Di Puncak, Harga Telur Rp 31 Ribu per Kilogram

CISARUA-RADAR BOGOR, Sebagian komoditi bahan pangan di Pasar Cisarua, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor mulai naik. diantaranya telur ayam. Di Pasar Cisarua, telur ayam dibandrol Rp 31 ribu perkilogram. Baca juga: Jelang Akhir Tahun, Harga Cabai Tembus Rp 120 Ribu, Telur Ayam Rp 35 Ribu Kenaikan harga telor ayam mulai dirasakan pada Minggu pertama bulan Desember 2021 […]
Diresmikan, Tugu Pancakarsa Belum Dibuka Untuk Umum

BABAKANMADANG-RADAR BOGOR, Bupati Ade Yasin resmikan tugu pancakarsa namun belum dibuka untuk umum sampai 2 Januari 2022 mendatang. Musababnya, saat ini status masih berada di PPKM level 2. “Tugu ini saya persembahkan untuk masyarakat Kabupaten Bogor, khususnya yang tinggal di Babakan Madang, Citeureup dan sekitarnya,” kata Bupati Ade Yasin, Selasa (28/12). Baca juga: Habiskan Anggaran Rp […]
Tahun Baru, Kapolda Jabar Minta Warga Berdoa

BOGOR-RADAR BOGOR, Jelang Tahun Baru 2022, masyarakat diminta menghindari kerumunan dan tidak diperkenankan menyalakan kembang api pada malam pergantian tahun baru. Hal itu disampaikan Kapolda Jawa Barat (Jabar) Irjen Suntana saat meninjau vaksinasi di Terminal Baranangsiang, Kota Bogor, Selasa (28/12/2021). Baca juga: Gerebek Vaksin di Terminal Baranangsiang, Kapolda Jabar Jaring 10 Ribu Masyarakat Menurutnya, saat ini […]
Wakil Wali Kota Bogor Yakin Elkan William Bawa Timnas Indonesia Menang Lawan Thailand

BOGOR-RADAR BOGOR, Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A Rachim meyakini Timnas Indonesia dapat membawa pulang trofi pada leg 1 Final AFF 2020 melawan Thailand pada Rabu (29/12/2021) besok. Dedie A Rachim berkaca dari hasil pertandingan yang sudah dilakoni skuad garuda pada AFF 2020. Baca juga: Banyak Pemain Muda, Ketua Askot Kota Bogor Prediksi Timnas Menang […]
Banyak Pemain Muda, Ketua Askot Kota Bogor Prediksi Timnas Menang 2-1 Lawan Thailand di Final Piala AFF

BOGOR-RADAR BOGOR, Jelang Timnas Indonesia pada Leg pertama final Piala AFF 2020 menghadapi Thailand pada Rabu (29/12/2021) nanti, memunculkan rasa percaya diri Merah Putih bisa angkat trofi tahun ini. Ketua Asosiasi PSSI Kota Bogor Eko Prabowo menyatakan, yakin Indonesia di tangan pelatih Shin Tae-Yong bisa memboyong Piala AFF 2020. Baca juga: Final Piala AFF 2020, Berikut […]
Warga Rumpin Tegas Tolak Pembangunan TPST, DPRD: Kita Surati Pemkab Bogor

RADAR BOGOR, Rapat Dengar Pendapat (RDP) terkait pembangunan Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) di Kecamatan Rumpin digelar hari ini, Selasa (28/12) bertempat di ruang rapat paripurna DPRD Kabupaten Bogor, Cibinong yang dipimpin langsung oleh ketua DPRD Kabupaten Bogor, Rudy Susmanto. Baca juga: HMR Datangi DPRD Tolak Proyek TPST Rumpin Ketua DPRD Kabupaten Bogor terlihat didampingi oleh Wakil […]
Bogor Treetop Zipline Adventure Disidak Dirjen KSDAE

TAMANSARI-RADAR BOGOR, Direktur Jenderal Konservasi Sumber Daya Alam Dan Ekosistem (Dirjen KSDAE), Wiratno melakukan sidak ke Bogor Treetop Zipline Adventure, Desa Sukajadi, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor Selasa (28/12/2021). Dalam sidak tersebut, Wiratno memastikan kawasan wisata alam tersebut tidak berkonflik dengan masyarakat. Baca juga: Puncak Disekat, Destinasi Wisata di Tamansari Diserbu Ratusan Wisatawan “Kedatangan saya ke ini […]
Desain Tol BORR Seksi IIIB Berubah, Pembangunan Strategis Kota Bogor Terdampak

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah pusat tengah mematangkan perubahan desain lanjutan pembangunan Tol BORR (Bogor Outer Ring Road) seksi IIIB, yang mengarah wilayah Kayumanis, Kecamatan Tanahsareal, Kota Bogor. Baca Juga : Ratusan KK di Kayu Manis Terdampak Tol BORR Seksi IIIB Kepala Badan Perencanaan Pembangunan (Bappeda) Kota Bogor Rudi Mashudi menyatakan, awalnya proyek Tol BORR yang meliputi wilayah […]
Pengerjaan Masjid Agung Molor dari Target, Ternyata Ini Penyebabnya

BOGOR-RADAR BOGOR, Proyek pembangunan Masjid Agung tahap pertama dipastikan takkan bisa rampung sesuai dengan target awal, akhir tahun ini. Pengerjaan atap ditargetkan rampung, Februari mendatang. Baca Juga : Percepat Pembangunan Masjid Agung, Bima Arya Minta Kontraktor Tambah Pekerja Wali Kota Bogor, Bima Arya Sugiarto telah mengungkapkan, pembangunan Masjid Agung sudah masuk ke tahap pengerjaan rangka atap. […]
Sky Bridge di Stasiun Bogor Mulai Lelang 2022, Terhubung ke Stasiun Paledang

BOGOR-RADAR BOGOR, Pembangunan jembatan layang atau sky bridge yang menghubungkan Stasiun Bogor dan Stasiun Paledang di Kota Bogor, mulai dilelang pada 2022. Baca Juga : Progres Pekerjaan Sudah 90 Persen, Kereta Double Track Bogor Sukabumi Segera Beroperasi Tahun Depan Direktur Prasarana Perkeretaapian pada Ditjen Perkeretaapian, Harno Trimadi menyatakan, sky bridge di Stasiun Bogor rencananya akan mulai […]
Rating Transformasi Digital dan Kota Cerdas Indonesia 2021, Kota Bogor Borong 10 Penghargaan

BOGOR-RADAR BOGOR, Institut Teknologi Bandung (ITB) menggelar riset terkait Rating Transformasi Digital Indonesia (RTDI) dan Rating Kota Cerdas Indonesia (RKCI) 2021. Hasilnya, ITB menetapkan Kota Bogor sebagai daerah yang berhasil memborong semua kategori, yakni sebanyak 10 kategori penghargaan. Baca Juga : Varian Omicron Mengancam, Kepala Daerah Diminta Siaga dan Waspada Raihan prestasi Kota Bogor yang berhasil […]
Varian Omicron Mengancam, Kepala Daerah Diminta Siaga dan Waspada

BOGOR-RADAR BOGOR, Kepala daerah diminta siaga dan waspada terhadap ancaman Covid-19 varian Omicron, khususnya di masa Natal dan Tahun Baru 2022. Baca Juga : Periode Natal dan Tahun Baru, Harga Cabai di Kota Bogor Tembus Rp100 Ribu Hal itu disampaikan pemerintah dalam rakor penanggulangan pandemi Covid-19 secara virtual di paseban Suradipati, Balai Kota Bogor, Senin (27/12/2021). […]