25 radar bogor

BRI Mulai Salurkan KUR, Rp12 Triliun untuk Maret 2023

BRI

JAKARTA – RADAR BOGOR, Presiden Joko Widodo pada Desember 2022 lalu mengungkapkan bahwa, program Kredit Usaha Rakyat (KUR) telah terbukti membantu permodalan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).  Sebagai bank penyalur KUR terbesar di Indonesia, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI mulai menyalurkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) 2023 pada 6 Maret 2023. Penyaluran […]

Viral, Video Remaja Bawa Celurit Dikejar dan Ditabrak Mobil

Remaja Bawa Celurit

MAGELANG-RADAR BOGOR, Video pengejaran remaja bawa celurit oleh pengendara mobil di Magelang, Jawa Tengah, viral di media sosial.  Peristiwa tersebut dinarasikan terjadi pada Minggu (5/3/2023) dini hari. Mulanya, pengendara mobil tersebut melihat dua orang remaja bawa celurit, tengah mencoba membegal seorang ibu-ibu di Jalan Raya Mayjen Bambang Sugeng, Metroyudan, Magelang. Melihat hal itu, pengendara mobil […]

Deretan Hacks di Galaxy S23 Series 5G yang Wajib Kamu Coba, Bikin Konten Makin Epic

JAKARTA-RADAR BOGOR, Riset terbaru menunjukkan penjualan smartphone flagship di Indonesia mengalami peningkatan sangat pesat, berkat kebutuhan konsumen akan smartphone berkualitas tinggi yang bisa diandalkan di tiap kebutuhan, mulai dari bikin konten paling kekinian, bekerja secara mobile, hingga mobile gaming yang lancar. Baca Juga : 3 Kelebihan Prosesor Paling Gahar di Galaxy S23 Series 5G, Tak Ada […]

Razia Knalpot Bising di Kota Bogor, Kapolresta Turun Tangan Langsung

Razia Knalpot Bising

BOGOR-RADAR BOGOR, Sebanyak 30 motor diamankan petugas Polresta Bogor Kota, dalam penindakan knalpot brong atau knalpot bising di lingkar Sistem Satu Arah (SSA) Istana Bogor, Selasa (7/3/2023) dini hari. Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso mengatakan, penindakan knalpot bising merupakan bagian dari kegiatan rutin yang ditingkatkan. “Penindakan terhadap knalpot brong ini bertujuan untuk menjaga […]

Pembangunan Jembatan Cikereteg Diperkirakan 6 Bulan

jembatan cikereteg

CIAWI-RADAR BOGOR, Pemasangan bailey di lokasi Jembatan Cikereteg yang ambles, terus dikebut. Hingga Selasa (7/3/2023), pekerja masih memasang jembatan sementara itu. Rencananya jembatan sementara itu selesai pekan depan. Anggota DPR RI Mulyadi mengatakan, saat ini pekerja 24 jam berusaha untuk menyelesaikan Bailey di Jembatan Cikereteg agar bisa segera dilalui masyarakat. “Kami harap bisa cepat selesai, […]

Ngariung Sehat Ala Raendi Rayendra Makin Diminati Warga

Rayendra

BOGOR – RADAR BOGOR, Gerakan Ngariung Sehat yang digagas Dr. dr. Raendi Rayendra, SpKK, M.Kes, FINSDV, FAADV, makin diminati warga. Jika edukasi kesehatan dilakukan dengan suasana resmi, Ngariung Sehat ala dr Rayendra malah dikemas santai. Ngariung Sehat yang digelar di Lawanggintung, Bogor Selatan misalnya, dilaksanakan dengan menggelar senam sehat terlebih dahulu. Kegiatan yang kebanyakan dihadiri […]

Ratusan Karyawan XL Axiata Disedot Darah, Kepedulian Sosial Jelang Ramadan

XL Axiata

JAKARTA-RADAR BOGOR, PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) menggelar aksi sosial donor darah. Bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) dan Majlis Taklim XL Axiata (MTXL), acara ini mendapatkan sambutan dan dukungan dari manajemen dan karyawan. Presiden Direktur & CEO XL Axiata, Dian Siswarini, juga turut serta menjadi pendonor. Mengusung tema “Setetes Darah untuk Kebaikan”, program […]

Usut Kebakaran Depo Pertamina Plumpang, 14 Saksi Diperiksa Polisi

kebakaran depo pertamina plumpang

JAKARTA-RADAR BOGOR, Kasus kebakaran Depo Pertamina Plumpang, Jakarta Utara, masih ditelusuri oleh pihak kepolisian. Sejauh ini, sudah 14 orang saksi dimintai keterangan. “Tim gabungan Bareskrim Polri dan Polda Metro Jaya, masih terus bekerja dalam melakukan penyelidikan untuk mencari bukti-bukti dan petunjuk serta telah dimintai keterangan terhadap 14 orang,” kata Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen […]

Banyak Potensi, Pastikan Regenerasi Petani di Subang Berjalan Baik

Direktur Polbangtan Bogor kunjungan Program YESS untuk petani milenial di Subang

SUBANG – RADAR BOGOR, Kementerian Pertanian berkomitmen untuk terus memfasilitasi generasi milenial terjun menjadi petani dan berwirausaha pertanian. Dalam berbagai kesempatan Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo selalu meyakinkan bahwa pertanian adalah bisnis yang menjanjikan. “Generasi Z juga harus bisa mengikuti perkembangan dari zaman, harus berani menjadi petani yang modern atau mendirikan startup pertanian,” tegas […]

Keren, Mahasiswa Polbangtan Ini Sukses Beternak Sapi sambil Kuliah

Mahasiswa Polbangtan Bogor sukses ternak sapi

BOGOR – RADAR BOGOR, Beternak sapi masih sangat menjanjikan. Sayangnya, meski peluang itu besar, tidak banyak pemuda yang menggeluti bisnis itu. Di Kampus Jurusan Peternakan Politeknik Pembangunan Pertanian atau Polbangtan Bogor, ada beberapa mahasiswa yang dikelompokan dalam program Penumbuhan Wirausaha Muda Pertanian (PWMP) menggeluti usaha penggemukan sapi potong. Kementerian Pertanian, melalui Badan Penyuluhan dan Pengembangan […]

Depo Plumpang Pindah ke Lahan Pelindo, Erick : Butuh 2,5 Tahun Membangunnya

Depo Plumpang

JAKARTA-RADAR BOGOR, PT Pertamina (Persero) siap memindahkan Terminal BBM (TBBM) Plumpang di Koja, Jakarta Utara ke tanah milik Pelindo. Demikian disampaikan Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dalam keterangannya di Jakarta, Senin (6/3/2023). Erick menjelaskan, pihaknya sudah berkoordinasi dengan Pelindo di mana lahannya akan siap dibangun akhir 2024. “Pembangunannya membutuhkan waktu 2 sampai 2,5 tahun, […]

Perempuan Muda Ini Diduga Dianiaya Oknum Polisi, Celana Berlumuran Darah  

Perempuan Muda

BANDUNG-RADAR BOGOR, Seorang perempuan muda di Bandung, diduga dianiaya mantan kekasihnya yang diketahui seorang oknum polisi.  Perempuan berinisial S itu, terlihat mengenakan celana jeans dengan berlumuran darah. Potret perempuan muda sedang tertidur dengan celana penuh darah itu, viral setelah diunggah oleh akun Twitter @txtdaribandung. “Pelaku oknum polisi,” tulis @txtdaribandung, dilansir pada Senin (6/3/2023). Akun tersebut […]