DPRD Kota Bogor Lantik PAW Syafei, Gantikan Dodi Setiawan

BOGOR-RADAR BOGOR, Syafei secara resmi dilantik sebagai Pengganti Antar Waktu (PAW) anggota DPRD Kota Bogor dari Partai Demokrat di sisa masa jabatan tahun 2019-2024. Pelantikan digelar melalui rapat paripurna di DPRD Kota Bogor, Kamis (31/8). Baca Juga: Joko Widodo Perintahkan Gelar Diskusi Mendalam Soal RUU KUHP Syafei sendiri menggantikan R Dodi Setiawan yang memilih keluar […]
Tahun Depan, 1.000 Guru Ngaji di Kota Bogor Dapat Tambahan Insentif

BOGOR-RADAR BOGOR, Anggota DPRD Kota Bogor dari Komisi IV dari Partai NasDem, Devie Prihartini Sultani (DPS) mengaku tengah memperjuangkan penambahan insentif bagi 1.000 guru ngaji yang berada di Kota Bogor. Baca Juga : Truk Pengangkut Beras Bulog Terguling di Tugu Kujang, Ini Penyebabnya Saat ini, DPRD mendorong Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor agar mengalokasikan tambahan insentif […]
Kualitas Udara Buruk, Raperda Transportasi Mulai Digarap DPRD Kota Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Kualitas udara yang buruk di kawasan Jabodetabek menjadi perhatian serius Pemerintah Kota (Pemkot) dan DPRD Kota Bogor. Untuk memperbaikiya, Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Transportasi kembali dibahas. Wakil Ketua III DPRD Kota Bogor, M. Rusli Prihatevy mengakui, polusi udara saat ini tengah menjadi sorotan. Menurut dia, kehadiran Raperda tentang Transportasi diharapkan bisa menjadi […]
Kualitas Udara Buruk, DPRD Siapkan Raperda Perlindungan Lingkungan Hidup

BOGOR-RADAR BOGOR, Kualitas udara di kawasan Jabodetabek tengah jadi sorotan. Selain mengkaji berbagai kebijakan antisipasi seperti penerapan WFH bagi para ASN di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor, DPRD juga tengah menggarap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) terkait penanganan lingkungan. Baca Juga : Kualitas Udara Bogor Buruk, Praktisi Kesehatan Beberkan Tips Kurangi Dampaknya Ketua DPRD Kota Bogor Atang Trisnanto mengatakan, […]
DPRD Janji Tingkatkan Anggaran UMKM di Kota Bogor pada 2024 Mendatang

BOGOR-RADAR BOGOR, Terus bertumbuhnya perekonomian masyarakat termasuk UMKM selepas pandemi, dipandang DPRD Kota Bogor turut membawa perkembangan ekonomi kota semakin membaik. Baca Juga : LOPE Promosikan UMKM dan Kenalkan Maskot Rubo di Empang, DPRD Apresiasi Hal itu dilihat Wakil Ketua DPRD Kota Bogor Dadang Danubrata sebagai potensi yang mesti terus didorong. Oleh karena itu, ia […]
Setujui Rancangan KUA-PPAS Disdik Kota Bogor, DPRD Berikan Catatan Ini

BOGOR-RADAR BOGOR, Komisi IV DPRD Kota Bogor secar umum menyetujui rancangan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Priorotas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) 2024 yang diajukan oleh Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bogor. Berdasarkan hasil rapat kerja, Ketua Komisi IV DPRD Kota Bogor, Akhmad Saeful Bakhri menyetujui anggaran sebesar Rp634 miliar yang diajukan oleh Disdik Kota Bogor. Baca […]
Anggaran Dinsos Kota Bogor Didorong Bertambah Rp5 Miliar

BOGOR-RADAR BOGOR, Komisi IV DPRD Kota Bogor mendorong anggaran untuk Dinas Sosial bertambah sebanyak Rp5 miliar. Hal itu disampaikan melalui rapat pembahasan KUA-PPAS 2024, Senin (7/8). Wakil Ketua Komisi IV, Atty Somadikarya menilai anggaran Rp12 miliar yang diajukan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor masih sangat minim. Baca Juga: Anggaran Paling Besar, Realisasi APBD Disdik dan […]
Belum Dibahas DPRD, Tiga Nama Ini jadi Kandidat Pj Wali Kota Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Bima Arya dan Dedie A Rachim bakal mengakhir masa jabatannya pada Desember 2023. Masih ada sisa lima bulan untuk menuntaskan program-program strategisnya di Kota Bogor. Meski begitu, santer kabar mengenai kandidat yang akan menjadi Penjabat (Pj) Wali Kota Bogor. Sejumlah nama sudah mulai diperbincangkan karena diproyeksikan sebagai pengganti sementara Bima Arya. Baca Juga: […]
Kecurangan PPDB, Komisi IV DPRD: Masalah Tahunan dan Modus Sama

BOGOR-RADAR BOGOR, Anggota Komisi IV DPRD Kota Bogor M. Dody Hikmawan menyampaikan catatan terkait kisruh yang terjadi terkait kecurangan dalam proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2023. Pertama, dijelaskan Dody, kasus kecurangan PPDB sebenarnya merupakan permasalahan berulang yang terjadi setiap tahun dengan modus serupa. Baca Juga: Pindah Lebih Dekat ke SMAN 1 Bogor, Malah Gagal […]
DPRD-Pemkot Bogor Setujui PP-APBD 2022, Tapi dengan Catatan

BOGOR-RADAR BOGOR, DPRD Kota Bogor bersama Pemerintah Kota Bogor menyetujui Rancangan Perda tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (PP-APBD) 2022 melalui rapat Paripurna, Selasa (25/7/2023). Baca Juga : DPRD Jabar Minta Sistem Zonasi PPDB Dievaluasi Total Ketua DPRD Kota Bogor, Atang Trisnanto menyampaikan bahwa penetapan PP APBD TA 2022 ini menjadi dasar dari evaluasi […]
Sidak ke Disdukcapil, Komisi I dan IV DPRD Kota Bogor Temukan Hal Ini

BOGOR-RADAR BOGOR, Komisi I dan Komisi IV DPRD Kota Bogor mendatangi Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil atau Disdukcapil pada Kamis (13/7/2023). Baca Juga ; Disdukcapil Goes to School, Bantu Pelajar Kota Bogor Dapat KTP-el Hal itu dilakukan untuk menindaklanjuti pengaduan masyarakat terkait pelayanan Disdukcapil yang disampaikan melalui pos pengaduan DPRD, dan aspirasi warga ke […]
Polemik PPDB, Pembentukan Tim Verifikasi Dianggap Tumpang Tindih

BOGOR-RADAR BOGOR, DPRD Kota Bogor merespons polemik Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) yang terjadi di Kota Bogor. Para wakil rakyat ini pun menggelar rapat kerja dengan Tim Khusus yang baru dibentuk oleh Wali Kota, Senin (10/7). Rapat tersebut dipimpin langsung oleh Wakil Ketua II DPRD Kota Bogor Dadang Iskandar Danubrata dan diikuti oleh Komisi I […]