25 radar bogor

Kebijakan Ganjil Genap Berubah Mulai 18 Oktober, Begini Aturannya

Ganjil Genap

JAKARTA-RADAR BOGOR, Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya memaparkan pembaharuan terbaru terkait kebijakan ganjil genap di DKI Jakarta. Masih Lanjut, Ganjil Genap Kembali Diberlakukan Akhir Pekan Ini Waktu pemberlakuan ganjil genap kali ini diubah seperti semula sesuai dengan yang tertuang di Peraturan Gubernur (Pergub) DKI Jakarta. “Jadi, kami kembalikan kepada Peraturan Gubernur,” kata Dirlantas […]

TSI Mulai Diserbu Wisatawan, Istana Panda Jadi Primadona

Istana Panda di TSI

CISARUA-RADAR BOGOR, Taman Safari Indonesia atau TSI Cisarua masih menjadi destinasi wisata favorit diakhir pekan. Pemuda Gatung Diri Dekat Taman Safari Cisarua Pantauan Radar Bogor, ribuan wisatawan memasuki kawasan wisata TSI Cisarua Bogor. Wisatawan berasal dari Wilayah aglomerasi Jabodetabek. Tsaniyah salah satunya. Warga Kalimulya, Kota Depok itu memilih menikmati akhir pekan bersama dengan keluarganya di […]

Perluas Kepesertaan Hingga Pelosok Desa, BPJS Ketenagakerjaan Gandeng BUMDes

BPJS Ketenagakerjaan

SUKAMAKMUR-RADAR BOGOR, BPJS Ketenagakerjaan Bogor Cileungsi terus berupaya memperluas kepesertaan hingga ke pelosok desa. 2022 Non ASN di Kabupaten Bogor Tercover BPJS Ketenagakerjaan! Untuk merealisasikan target itu, BPJS Ketenagakerjaan Bogor Cileungsi menggandeng Forum BUMDes Kabupaten Bogor menjadi mitra kerjasama sebagai kantor Perisai (Penggerak Jaminan Sosial Indonesia). Kepala BPJS Ketenagakerjaan Bogor Cileungsi Dedi Mulyadi mengatakan, pihaknya […]

Tawuran Pelajar di Cilebut Diduga Libatkan Dua SMK di Kota Bogor

Tawuran pelajar di Cilebut

SUKARAJA-RADAR BOGOR, Aksi tawuran pelajar di Kampung Babakan Sirna, Desa Cilebut Timur Kamis (14/10/2021) sore sekitar pukul 16.00 WIB, diduga melibatkan dua kelompok pelajar SMK di Kota Bogor. Viral, Video Tawuran Pelajar di Bogor, Polisi Lakukan Ini! Kapolsek Sukaraja Kompol Ari Trisnawati Setyoningsih membenarkan kejadian tawuran pelajar itu diduga dari dua SMK di Kota Bogor […]

Didukung Dua Periode, Ade Yasin Masih Malu-Malu

Ade Yasin

CIBINONG-RADAR BOGOR, Bupati Bogor Ade Yasin masih malu-malu ketika didukung paguyuban kepala Desa Rancabungur untuk kembali memimpin Kabupaten Bogor periode kedua, usai melakukan kunjungan kerja Saba Desa, Jumat (15/10/2021). Soal Rindu Alam Puncak Dihidupkan Lagi, Ade Yasin Sebut Biang Kemacetan  Salah satu anggota paguyuban forum kepala Desa Rancabungur, melontarkan dukungan secara terang-terangan kepada Ade Yasin […]

Jaring Ide dan Inovasi Mahasiswa, BRI Peduli Creation Scholarship Tetapkan 10 Pemenang

Gedung BRI

JAKARTA–RADAR BOGOR, BRI selalu berusaha hadir memberi makna bagi Indonesia ke pelosok negeri. Tidak hanya dalam memberikan layanan perbankan tetapi juga konsisten memberi makna sosial bagi masyarakat. Umumkan Pemenang Sayembara Desain Logo HUT, Ini Logo Hari Jadi ke-126 BRI Salah satunya di bidang pendidikan demi membangun generasi bangsa berdaya serta mendukung kemajuan Indonesia. Program BRI […]

