25 radar bogor

Hobi Futsal Sejak Kecil, Gadis Asal Ciseeng Mimpi Jadi Pemain Nasional

Hobi Futsal Sejak Kecil, Gadis Asal Ciseeng Mimpi Jadi Pemain Nasional

CISEENG-RADAR BOGOR, Berbeda dengan perempuan pada umumnya, gadis asal Ciseeng ini justru memikili ketertarikan dengan olahraga Futsal. Baca Juga : Selain Ciampea dan Nanggung, DBD Juga Serang Warga Gunung Sindur Rajin berlatih sejak usia dini, Wandha Suwardi (16) bercita-cita menjadi pemain futsal profesional. “Jadi pemain profesional dan pemain tim nasional. Seperti pemain idola saya, Fitri Rosdiana,” […]

Selain Ciampea dan Nanggung, DBD Juga Serang Warga Gunung Sindur

GUNUNG SINDUR-RADAR BOGOR, Demam Berdarah Dengue (DBD) mulai menyerang warga Kabupaten Bogor memasuki musim penghujan akhir tahun. Audiensi dengan UMKM Bogor, Kadin Indonesia Komite Turki Buka Peluang Ekspor Selain di Kecamatan Ciampea dan Nanggung, kasus baru muncul di wilayah Gunung Sindur. Seperti di Desa Jampang, dua anggota keluarga menjadi korban gigitan nyamuk Aedes aegipty secara […]

Bangun Jalan Lintas Dua Desa Lewat Program Samisade, Kades Pingku : Terima Kasih Bupati Ade Yasin

Bangun Jalan Lintas Dua Desa Lewat Program Samisade, Kades Pingku : Terima Kasih Bupati Ade Yasin

PARUNGPANJANG-RADAR BOGOR, Pelaksanaan pekerjaan pembangunan jalan lintas desa, yang menghubungkan antara Desa Pingku dan Desa Gorowong, Kecamatan Parungpanjang, telah selesai dilakukan Pemdes Pingku, dengan menggunakan anggaran dari program Samisade. Yana Pelaku Prank Cadas Pangeran Jadi Tersangka Penyiaran Berita Bohong Sebagai bentuk rasa syukur dan bahagia, Pemdes Pingku bersama TPK Program Samisade menggelar kegiatan syukuran pemotongan […]

Fenomena Cincin Nyangkut Marak di Puncak!

Fenomena Cincin Nyangkut Marak di Puncak!

CIAWI-RADAR BOGOR, Kantor Pemadam Kebakaran Ciawi tak pernah sepi. setiap hari selalu saja ada aktivitas disana. Selain memadamkan kebakaran, serta mengevakuasi hewan liar di pemukiman. Cincin nyangkut menjadi paling sering ditangani. Kelompok Remaja Bersenjata Bikin Ulah di Kota Bogor, Korbannya Alami Luka Bacok hingga Ada yang Meninggal Dunia Fenomena cincin nyangkut ini menjadi tugas damkar […]

Diduga ODGJ, Seorang Pria Ditemukan Ditewas di Aliran Sungai Cidurian

Diduga ODGJ, Seorang Pria Ditemukan Ditewas di Aliran Sungai Cidurian

JASINGA-RADAR BOGOR, Diduga miliki gangguan Mental, seorang pria ditemukan tewas di aliran Sungai Cidurian, Kampung Sendung, Desa Kalong Sawah, Jasinga. Baca Juga : Begini Upaya IPB Lakukan Pencegahan dan Penanganan dari Serangan Ular Jasadnya ditemukan warga santri saat tersangkut di bebatuan pada pada Sabtu, (20/11/2021). “Betul adanya temuan mayat, penanganannya diserahkan ke pemerintah desa,” ujar Kapolsek […]

Begini Upaya IPB Lakukan Pencegahan dan Penanganan dari Serangan Ular

Mahasiswa IPB Ditemukan Tewas Di Area Kampus, Diduga Digigit Ular

DRAMAGA-RADAR BOGOR, IPB University mengklaim, peristiwa tewasnya mahasiswa yang diduga tergigit ular berbisa di lingkungan kampus, beberapa waktu lalu merupakan yang pertama kalinya. Baca Juga: Vakum dan Tak Punya Sekretariat, Ini Harapan Pelaku Seni Bogor Kampus yang bertempat di Desa Babakan, Dramaga ini pun membantah adanya kelalaian dalam Standar Operasional Prosuder (SOP) keamanan sehingga peristiwa tersebut […]

