25 radar bogor

Pasca Kasus Penculikan Anak, Satpol PP Bakal Gelar Apel Setiap Wilayah

Pasca Kasus Penculikan Anak, Satpol PP Bakal Gelar Apel Setiap Wilayah

KEMANG-RADAR BOGOR, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kecamatan Kemang bakal meningkatkan keamanan dengan memberikan bimbingan terhadap perangkat wilayah kampung. Hal ini dilakukan, untuk meminimalisir aksi penculikan yang terjadi beberapa waktu lalu. Baca juga: Stok Migor Curah Aman, Harga Relatif Menurun “Kami sudah melakukan rakor dengan seluruh anggota trantibum terkait dengan kejadian kasus penculikan,” kata Kasi […]

Stok Migor Curah Aman, Harga Relatif Menurun

Wakapolres Bogor Kompol Wisnu Perdana Putra bersama Disperdagin Kabupaten Bogor saat sidak distributor minyak goreng. Disperdagin pastikan ketersediaan minyak goreng aman. Foto : Hendi Novian

CIBINONG-RADAR BOGOR, Stok minyak goreng (migor) curah di pasaran wilayah Kabupaten Bogor saat ini dipastikan aman. Harganya pun relatif menurun dari semenjak terjadi kelangkaan beberapa waktu lalu. “Stok minyak goreng curah dipasaran aman tidak ada kelangkaan, dan harga pun relatif terjangkau,” terang Kepala Bidang Tertib Niaga Dinas Perdagangan dan Industri (Disdagin) Kabupaten Bogor, Muhamad Iban […]

Hadiri Tempo-BNI The Bilateral Forum 2022, Airlangga Sebut Tantangan Besar Majukan Perekonomian Indonesia

JAKARTA-RADAR BOGOR, Konflik antara Rusia dan Ukraina yang terjadi saat ini telah menyebabkan kondisi geopolitik dunia mengalami ketegangan dan dapat menyebabkan disrupsi perekonomian global. Konflik yang berkelanjutan juga akan dapat memicu krisis global di sektor keuangan, pangan, maupun energi. Baca juga: Ade Yasin Ditahan KPK, Program Samisade Tetap Jalan Di tengah kondisi dunia yang sedang tidak […]

Prakiraan Cuaca : Pagi Hingga Sore Ini Bogor Berpotensi Diguyur Hujan Ringan

Prakiraan cuaca hujan ringan

BOGOR-RADAR BOGOR, Prakiraan cuaca di wilayah Bogor dan sekitarnya, serta daerah lain di Jawa Barat, Kamis (12/5/2022) pagi ini hujan ringan. Berlanjut siang hingga sore. Baca Juga : Prakiraan Cuaca : Pagi Ini Bogor Hujan Ringan, Lanjut Siang Hingga malam Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa Barat, pagi hari (07.00 – 13.00 WIB) : berpotensi hujan […]

Volume Sampah Di Cibinong Meningkat 100 Persen Di Masa Libur Lebaran

CIBINONG-RADAR BOGOR, Usai libur panjang Hari Raya Idul Fitri 2022, volume sampah di wilayah Cibinong dan sekitarnya meningkat hingga 100 persen. Sebagai kawasan perkotaan yang juga dijuluki Ibu Kota Kabupaten Bogor, Cibinong merupakan salah satu wilayah penyumbang sampah terbanyak. Baca juga: Tuai Banyak Protes, Pemkab Bogor Kembali Pastikan Peningkatan Jalan Warung Borong – Rancabungur 2022 ini […]

Tuai Banyak Protes, Pemkab Bogor Kembali Pastikan Peningkatan Jalan Warung Borong – Rancabungur 2022 ini

Pengendara melintas di jalan penghubung Warung Borong - Rancabungur yang alami kerusakan. Pasca warga demo di jalan tersebut pada (10/5), Dinas PUPR pastikan cepat perbaiki kerusakan jalan. Foto : Hendi Novian

CIBINONG-RADAR BOGOR, Pasca menuai aksi protes warga, Pemkab Bogor melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) memastikan bakal melakukan perbailan Jalan Warung Borong – Rancabungur, Ciampea pada 2022 ini. Rencananya, pelaksanaan dilakukan paling cepat pada pertangan Juni. Betonisasi jalan bakal dilakukan sepanjang 2,3 Kilometer dengan lebar sesuai existing dengan anggaran hampir Rp 8 miliar. […]

