DPRD Kabupaten Bogor Resmi Usulkan Calon Pj Bupati, Ini Nama-Namanya

CIBINONG-RADAR BOGOR, DPRD Kabupaten Bogor resmi mengusulkan tiga nama calon Penjabat (Pj) Bupati Bogor. Pengumuman usulan nama-nama calon Pj Bupati disampaikan pada rapat paripurna pada Selasa, 7 November 2023. Ketua DPRD Kabupaten Bogor, Rudy Susmanto mengatakan, hasil musyawarah dengan unsur-unsur masyarakat, telah ditetapkan usulan tiga nama calon Pj Bupati Bogor pengganti Iwan Setiawan pada 2024 […]
Terus Berkembang dan Berinovasi, Deputi Direksi BPJS Kesehatan Jabar Puji Fasilitas dan Peningkatan RSUD Leuwiliang

LEUWILIANG-RADAR BOGOR, Deputi Direksi Wilayah V BPJS Kesehatan Provinsi Jawa Barat, Arief Syaefuddin mengatakan, RSUD Leuwiliang jadi salah satu model rumah sakit daerah berkembang, yang ada di wilayah Bogor Barat. “RSUD Leuwiliang sukses melaksanakan transformasi digital, dan ini tidak banyak rumah sakit yang sudah bisa mencapai ke level bintang 5 seperti ini,” ungkap Arif Saefudin […]
Tumpukan Sampah di Simpang Ciawi Baru Dibersihkan, Bupati Ngaku Tidak Kelihatan

CIAWI-RADAR BOGOR, Tumpukan sampah di Simpang Ciawi, akhirnya dibersihkan, setelah berlarut-larut menumpuk, hingga menutupi saluran air di bawahnya. Bupati Bogor Iwan Setiawan menyebut, bahwa tumpukan tersebut tidak terlihat olehnya. Hal itu dikatakan Iwan Setiawan saat menyaksikan pembersihan tumpukan sampah di Simpang Ciawi, Selasa siang (7/11/2023). “Saya baru tau ini ada tumpukan sampah dari pak PJ […]
Ancaman Cuaca Ekstrem pada Jambore Desa Wisata di Puncak, Polisi Minta Peserta Lakukan Ini

CISARUA-RADAR BOGOR, Polsek Cisarua meminta peserta Jambore Desa Wisata di Telaga Saat, Desa Tugu Utara, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor, untuk mempersiapkan diri dalam menghadapi cuaca ekstrem yang bisa tejadi saat kegiatan berlangsung. Panit Reskrim Polsek Cisarua Ipda Buana Adi Putra meminta kepada panitia, juga para peserta jambore, untuk selalu mengecek prakiraan cuaca, beberapa hari kedepan. […]
Satpol PP Sentil Aktivitas Pengerukan Tanah Merah di Sukajaya

SUKAJAYA-RADAR BOGOR, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kecamatan Sukajaya tutup aktivitas pengerukan tanah merah di bahu Jalan Sukajaya. Kondisi ini mengakibatkan sejumlah pengendara mengalami kecelakaan, akibat jalan menjadi licin. Kasie Trantib Satpol PP Kecamatan Sukajaya Yono mengatakan, bahwa aktifitas penggalian tanah yang dilakukan oleh salah satu perusahaan itu, belum ada koordinasi ke kecamatan. Baca […]
Pembangunan TPS Pasar Leuwiliang Lamban, Pekerja Keluhkan Kendalanya

LEUWILIANG-RADAR BOGOR, Pembangunan Tempat Penampungan Sementara (TPS) di Pasar Leuwiliang menuai hambatan. “Kendalanya karena lalu lalang pedagang, banyak motor sudah lalu-lalang, sampai dilewati warga yang melintas ke Pasar,” ungkap Kepala Pekerja TPS Pasar Leuwiliang, Nardi kepada wartawan, Senin (6/11). Baca juga: Harga Cabai Naik, Omzet Pedagang Pasar Jambu Turun 50 Persen Nardi menambahkan, hal ini […]
Banyak Warga Terdampak Bencana Perbaiki Rumah Sendiri, Ketua MPB: Pemkab Harusnya Gerak Cepat