Vakum dan Tak Punya Sekretariat, Ini Harapan Pelaku Seni Bogor

Vakum dan Tak Punya Sekretariat, Ini Harapan Pelaku Seni Bogor

RADAR BOGOR, Para pelaku seni Kabupaten Bogor meminta perhatian kepada Pemerintah Kabupaten Bogor (Pemkab Bogor). Baca Juga : BRI Bawa Nasabah Affluent Hadiri World Superbike Championship Selain karena pandemi, vakumnya para pelaku seni Kabupaten Bogor lantaran mereka tidak memiliki sekretariat. Keberadaan Gedung Kesenian saat ini pun dialihfungsikan untuk pelayanan Polres Bogor. Sekretaris Dewan Kesenian Kabupaten Bogor, Bambang […]

UMKM Dapat BPJS Ketenagakerjaan

UMKM Dapat BPJS Ketenagakerjaan

CILEUNGSI-RADAR BOGOR, BPJS Ketenagakerjaan terus gencar melakukan sosialisasi dan edukasi  tentang pentingnya perlindungan bagi para pelaku UMKM. Baca Juga : Asia Tengah Jadi Sasaran Ekspor Baru, Minaqu Gandeng Terra Garden Kepala BPJS Ketenagakerjaan Bogor Cileungsi, Dedi Mulyadi mengatakan, sosialisasi ini digelar untuk menindaklanjuti Inpres Nomor 2 tahun 2021 tetang Optimalisasi Pelaksanaan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan dan Surat […]

Vaksinasi Dosis Pertama Lansia Baru Mencapai 42 Persen

Bupati Bogor, Ade Yasin tunjukan tabel capaian vaksinasi pada Wakil Ketua Tim Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPC-PEN), Luhut Binsar Panjaitan di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. (14/8/2021). Pemkab Bogor akui 42 persen vaksinasi bagi lansia sudat tercapai. foto : Hendi Novian / Radar Bogor

CIBINONG-RADAR BOGOR, Capaian vaksinasi Covid-19 untuk masyarakat lanjut usia (Lansia) di Kabupaten Bogor terus dikejar. Saat ini, dosis pertama baru mencapai 42.75 persen. Sedangkan dosis kedua masih di angka 28.41 persen. Baca Juga : Begini Cara HAAK Keuskupan Bogor Pererat Hubungan Antar Agama “Segera inventarisasi data warga pada level terkecil, yakni di tingkat RT dan RW, […]

Begini Cara HAAK Keuskupan Bogor Pererat Hubungan Antar Agama

Foto bersama Komisi Hubungan antar Agama dan Kepercayaan Keuskupan di Graha Bina Humaniora. (20/11/2021). Seminar tersebut untuk memupuk kembali tali persaudaraan antar umat beragama.

BABAKANMADANG-RADAR BOGOR, Komisi Hubungan antar Agama dan kepercayaan (HAAK) Keuskupan Bogor menggelar seminar kebangsaan, di Graha Bina Humaniora, Sabtu (20/11). Bertemakan harmoni dalam kebhinekaan, kegiatan tersebut menghadirkan tokoh lintas agama Bogor. Baca Juga : Menko Airlangga Sebut Pemerintah Perkuat Kerjasama Global Bangkit dari Pandemi “Untuk semakin menumbuhkan rasa saling menghargai dan mendukung antar umat beragama,” kata […]

Pergeseran Tanah Sukawangi Meluas, 81 Rumah Terdampak!

Pergeseran Tanah Sukawangi Meluas, 81 Rumah Terdampak!

SUKAMAKMUR-RADAR BOGOR, Rumah terdampak bencana pergeseran tanah di Desa Sukawangi, Kecamatan Sukamakmur, Kabupetan Bogor terus bertambah. Baca Juga : UMP Jawa Barat Naik, Pemkot Bogor Masih Kaji Besaran UMK Bogor Kepala Desa Sukawangi, Budiyanto memaparkan Dari 53 rumah yang terdampak, kini menjadi 81 rumah terdampak. Lima diantaranya rusak parah. Rumah terdampak Pergeseran tanah berada di Sembilan […]

Prakiraan Cuaca, Bogor Diprediksi Hujan Sejak Pagi

Prakiraan cuaca hujan sedang

BOGOR-RADAR BOGOR, Hari ini, Minggu (21/11/2021) cuaca Bogor dan beberapa wilayah di Jawa Barat pagi hari diprediksikan hujan. Baca Juga : Buka 3×3 Wali Kota Bogor Cup, Bima Puji Penerapan Prokes Ketat Hujan ringan pagi hari berpotensi di wilayah kab. dan kota Sukabumi, kab. Bogor, kab. Cianjur dan kab. Garut. Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa […]