Dugaan Korupsi di Garuda, Erick Thohir Bilang Gini

RADAR BOGOR, Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) akan terus melakukan penelusuran terkait dugaan tindak pidana korupsi di tubuh maskapai pelat merah PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. Menteri BUMN Erick Thohir menyebut, saat ini bukti dugaan korupsi tersebut terkait pengadaan pesawat ATR 72-600. Baca juga: Rizal Ramli Siap Selamatkan Garuda Indonesia, Asal… “Tentu hari ini ATR 72-600 […]
Bekingi Tempat Pijat Plus-Plus, Polda Sumbar Copot Lima Anggotanya

RADAR BOGOR, Polda Sumatera Barat (Sumbar) mengambil langkah tegas berupa pencopotan dari jabatan kepada 5 anggotanya karena diduga telah membekingi tepat pijat plus-plus. Mereka yakni EL, N, AM, AN, dan RN. Baca juga: Kades Gunungputri Ngamuk di Panti Pijat, Ini Penyebabnya.. Kabid Humas Polda Sumbar Kombes Pol Satake Bayu Setianto mengatakan, pencopotan ini dilakukan sesuai intruksi Kapolda […]
Sabar, Pembelajaran Tatap Muka 100 Persen Kota Bogor Diputuskan Februari

BOGOR-RADAR BOGOR, Rencana Kota Bogor menggelar Pembelajaran Tatap Muka (PTM) 100 persen akan ditentukan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Barat pada Februari 2022 mendatang. Kepala Dinas Pendidikan Jawa Barat (Kadisdik Jabar), Dedi Supandi menuturkan, penentuan keputusan tersebut menindak lanjuti setelah Kota Bogor gagal menerapkan PTM 100 persen pada hari pertama semester genap tahun ajaran 2021/2022. Baca […]
Nekat, Begal Beraksi Siang Hari

GUNUNGPUTRI-RADAR BOGOR, Kondisi sepi dan gelap saat malam di jalan menuju setu citongtut, Kecamatan Gunung Putri , Kabupaten Bogor membuat rawan aksi kriminal atau begal di lokasi itu. Kawasan yang berada tak jauh dari Mapolsek Gunungputri, serta menjadi akses tercepat menuju kantor Kecamatan ini pun belakang disorot. Karena menjadi sasaran empuk para pelaku tindak kejahatan […]
Mahasiswa UNIDA Tingkatkan Daya Saing dan Kualitas Produk UMKM Desa Cisalada

RADAR BOGOR, Laksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN), mahasiswa Program Studi Teknologi Pangan dan Gizi Universitas Djuanda Bogor (UNIDA) melakukan pendampingan pembuatan label dan kemasan yang tepat, untuk produk UMKM di Desa Cisalada Kecamatan Cigombong, Kabupaten Sukabumi. Baca juga: Bantu UMKM Tahu Sumedang, Mahasiswa KKN Unida Kembangkan Potensi Sumber Daya Kegiatan ini dilakukan pada 7 November 2021 oleh […]
Musrenbang, Kelurahan Nanggewer Sepakati 19 Program Prioritas

RADAR BOGOR, Kelurahan Nanggewer menyepakati rencana kegiatan tahun anggaran 2023. Kesepakatan itu telah dibicarakan dalam musyawarah perencanaan pembangunan (musrenbang) Kelurahan Nanggewer, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor, Selasa (11/1/2022). Baca juga: Lurah Nanggewer Buka Bank Sampah Musrenbang Kelurahan Nanggewer dilakukan setiap Januari, untuk menyusun rencana kegiatan tahunan, dengan mengacu atau memperhatikan pada rencana pembangunan jangka menengah kelurahan. Lurah Kelurahan […]
Jokowi Tegaskan Vaksin Booster untuk Seluruh Masyarakat Gratis

JAKARTA-RADAR BOGOR, Vaksin booster untuk masyarakat akan diberikan secara gratis. Hal itu ditegaskan langsung Presiden Jokowi. Baca Juga : Vaksinasi Booster Dimulai 12 Januari 2022, Gratis atau Bayar? “Saya memutuskan pemberian vaksin booster atau ketiga ini gratis bagi seluruh rakyat Indonesia, karena keselamatan rakyat adalah yang utama,” ujar Jokowi seperti disiarkan di kanal YouTube Sekretariat Presiden, […]
Viral di Medsos, Kadisbudpar Cek Kondisi Gudang Pesawat di Kemang

KEMANG-RADAR BOGOR, Keberadaan gudang pesawat di Kampung Jampang, Desa Pondok Udik, Kecamatan Kemang terus menjadi perbincangan publik. Baca Juga : Belasan Bangkai Pesawat Numpuk Di Kemang Pemkab Bogor melalui Kepala Dinas Budaya dan Pariwisata (Disbudpar) Deni Humaedi, meninjau langsung area tersebut, Selasa (11/1/2022). “Iya, kami bersama unsur terkait didampingi perwakilan pemilik, meninjau area gudang pesawat untuk […]
SDN Sukamantri 1 Dibobol Maling, 4 Unit Komputer Raib

TAMANSARI-RADAR BOGOR, SDN Sukamantri 1 di Jalan Ppn, Sukamantri, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor, dibobol kawanan maling Selasa (11/1/2022) dini hari. Baca Juga : Minim Drainase, Penyebab Jalan di Tamansari Cepat Rusak Penjaga SDN Sukamantri 1 Bogor, Nardi menuturkan, maling yang diduga berjumlah lebih dari satu orang itu membawa lari empat unit komputer dan satu unit printer. […]
Horee..Biskita Transpakuan Kembali Beroperasi Pertengahan Januari 2022

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor memastikan operasional Biskita Transpakuan yang sempat terhenti bakal kembali mengaspal pada pertengahan Januari 2022. Baca Juga : 49 BISKITA ‘Parkir’ di Poll Lorena, Bima Arya : Penghentian Paling Lama Satu Bulan Kabar itu disampaikan langsung Wali Kota Bogor Bima Arya, setelah mendapatkan informasi dari Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Badan Pengelola […]
Prakiraan Cuaca : Bogor Pagi Ini Cerah, Siang Hingga Sore Hujan Sedang-Lebat

BOGOR-RADAR BOGOR, Prakiraan cuaca di wilayah Bogor dan sekitarnya, serta daerah lain di Jawa Barat, Selasa (11/1/2022) pagi ini cerah berawan, siang hingga sore hujan sedang-lebat. Malam hujan ringan. Baca Juga : Prakiraan Cuaca : Siang Hingga Malam Ini Bogor Hujan Sedang-Lebat Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa Barat, pagi hari (07.00 – 13.00 WIB) : […]
Diduga Hasil Hubungan Gelap, Bayi Dibuang Depan Gang Mesjid

LEUWISADENG-RADAR BOGOR, Diduga hasil hubungan gelap, warga Kampung Kali Pasir RT 08/02, Desa Leuwisadeng digegerkan penemuan sosok bayi berjenis perempuan, Minggu malam pukul 17.45 WIB. Baca juga: Siap Dihuni, Huntap Di Leuwisadeng Tunggu Diresmikan Bupati Berdasarkan informasi, seorang bayi perempuan ditemukan warga tergeletak di gang menuju mesjid. Untuk berat badan 2,6 kilogram dan panjang 50 Cm. […]