25 radar bogor

Tunggu 3 Tahun, Makam Jaksa Agung Pertama Akhirnya Dipindah

Suasana proses pemindahan pemakaman Jaksa Agung Pertama, Gatot Taroenamihardja dari TPU Menteng Pulo, Jakarta ke Pusata Adhyaksa, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Kamis (25/11/2021). Foto : Hendi Novian

CIBINONG-RADAR BOGOR, Tiga tahun lamanya, makam Jaksa Agung Pertama, Gatot Taroenamihardja akhirnya dipindah dari Tempat Pemakaman Umum (TPU) Menteng Pulo, Jakarta Selatan ke Pusara Adhyaksa, Cibinong, Kamis (25/11). Baca Juga : Pusat Pendidikan Wawasan Kebangsaan, Dua Narasumber Dihadirkan dalam Rakor Perdana Salah satu kerabat keluarga, Pradana Ganda Subrata menjelaskan, pihaknya sangat berterima kasih atas pemindahan makam. […]

Pusat Pendidikan Wawasan Kebangsaan, Dua Narasumber Dihadirkan dalam Rakor Perdana

Pusat Pendidikan Wawasan Kebangsaan, Dua Narasumber Dihadirkan dalam Rakor Perdana

RADAR BOGOR, Pusat pendidikan wawasan kebangsaan Kabupaten Bogor adalah suatu wadah, berbentuk kelompok kerja yang diarahkan untuk pengembangan cara pandang bangsa Indonesia tentang diri dan lingkungannya. Mengutamakan persatuan dan kesatuan bangsa, serta kesatuan wilayah yang dilandasi Pancasila dan undang-undang dasar negara Republik Indonesia tahun 1945. Baca Juga : Jelang HUT ke-22, DWP Gelar Senam Bogor Berlari […]

Jelang HUT ke-22, DWP Gelar Senam Bogor Berlari Antar Unit

Jelang HUT ke-22, DWP Gelar Senam Bogor Berlari Antar Unit

RADAR BOGOR, Jelang peringatan HUT ke-22 Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Bogor, DWP menggelar lomba senam Bogor Berlari antar unit DWP yang dilaksanakan di Semi Indoor GOR Pajajaran, Jalan Ahmad Yani, Tanah Sareal, Kota Bogor, Rabu (24/11/2021). Baca Juga : Anugerah Good Design Indonesia 2021, Mendag: GDI Dorong Ekonomi Hijau dan Berkelanjutan Pelaksanaan lomba senam Bogor […]

Roots Day, Cegah Perundungan Melalui Sekolah Penggerak

Roots Day, Cegah Perundungan Melalui Sekolah Penggerak

CIBUNGBULANG-RADAR BOGOR, SMPN 3 Cibungbulang menjadi salah satu sekolah penggerak di Kabupaten Bogor, yang ditunjuk untuk melakukan kegiatan penyampaian Program Roots Indonesia, kepada agen perubahan tahun 2021, (23/11/2021). Baca Juga : DIPLOMAT Cafe, Tempat Nongkrong Mahasiswa Harga Merakyat Kegiatan ini langsung dari kementerian pendidikan dan kebudayaan, untuk mengedukasi bahaya bullying di sekolah, melalui program sekolah penggerak […]

Resmikan Kampung Herbal, Ade Yasin Minta Dirawat Kader PKK

CIBINONG-RADAR BOGOR, Bupati Ade Yasin didampingi Ketua PKK Kabupaten Bogor Halimatu Sadiyah meresmikan Kampung Herbal di Villa Permata Mas, Desa Bojong Nangka, Kecamatan Gunung Putri, Rabu (23/11). Baca Juga : Mahasiswa UIKA Sabet Juara 1 Lomba Karya Tulis Agri-Informatika Nasional “Ini luar biasa, warga di kampung ini semuanya punya kesadaran yang tinggi dalam memelihara lingkungannya, dengan […]

SMP PGRI 1 Cibinong Gelar Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 H

CIBINONG-RADAR BOGOR, Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, dengan mengusung tema “Maulid Nabi Momentum Meneladani Ahklak Rasulullah” SMP PGRI 1 Cibinong menyelenggarakan peringatan kelahiran Baginda alam Nabi Muhammad SAW yang di gelar di sekolah, Rabu (24/11/2021). Baca Juga : Kemenkominfo Gelar Literasi Digital Netizen Fair di Berbagai Kota Sebagai penceramah di MMC TV Ustad Joker dengan bang […]

