Polemik Sekolah At-Taufiq Berlarut-larut, DPRD : Sekolah Bisa Dibekukan

BOGOR-RADAR BOGOR, DPRD Kota Bogor meminta polemik yang terjadi di Sekolah At-Taufiq cepat diselesaikan. Sehingga tak berdampak pada anak didik yang tengah belajar. Aset Pemkab Hilang, Wabup Bogor: Ini Konspirasi, Banyak Pihak Bermain! Sekretaris Komisi IV Endah Purwanti mendesak Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor untuk bertindak tegas, dalam upaya menyelesaikan persoalan internal yayasan tersebut. “Kita mendukung […]
Komisi II DPRD Kota Bogor, Dorong Perumda Kota Bogor Tingkatkan Retribusi

BOGOR-RADAR BOGOR, Pembahasan Rancangan APBD 2022 Kota Bogor terus digeber oleh DPRD Kota Bogor. Ini Rute Baru DAMRI di Bogor Barat Untuk itu, Komisi II DPRD Kota Bogor bakal mendorong Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor untuk menggali potensi retribusi di wilayahnya. Dalam rapat yang dipimpin oleh Sekretaris Komisi II DPRD Kota Bogor Lusiana Nurissiyadah, disebutkan bahwa […]
Setahun Anggaran Kelurahan Rp175 Juta, DPRD: Jauh dari Kata Ideal

BOGOR-RADAR BOGOR, Anggaran keuangan di 68 kelurahan yang ada di Kota Bogor jauh dari kata ideal. Reuni 212 Bakal Digelar Lagi, Pegiat Medsos: Tangkap, Kerengkeng dan Umpanin ke Napi Lain Dalam satu tahun anggaran, kelurahan-kelurahan yang ada di Kota Bogor hanya mendapatkan dana sebesar Rp175 juta yang berasal dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). […]
Proyek BORR Seksi IIIB Dilanjut, DPRD Wanti-Wanti PT MSJ

BOGOR-RADAR BOGOR, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) mulai mewanti-wanti PT Marga Sarana Jabar (MSJ). Pergerakan Tanah di Sukajaya : Puluhan Warga Mengungsi, 38 Rumah Rusak DPRD tekankan agar hati-hati, dalam menentukan desain perencanaan proyek strategis nasional Jalan Tol Bogor Outer Ring Road (BORR) seksi IIIB. Rencananya kelanjutan Tol BORR IIIB segera dimulai, dan pembebasan lahan […]
Dapat Banyak Aduan Orang Tua Murid At-Taufiq, DPRD Segera Tindaklanjuti

BOGOR-RADAR BOGOR, DPRD Kota Bogor segera menindak lanjuti aduan tertulis, yang disampaikan perwakilan orang tua murid Sekolah At-Taufiq. Pulang Berkebun, Warga Leuwiliang Tewas Tersambar Petir Ketua DPRD Kota Bogor, Atang Trisnanto mengaku, tak hanya melalui surat aduan. Beberapa orang tua murid bahkan sudah mendatangi gedung DPRD Kota Bogor, agar memfasilitasi permasalahan dualisme Sekolah At-Taufiq. “(Saat […]
Sejumlah Proyek Strategis Meleset dari Target, DPRD Lakukan Evaluasi

BOGOR-RADAR BOGOR, Sejumlah proyek strategis di Kota Bogor meleset dari target waktu pengerjaan atau mengalami keterlambatan. Proyek Pedestrian Djuanda Molor, Bima Arya: Dikejar, Dikebut! Sebut saja proyek pekerjaan lanjutan revitalisasi Masjid Agung, pembangunan pedestrian Jalan Ir H Juanda, pembangunan Perpustakaan Daerah hingga penataan kawasan Jalan Suryakencana. Wali Kota Bogor Bima Arya menyempatkan diri melakukan inspeksi […]
Polemik At-Taufiq, DPRD Segera Panggil Semua Pihak Terlibat

BOGOR-RADAR BOGOR, DPRD Kota Bogor mulai angkat bicara terkait polemik yang terjadi di Sekolah At-Taufiq yang berada di Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor. Hati-Hati Lewat Jalan Ini, Bahaya! Sekretaris Komisi IV Endah Purwanti menyatakan, DPRD Kota Bogor sudah meminta Dinas Pendidikan (Disdik) untuk mengambil langkah teknis strategis terkait dengan konflik Sekolah At Taufiq. Endah menilai […]
Ketua DPRD Kota Bogor: Masjid Harus Jadi Pusat Kebangkitan Umat

RADAR BOGOR, Masjid memiliki peran yang lebih luas dari sekedar tempat beribadah. Bagi-Bagi Doorprize, Maia Estianty Semangati Vaksinasi Warga Sukamakmur Berdasarkan sejarah peradaban Islam, masjid dikenal sebagai pusat kegiatan sosial, ekonomi, pertahanan, pendidikan dan kebijakan publik di masa kenabian. Oleh karena itu, konsep masjid sebagai pusat kegiatan sosial kemasyarakatan harus tetap dihidupkan dan diaplikasikan pada […]
Pemkot Bogor Serahkan Tiga Draft Raperda

RADAR BOGOR, Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A. Rachim serahkan tiga draft rancangan Peraturan Daerah (Raperda) di Gedung DPRD Kota Bogor, Kamis, (14/10/2021). Prakiraan Cuaca: Bogor Diprediksi Hujan Sejak Siang Hingga Malam Ketiga pembahasan Raperda, yang terbagi di tiga panitia khusus ini, meliputi pendapat akhir terhadap Raperda PMP PT Bank Jabar Banten (BJB),. Penjelasan Raperda […]
Pengesahan Raperda Perubahan Status PDJT Ditentukan Bamus

BOGOR-RADAR BOGOR, Raperda perubahasan status PDJT atau Perusahaan Umum Daerah Jasa Transportasi dari Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) menjadi Perusahaan Umum Daerah (Perumda), memasuki tahap akhir. Perubahan Status PDJT Menjadi Perumda Tunggu Laporan Pansus Saat ini Pansus DPRD rencananya bakal menyerahkan berkas Raperda perubahasan status PDJT tersebut ke Badan Musyawarah (Bamus). “Dari hasil laporan pansus […]
Bahas Raperda Produk Hukum Daerah, DPRD Kota Bogor Libatkan Kejari

BOGOR-RADAR BOGOR, DPRD Kota Bogor menggandeng Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Bogor membahas raperda produk hukum daerah di wilayahnya. Usulan Raperda Santunan Kematian Ditolak, Pansus Tidak Akan Tinggal Diam Raperda produk hukum daerah tersebut nantinya bakal menjadi paduan Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda). “Jadi kami datang ke DPRD dalam kapasitas jaksa pengacara negara, di Datun (Perdata […]
Pelajar Bogor Tewas Dikeroyok, Komisi IV DPRD Panggil Disdik Jabar

BOGOR-RADAR BOGOR, Komis lV DPRD Kota Bogor melayangkan surat pemanggilan ke Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Jawa Barat terkait kasus pelajar Bogor tewas dikeroyok. PTM Sekolah yang Terlibat Pembacokan Pelajar Hingga Tewas Ditunda Pemanggilan tersebut rencananya dilakukan di gedung DPRD Kota Bogor Selasa (12/10/2021). Anggota DPRD Kota Bogor Devie Prihatin Sultani mengatakan, pemanggilan tersebut merupakan buntut […]