CIOMAS-RADAR BOGOR, Sejumlah warga terdampak bencana puting beliung di Kecamatan Ciomas, Kabupaten Bogor memilih memperbaiki atap rumahnya yang rusak, secara mandiri. Informasi yang diterima Radar Bogor, sebagian dari mereka membeli asbes sendiri ke toko material, ketimbang menunggu bantuan dari pemerintah yang tak kunjung datang. Sejumlah warga menilai hingga saat ini, belum ada bantuan apapun yang […]
Kenang Dirut Perumda Tirta Kahuripan, Bupati Bogor: Sosok yang Profesional

CIBINONG-RADAR BOGOR, Bupati Bogor, Iwan Setiawan mengungkapkan rasa duka yang mendalam atas meninggal dunianya Direktur Utama Perumda Tirta Kahuripan, Yuliansyah Anwar. Di mata Iwan, almarhum merupakan sosok yang profesional dalam memimpin perusahaan BUMD Kabupaten Bogor tersebut. Baca juga: Desa Sukamatri Diterjang Puting Beliung, Rumah Rusak, Tower PDAM Ambruk “Beliau orang yang memang profesional, tidak terafiliasi […]
Cuaca Ekstrem Landa Bogor, Camat Cisarua Wanti-Wanti Peserta Jambore Desa Wisata

CISARUA-RADAR BOGOR, Camat Cisarua Ivan Pramudya meminta kepada para peserta Jambore Desa wisata se-Kabupaten Bogor untuk waspada, terhadap cuaca ekstrem yang akhir-akhir ini tengah melanda wilayah Kabupaten Bogor. Sebab, Ivan mengatakan, lokasi kegiatan Jambore Desa Wisata bakal dilakukan di Talaga Saat, Desa Tugu Utara, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor, yang berpotensi diguyur hujan angin. Baca juga: […]
Kerap Dijadikan Penampungan Sampah Liar, Satpol PP Leuwisadeng Peringatkan Warga

LEUWISADENG-RADAR BOGOR, Kerap dijadikan tempat penampungan sampah liar, Satpol PP Leuwisadeng bersih-bersih Jalan Raya Kampung Kosol, Desa Sadeng. Kasi Trantib Kecamatan Leuwisadeng, Cecep Tarmiji mengatakan, kegiatan bersih bersih difokuskan di Jalan Nasional yang kerap dijadikan TPS liar. Baca juga: Peringati Sumpah Pemuda, Mahasiswa UIKA dan KPC Pulung Sampah di Ciliwung “Kami tindak lanjuti agar lingkungan […]
Sulit Dapatkan Air Bersih dan Miliki 4 MCK, SDN Cipinang 02 Tunggu Bantuan Pemkab

RUMPIN-RADAR BOGOR, Murid SDN Cipinang 02, Desa Cipinang Kecamatan Rumpin hanya memiliki 4 kamar mandi, dengan jumlah siswanya mencapai 650 orang. Kepala SDN 02 Cipinang Agus menjelaskan, selain hanya memiliki 4 kamar mandi, sekolahnya pun kesulitan mendapatkan air bersih. Baca juga: Murid SDN Cidokom 02 Belajar di Lantai, Disdik : Sudah Dianggarkan Buat Mebelair Pihak […]
Banjir, Longsor, hingga Puting Beliung Terjang Bogor

MEGAMENDUNG-RADAR BOGOR, Banjir, longsor, hingga puting beliung terjang Kabupaten Bogor. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor menyebut, bencana banjir, longsor, angin kencang hingga puting beliung landa sejumlah wilayah di Kabupaten Bogor, sejak Sabtu (4/11/2023). Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Bogor M Adam Hamdani mencatat, ada 19 titik bencana yang dilaporkan. Mulai dari Kawasan […]