25 radar bogor

Dikejar Deadline, Begini Progres 5 Proyek Jembatan dan Masjid Agung Kota Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Masuknya bulan ke-11 tahun 2023 menandai semakin dekatnya tenggat waktu sejumlah proyek di Kota Bogor. Beberapa pekerjaan sudah rampung namun tak sedikit pula yang masih berlangsung. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Bogor, Rena Da Frina mengatakan, beberapa proyek yang telah rampung di antaranya pembangunan Jembatan R2 saluran Ciluar dan […]

DPRD Wanti-Wanti DPUPR, Komisi III: 25 Persen Kegiatan DPUPR Belum Dilelangkan

CIBINONG-RADAR BOGOR, Komisi III DPRD Kabupaten Bogor mencatat, ada sebanyak 25 persen proyek kegiatan Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (DPUPR) Kabupaten Bogor yang belum dilelangkan. Sekretaris Komisi III DPRD Kabupaten Bogor, Ferry Roveo Checanova mengaku menerima laporan tersebut, jelang akhir September 2023 lalu. “Kita terima laporan ada 25 persen kegiatan di PUPR yang belum […]

Pemkab Bogor Resmikan Kantor Perwakilan Pertanahan, Layani Wilayah Barat

LEUWILIANG-RADAR BOGOR, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor meminjamkan eks bangunan Kecamatan Leuwiliang kepada Badan Pertanahan Nasional (BPN). Bangunan itu ditempati sebagai kantor perwakilan pertanahan wilayah Bogor Barat. Peresmian itu berlangsung, Selasa (27/12). Plt. Bupati Bogor Iwan Setiawan menyerahkan secara simbolis lokasi itu untuk dipakai sebagai kantor perwakilan BPN. Baca Juga: Evaluasi Besar-besaran, Iwan Minta Blacklist Pelaksana Proyek […]

Jadi Rebutan Kontraktor, Proyek Alun-alun Kota Bogor Ditarget Selesai November

RADAR BOGOR – Proyek alun-alun Kota Bogor, menarik perhatian puluhan kontraktor pasca tayang pada laman Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Kota Bogor. Pasca pembukaan dokumen penawaran pada proyek dengan pagu anggaran Rp14,2 miliar, lebih dari 75 peserta tender akan bersaing memperebutkan proyek yang kini tengah dalam tahap pembukaan penawaran itu. “Kemarin sudah tahap pembukaan penawaran,” […]

Deadline 25 Desember, Proyek Jalan Raya Bomang Terhambat Cuaca

Jalan-Bomang

KEMANG – RADAR BOGOR, Proyek jalan Raya Bojonggede Kemang (Bomang) yang sempat mangkrak, kini terus dikebut. Terlebih, batas waktu pembangunan hingga 25 Desember dan masih banyak yang harus dikerjakan. Salah Satu Subkon Proyek, Rojak mengaku, sangat optimis pembangunan dapat selesai tepat waktu. Namun, masih menemui kendala yakni hujan yang membuat tanah sulit untuk diratakan sehingga […]

Tuntut Kejelasan Uang Kerohiman, Warga Terdampak Proyek Double Track Ancam Bertahan

Proyek Double Track

BOGOR – RADAR BOGOR, Warga terdampak proyek double track atau jalur ganda Bogor – Sukabumi mendesak kejelasan mengenai uang kerohiman yang diberikan pemerintah pusat. Mereka mengancam akan tetap bertahan di rumahnya jika uang kerohiman belum diberikan. “Kalo enggak ada uang mah ngapain kosongin rumah. Pokoknya dikasih uang, baru keluar gitu,” kata Ami (64 tahun), warga […]

Warga Cipaku Terdampak Proyek Double Track Tuntut Kejelasan Uang Kerahiman

Proyek Double Track

BOGOR – RADAR BOGOR, Warga Kelurahan Cipaku, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, yang terkena dampak proyek double track meminta kejelasan soal uang kerahiman. Menurut warga, hingga saat ini belum ada kejelasan soal perhitungan bangunan yang akan digusur. Endang Sutisna (34) warga Kampung Sukawarna RT 003/004, Kelurahan Cipaku, menyebut jika saat ini belum ada perhitungan yang […]

Proyek Double Track Ancam Pasokan Air, 70 Persen Pelanggan Kena Imbas

Proyek Double Track

BOGOR-RADAR BOGOR, Rencana pembangunan double track atau jalur ganda kereta api Bogor-Sukabumi bukan hanya berdampak sosial pada masyarakat yang tinggal di wilayah Kecamatan Bogor Selatan dan sebagian Bogor Tengah. Pun dengan pendistribusian air milik Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Pakuan. Pasalnya, sepanjang lokasi yang akan dibangun proyek strategis nasional itu, tertanam pipa air baku […]

Sulit Parkir, Proyek Pelebaran Pedestrian Jalan Surken Diprotes

BOGOR-RADAR BOGOR, Pelebaran pedestrian Jalan Suryakencana tahap dua kembali dilanjut tahun ini. Tak seperti proyek pada 2018 sebelumnya, kelanjutan pelebaran trotoar di sisi kiri jalan Pecinaan Kota Bogor itu tak berjalan mulus. Meskipun sudah ada pemenang proyek, rupanya suara keberatan dari warga pemilik toko baru mengemuka. Rudi Darmawan (47) seorang warga yang juga pemilik toko […]

Terdampak Proyek Rel Ganda, Warga Batu Tulis Mengadu ke Dewan

Proyek Double Track

BOGOR-RADAR BOGOR, Proyek double track (rel ganda) PT Kereta Api Indonesia (KAI) mulai melahirkan ketakutan warga terdampak. Proyek Rel Ganda, 1.637 Rumah Warga Kota Bogor Bakal Rata dengan Tanah Selasa (17/9/2019) puluhan warga Kelurahan Batu Tulis Kecamatan Bogor Selatan meluapkan kekhawatirannya pada calon Wakil Ketua DPRD Kota Bogor Jenal Mutaqin agar mendapatkan solusi. Jenal Mutaqin […]

Tergusur Proyek Jalur Ganda, Warga Minta Pemkot Sediakan Tempat Tinggal

BOGOR-RADAR BOGOR, Meski menerima rumah mereka akan diratakan dengan tanah, ribuan warga yang terdampak proyek jalur ganda kereta api Bogor-Sukabumi minta Pemkot Bogor menyediakan tempat relokasi sementara selama proses penggusuran berlangsung. Proyek Rel Ganda, 1.637 Rumah Warga Kota Bogor Bakal Rata dengan Tanah Perwakilan warga RT4/8, Kelurahan Batutulis, Kecamatan Bogor Selatan, Unen mengatakan, ada 39 […]

1.637 Bangunan Terancam Digusur, Perintahkan Camat Dalami Keinginan Warga

Jalur Ganda

BOGOR – RADAR BOGOR, Kota Bogor menjadi salah satu wilayah yang bangunannya banyak terdampak rencana pembangunan proyek jalur ganda rel kereta api Bogor – Sukabumi. Proyek Rel Ganda, 1.637 Rumah Warga Kota Bogor Bakal Rata dengan Tanah Berdasarkan data dari Pemkot Bogor, proyek yang akan dimulai 2020 mendatang itu membuat 1.637 bangunan terancam digusur. Terkait […]