Dinkes Diminta Aktif Sosialisasi Pencegahan Hepatitis Misterius

Ilustrasi Hepatitis Akut

CIBINONG-RADAR BOGOR, Meski belum ditemukan kasus hepatitis misterius di Kabupaten Bogor, namun Dinas Kesehatan diminta aktif mensosialisasikan upaya pencegahan kepada masyarakat. Sosialisasi bisa dilakukan melalui unit-unit Puskesmas agar dapat tersampaikan dengan luas di masyarakat mengenai penyakit tersebut. Baca juga: Fahri, Bocah Korban Penculikan Jalani Visum di RSUD Cibinong “Dinkes (Dinas Kesehatan) harus segera mensosialisasikan ke masyarakat […]

Fahri, Bocah Korban Penculikan Jalani Visum di RSUD Cibinong

KEMANG-RADAR BOGOR, Sempat hilang dua hari, Fahri Farluhutan (11) akhirnya ditemukan di wilayah RS Fatmawati, Jakarta Selatan. Saat ini kondisi korban sudah membaik dan sedang dilakukan pemeriksaan visum di RSUD Cibinong dengan pendampingan dari Unit PPA Polres Bogor. Baca juga: Waspada! Hepatitis Misterius Sudah Masuk di Kota Bogor “Alhamdulilah anak saya sudah ditemukan oleh tukang parkir […]

Wabah PMK Semakin Menyebar, Wakil Wali Kota Bogor Minta Pengawasan Hewan Ternak Diperketat

BOGOR-RADAR BOGOR, Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim meminta jajaran Pemerintah Kota Bogor (Pemkot) untuk memperketat suplai sapi dan hewan ternak lainnya masuk ke wilayahnya. Kebijakan pengetatan itu dilakukan menyusul penyebaran penyakit mulut dan kuku (PMK) pada hewan ternak yang di temukan di beberapa daerah di Indonesia. Baca juga: Banyak Tender di Kota Bogor Belum […]

Banyak Tender di Kota Bogor Belum Rampung, Bima Arya bakal Lakukan Evaluasi

Banyak Tender di Kota Bogor Belum Rampung, Bima Arya bakal Lakukan Evaluasi. Sofyan/Radar Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Wali Kota Bogor Bima Arya nampak belum begitu puas dengan kinerja anak buahnya dalam merealisasikan percepatan pembangunan dengan melakukan tender di awal tahun anggaran 2022. Padahal, jelang pertengahan tahun 2022, banyak paket pekerjaan fisik Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor yang sudah masuk tender. Baca juga: Jelang Muskot ke XII, Dua Kandidat Ketua PPI Kota Bogor […]

Jelang Muskot ke XII, Dua Kandidat Ketua PPI Kota Bogor Jalani Fit And Proper Test

Jelang Muskot ke XII, Dua Kandidat Ketua PPI Kota Bogor Jalani Fit And Proper Test. Sofyan/Radar Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Dua kandidat ketua Purna Paskibra Indonesia (PPI) Kota Bogor Periode 2022-2027 melakukan serangkaian fit and proper test atau uji kelayakan dan kepatutan jelang Musyawarah Kota (Muskot) ke-XII di Mal Boxies, Kelurahan Tajur, Kecamatan Bogor Timur, Rabu (11/5/2022). Kedua calon ketua PPI Kota Bogor periode 2022-2027 adalah Bentar Wardana anggota PPI Kota Bogor angkatan 2009, […]

Siap-Siap, Tarif KRL Bakal Naik, Bogor-Jakarta Jadi Segini

RADAR BOGOR, Pemerintah kembali mempersiapkan kenaikan tarif KRL Commuter Line. Wacana ini muncul kembali setelah sebelumnya direncanakan kenaikan dilakukan di April 2022 namun akhirnya ditunda hingga Lebaran 2022. Baca juga: Antisipasi Wabah PMK di Kota Bogor, Pemkot bakal Stop Suplai Sapi dari Beberapa Provinsi Kini setelah Lebaran, Kementerian Perhubungan mulai kembali mengkaji waktu yang tepat untuk […]