasi Patuh Lodaya 2021. Operasi patuh Lodaya 2021 akan berlangsung selama dua pekan. Kasat lantas Polres Bogor AKP Dicky pranata mengatakan, operasi patuh lodaya akan menyasar para pelanggar lalulintas. Selain itu […]

Heran, Ada Pejabat Negara Senang Rakyatnya Digusur, Rocky Gerung: Memang Otaknya

RADAR BOGOR, Pengamat Politik Rocky Gerung blak-blakan menyebut Tenaga Ahli Utama KSP Ali Mochtar Ngabalin senang jika rumahnya hendak digusur. Pernyataan tersebut diungkapkan mantan Dosen Ilmu Filsafat Universitas Indonesia (UI) itu saat Anggota DPR RI Fadli Zon mengunjungi kediamannya di Kampung Gunung Batu, Bojongkoneng. Dalam video obrolan Rocky Gerung dengan Fadli Zon itu diunggah melalui […]

Prakiraan Cuaca : Bogor Hari Ini Diprediksi Cerah

Ilustrasi suhu udara panas

BOGOR-RADAR BOGOR, Hari ini, Senin (20/9/2021) cuaca Bogor dan sekitarnya pagi hari diprediksikan cerah hingga cerah berawan. Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa Barat, cuaca siang dan sore hari berpotensi hujan ringan hingga sedang Kab dan Kota Sukabumi, Kab Cianjur, Kab Bandung, Kab. Garut, Kab dan Kota Tasikmalaya Kab. Ciamis dan Kota Banjar, dan Kab. […]

Nakhodai Perempuan Bangsa Kota Bogor, Yasmin Sanad Optimis Dongkrak Popularitas PKB

BOGOR-RADAR BOGOR, Organisasi sayap perempuan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kota Bogor memiliki pimpinan baru. Yasmin Sanad terpilih sebagai Ketua Perempuan Bangsa (PB) Kota Bogor dalam musyawarah cabang (muscab) yang digelar di Hotel Salak, Sabtu (18/9). Gelaran muscab itu melibatkan unsur dari PKB Kota Bogor. Anggota DPR RI, Neng Eem Marhamah Zulfa Hiz juga hadir dalam […]

Maba IBI Kesatuan Digembleng Pendidikan Radikalisme, Rektor: Penting Untuk Menjaga Kebhinekaan Indonesia

BOGOR-RADAR BOGOR, Institut Bisnis dan Informatika Kesatuan atau IBI Kesatuan mengadakan kuliah perdana bertajuk Membangun Sikap Anti Radikalisme bagi mahasiswa baru pada Sabtu (18/9/2021). Kegiatan webinar dengan menyasar mahasiswa baru itu dilakukan secara hybrid sekitar 743 peserta via daring untuk Mahasiswa Baru TA 2021/2022, serta dosen dan peserta yang mengikuti secara offline sebanyak 60 orang. […]

Menggelora, TMMD Bantu Desa Cikahuripan

BOGOR-RADAR BOGOR, Semenjak menginjakan kaki di Desa Cikahuripan Kecamatan Klapanungal Kabupaten Bogor menjalankan tugas sebagai Bintara Pembina Desa (Babinsa), hati dan pikiran Babinsa Desa Cikahuripan Yedi Mulyadi bertekad untuk berjuang sekuat tenaga untuk keamanan dan ikut mensejahterakan wilayah Desa Cikahuripan. Ditemui di lokasi TMMD Ke- 112 Kodim Kp.Pangkalan RT 04/02 Desa Bojong Kecamatan Klapanunggal 0621, […]

Prakiraan Cuaca : Waspada Bogor Potensi Hujan Lebat Sejak Siang Hari

Ilustrasi-hujan

BOGOR-RADAR BOGOR, Hari ini, Sabtu (18/9/2021) cuaca Bogor dan sekitarnya pagi hari diprediksikan cerah hingga cerah berawan. Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa Barat, cuaca siang dan sore hari berpotensi hujan ringan hingga sedang di Kab Garut, Kab Subang dan Kab Purwakarta,  Kab dan Kota Tasikmalaya, Kab Ciamis, Kota Banjar, Kab Pangandaran, Kab Majalengka, Kab […]

DPRD Minta Pemkot Alokasi Anggaran untuk Sarpras Sekolah Dimaksimalkan

SDN Otista ambruk

BOGOR-RADAR BOGOR, Komisi IV DPRD Kota Bogor mendorong Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor agar mengalokasikan anggaran sarana prasarana (sarpras) secara maksimal ditahun mendatang. Hal itu dilakukan agar sekolah yang kondisinya rusak segera tertangani. Anggota Komisi IV DPRD Kota Bogor, Rifky Alaydrus mengatakan, kasus bangunan ambruk SDN Otista menjadi perhatian serius DPRD Kota Bogor. Agar tak terulang, […]