Riding Makin Keren dengan Yamaha Gear Modification

Yamaha Gear Modification

JAKARTA-RADAR BOGOR, Dewasa ini industri kreatif semakin maju. Mendukung hal tersebut Yamaha DDS Jabodetabek membuat program Yamaha Gear Modification. Yuk, Ikut Photo Competition Yamaha dan Menangkan Hadiah Jutaan Rupiah Dalam program ini konsumen dapat membeli Yamaha Gear 125 yang sudah dimodifikasi sesuai dengan desain pilihan masing-masing. Program pilihan modifikasi motor yang ditujukan untuk produk Yamaha […]

Dukung Petani Indonesia, Bank bjb Lakukan Kerja Sama dengan PT Crowde Membangun Bangsa

bank bjb

JAKARTA-RADAR BOGOR, bank bjb bersama PT Crowde Membangun Bangsa disebut juga Crowde, menyepakati perjanjian kerja sama Penyaluran KUR melalui Sistem Linkage. Kredit Mesra bjb Bantu Warga Karawang Terhindar dari Jeratan Rentenir Crowde adalah startup fintech yang berfokus dalam agrikultur yang memberdayakan petani Indonesia dengan teknologi dan modal. Ikatan kemitraan ini diikat melalui Penandatanganan Kerja Sama […]

Guru Tak Lolos Seleksi PPPK Tahap 1 Bisa Ikut Lagi, Ini Syaratnya

JAKARTA-RADAR BOGOR, Guru yang belum lolos seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahap pertama dapat kembali mengikuti seleksi di tahap kedua dan ketiga. Guru Honorer Belum Lolos Seleksi PPPK Diminta Waspada, Calo Mulai Gentayangan Hal ini diungkapkan  Sekretaris Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan (Sesditjen GTK) Nunuk Suryani. Nunuk mengungkapkan, guru yang kembali ikut […]

Dikabulkan Dinsos, Penyandang Disabilitas di Leuwisadeng Dapat Bantuan Kursi Roda

Bantuan kursi roda

LEUWISADENG – RADAR BOGOR, Dinas Sosial (Dinsos) Kabupaten Bogor bersama Yayasan Kursi Roda dan Pusat Persahabatan Asia Indonesia (WAFCAI), menyalurkan bantuan kursi roda untuk Fadli, penyandang disabilitas warga Kampung Kalong Tonggoh, Desa Kalong II, Leuwisadeng. Lomba Adiwiyata, SMPN 02 Leuwisadeng Siapkan Program Berbasis Lingkungan Ikatan Pekerja Sosial Masyarakat (IPSM) Kecamatan Leuwisadeng, Titin mengatakan, setelah pengajuan […]

5 KPM di Nanggung Dapat Bantuan Rehabilitasi RTLH, Usung Konsep Rumah Sehat

KPM di Nanggung

NANGGUNG – RADAR BOGOR, Sebanyak lima Keluarga Penerima Manfaat atau KPM di Desa Kalongliud, Nanggung mendapat bantuan program rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH). Tujuh RTLH di Desa Ciangsana Gunungputri Bakal Diperbaiki Selain dapat membelanjakan bahan material sesuai kebutuhan, KPM juga diarahkan untuk merubah konsep menjadi rumah sehat. Hal itu diungkapkan Kepala Desa Kalongliud, Jani […]

Tinjau Persiapan WSBK Mandalika 2021, Menko Airlanga : Eksposur Luar Biasa Terhadap Pariwisata Indonesia

Mandalika

LOMBOK-RADAR BOGOR, Dalam rangka persiapan menuju penyelenggaraan event World Superbike (WSBK) Mandalika 2021, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto meninjau  langsung kesiapan sarana dan prasarana di Mandalika International Street Circuit. Pekan Literasi Digital Mandalika: Kampanyekan Lawan Hoax, Tingkatkan Literasi Digital untuk UMKM Sebelum ke Sirkuit Mandalika, Menko Airlangga telah melihat kesiapan infrastruktur di Bandara Internasional […]