Bupati Ade Yasin Tegaskan UMK Kabupaten Bogor Tak Ada Kenaikan

Sejumlah buruh saat aksi di depan gerbang komplek perkantoran Tegar Beriman, Cibinong, Kabupaten Bogor. Jawa Barat, Pemerintah KAbupaten Bogor pastikan UMK buruh tak alami kenaikan. foto : Hendi Novian / Radar Bogor

CIBINONG-RADAR BOGOR, Pemerintah Kabupaten Bogor pastikan tak ada kenaikan upah minimum kerja (UMK) 2022, pasca upah minimum provinsi (UMP) Jawa Barat mengalami kenaikan. Baca Juga : Hadirkan Layanan Terbaik, BRI Borong 4 Penghargaan Dalam Bank Indonesia Award 2021 Kondisi ini membuat serikat pekerja akan menggelar aksi protes dan demo besar-besaran. “Kalau kita permintaan pasti ingin naik […]

Warga Cibungbulang Sumbang 200 Kantong Darah

Warga Cibungbulang Sumbang 200 Kantong Darah

CIBUNGBULANG-RADAR BOGOR, Sebanyak 200 kantong darah warga Cibungbulang berhasil terkumpul. Donor darah yang merupakan rangkaian kegiatan HUT Korpri dan Hari Kesehatan Nasional ini digelar PMI Bogor di Aula Kantor Kecamatan Cibungbulang pada Rabu, 24 November 2021. Baca Juga : Warga Penerima PTSL Diminta Sesuaikan Dengan Kemampuan, Jika Gadaikan Sertifikat Camat Cibungbulang, Agus Supriadi mengatakan, kegiatan […]

Warga Penerima PTSL Diminta Sesuaikan Dengan Kemampuan, Jika Gadaikan Sertifikat

Warga Penerima PTSL Diminta Sesuaikan Dengan Kemampuan, Jika Gadaikan Sertifikat

CIAMPEA-RADAR BOGOR, Sebanyak 600 warga Desa Ciampea, Kecamatan Ciampea telah menerima sertifikat tanah dari program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL). Baca Juga : Perumda Pasar Tohaga Bantah Ada Pungli Perpanjang Kartu Pedagang Pasar Citayam Warga diminta menyesuaikan dengan kemampuan jika akan mengagunkan atau menggadaikan sertifikat tersebut. “Masyarakat yang akan mengagunkan sertifikat, tolong disesuaikan dengan kemampuan. Karena […]

Perumda Pasar Tohaga Bantah Ada Pungli Perpanjang Kartu Pedagang Pasar Citayam

Suasana pedagang di Pasar Tradisional Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Pengelola Pasar membatah isu adanya pungutan liar pada pedagang. foto : Hendi Novian / Radar Bogor

CIBINONG-RADAR BOGOR, Perumda Pasar Tohaga Kabupaten Bogor, bantah adanya pungutan liar (pungli) yang dilakukan pengelola pasar Citayam, untuk perpanjang kartu pedagang. Baca Juga : Tentang Sertifikasi Halal, Begini Tanggapan MUI Padahal setiap tahun hanya cukup membayar Rp 50 ribu. Humas Perumda Pasar Tohaga Defi Imanullah menjelaskan, penetapan pembayaean untuk perpanjangan kartu pedagang setiap tahunnya tidak berubah […]

Tentang Sertifikasi Halal, Begini Tanggapan MUI

MUI

CIBINONG-RADAR BOGOR, Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Bogor, berencana melakukan pendataan dan verifikasi sektor pariwisata seperti hotel, dan restoran. Hal ini sebagai tindaklanjut Kementerian Agama (Kemenag) soal kewajiban kepemilikan sertifikasi halal. Baca Juga : Wanita Muda di Bogor Melahirkan di Semak-Semak! “Nanti ada pendataan, kami lakukan verifikasi ke lapangan sebagai tindaklanjut rencana tersebut, tapi akan […]

Wanita Muda di Bogor Melahirkan di Semak-Semak!

Wanita Muda di Bogor Melahirkan di Semak-Semak!

SUKARAJA-RADAR BOGOR, Warga RT05/05, Desa cijujung, Kecamatan Sukaraja, kabupaten Bogor digegerkan dengan penemuan ibu muda yang melahirkan di semak-semak. Baca Juga : Kota Bogor Borong Tiga Penghargaan Bidang Lingkungan Hidup Informasi yang dihimpun Radar Bogor, peristiwa tersebut terjadi sekitar pukul 12.30 WIB. Saat itu Ayon (37) warga setempat melihat ada seorang wanita muda tengah melahirkan di […]