Akses Pasar Cisarua Diperketat, Anak Dilarang Masuk

CISARUA–RADAR BOGOR, Pembatasan sosial berskala besar (PSBB) terus dimaksimalkan di kawasan Puncak, terutama akses masuk Pasar Cisarua. Hal itu dilakukan untuk meminimalisasi kerumunan pengunjung. Camat Cisarua, Deni Humaedi menegaskan, Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 berinisiatif membuka pos check point di pintu masuk pasar. “Melihat perkembangan hari ke hari, tingkat kepatuhan warga belum optimal. Kami mengambil […]
Hati-hati! Banyak Makanan Mengandung Zat Berbahaya Dijual di Pasar Cisarua

CISARUA-RADAR BOGOR, Bagi warga Puncak yang suka berbelanja ke Pasar Cisarua, harus lebih selektif dan berhati-hati. Pasalnya banyak oknum pedagang nakal yang menjual makanan mengandung zat berbahaya. Mulai dari panganan mengandung formalin, pewarna tekstil, hingga borak. Hal itu terungkap saat operasi gabungan Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin), bersama Dinas Kesehatan (Dinkes), Dinas Ketahanan Pangan, Dinas […]
Gubernur Minta Pasar Cisarua jadi Destinasi Wisata, Ini Kata Wabup

CISARUA-RADAR BOGOR, Wakil Bupati Bogor, Iwan Setiawan bakal merespon permintaan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil yang meminta agar Pasar Cisarua, Kecamatan Cisarua, dijadikan destinasi wisata baru Puncak Bogor. Politisi Gerindra itu menjelaskan, terkait permintaan Gubernur, pihaknya akan segera membentuk design pasar yang sesuai dengan lokasi pariwisata. Ia menyepakati, bahwa pasar tradisional harus bisa jadi tempat […]
Revitalisasi Dimulai, Emil Resmikan Pembangunan Pasar Juara Cisarua

CISARUA-RADAR BOGOR, Revitalisasi Pasar Cisarua, Kecamatan Cisarua akhirnya terealisasi. Kemarin (22/8), Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil secara langsung melakukan peletakan batu pertama sekaligus menandatangani prasasti di area Blok D, sebagai tanda dimulainya pembangunan. Seusai menandatangani dan peletakan batu pertama, Gubernur Jawa Barat yang akrab disapa Emil berharap kedepannya pasar tradisional yang ada di Jawa Barat […]
Pedagang Minta Relokasi Ditunda, Revitalisasi Blok D Kembali Terhambat

CISARUA-RADAR BOGOR, Rencana revitalisasi Blok D Pasar Cisarua, Kecamatan Cisarua kembali terhambat. Teranyar, pedagang meminta diberikan kerenggangan waktu untuk mengisi area Tempat Pemindahan Sementara (TPS ) Blok E, setelah pelaksanaan Hari Raya Idul Adha. Kepala Unit Pasar Cisarua, Mira Fatriana menjelaskan, rencana pembongkaran Blok D untuk pelaksanaan revitalisasi akan ditunda untuk sementara waktu. “Kan harusnya […]
Blok D Pasar Cisarua Direvitalisasi, Siapkan TPS untuk Pedagang

CISARUA-RADAR BOGOR, Unit Pasar Cisarua telah mempersiapkan tempat penampungan sementara (TPS) bagi pedagang yang nantinya terkena dampak revitalisasi. Kepala Unit Pasar Cisarua, Mira Fatriana mengatakan, dari lima blok yang ada di Pasar Cisarua, Blok D yang akan direvitalisasi dengan nilai anggaran Rp 8,9 miliar. “Satu blok saja yang akan direvitalisasi di tahun ini,” ujarnya. Lanjut […]
Masuk Tahap Lelang, Bulan Depan Pasar Cisarua Direvitalisasi

CISARUA-RADAR BOGOR, Rencana revitalisasi Pasar Cisarua dipastikan terlaksana bulan Agustus tahun ini. Saat ini, tahapan sudah proses lelang di Unit Layanan Pengadaan Barang dan Jasa (ULPBJ) Kabupaten Bogor. Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin), Nuradi mengatakan, proyek revitalisasi Pasar Cisarua saat ini memasuki tahapan lelang. Ia memprediksi bahwa proses tersebut akan tuntas pada bulan Agustus […]
Incar Oknum Tengkulak, Polsek Cisarua Pantau Harga Sembako

CISARUA-RADAR BOGOR, Kepolisian Sektor (Polsek) Cisarua ikut memantau stabilitas harga pangan seperti yang biasa dilakukan oleh Dinas Perdagangan dan Perindustrian menjelang Idul Fitri. Kamis (30/5/2019), pihak kepolisian mendatangi Pasar Cisarua, Kecamatan Cisarua untuk melakukan pemantauan terkait harga kebutuhan sembilan bahan pokok (sembako). Kanit Reskrim Polsek Cisarua, Iptu Irwan Alexander mengatakan, giat tersebut dilakukan berdasarkan instruksi […]
Pasar Cisarua Direvitalisasi, Begini Nasib Pedagang Blok D

CISARUA – RADAR BOGOR, Perusahaan PD Pasar Tohaga, dalam waktu dekat akan merevitalisasi Pasar Cisarua. Revitalisasi ini dilakukan di blok D yang ditempati ratusan pedagang zona basah. Menurut Kanit Perusahaan Daerah (PD) Pasar Tohaga Unit Cisarua, Mira ada sekitar 270 pedagang yang akan direlokasi. Revitalisasi ini, kata dia, akan dilakukan dengan menggunakan bantuan provinsi Jawa […]
Awas, Ada Telur Busuk dan Mie Kuning Berformalin di Pasar Cisarua

CISARUA-RADAR BOGOR, Jelang hari raya Idul Fitri Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah pasar tradisional, Selasa (14/5/2019). Kegiatan tersebut dilakukan untuk mengetahui apakah ada makanan kedaluwarsa yang diedarkan di pasar. Informasi yang dihimpun Radar Bogor, sidak yang dilakukan UPT Kesehatan Hewan dan Ikan bersama Puskesmas Cisarua menemukan telur busuk yang dijajakan […]
Warga Desak PD Pasar Tohaga Segera Revitalisasi Pasar Cisarua, Ini Alasannya

CISARUA-RADAR BOGOR, Rencana Perusahaan Daerah (PD) Pasar Tohaga melakukan revitalisasi Pasar Cisarua, disambut positif masyarakat yang biasa berbelanja ke pasar tradisional tersebut. Salah satu pengunjung Sarah Wijaya (50) mengungkapkan, kondisi pasar memang sudah harus diperbaharui dengan suarana baru. Pemerintah juga harus memperhatikan kondisi bangunan pasar tradisional, sehingga masyarakat yang berbelanja merasa nyaman. “Sebaiknya segera direvitalisasi, […]
Harga Sembako di Pasar Cisarua Mulai Naik, Bawang Putih Tembus Rp56 Ribu

CISARUA-RADAR BOGOR, Jelang memasuki bulan suci Ramadan, sejumlah sembako di Pasar Cisarua, Kecamatan Cisarua mulai mengalami kenaikan harga. Pemerintah Kecamatan Cisarua pun berencana menggandeng Dinas Perindustrian dan Perdagangan(Disdagin) Kabupaten Bogor untuk melaksanakan operasi pasar. Camat Cisarua, Bayu Ramawanto mengatakan, operasi pasar tersebut menjadi upaya pemerintah untuk mengontrol maupun menekan harga kebutuhan pokok di pasar. “Ya […]