Catat Nih, BPJS Kesehatan Sekarang Jadi Syarat Masyarakat Urus SIM, STNK, dan SKCK

JAKARTA-RADAR BOGOR, Masyarakat yang akan membuat dan mengurus SIM, STNK, serta Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK), syaratnya kini adalah warga negara atau peserta yang aktif dalam program BPJS Kesehatan. Baca Juga : Pemkot Bogor – BPJS Kesehatan Teken Nota Kesepakatan, Komitmen Capai UHC Kewajiban itu tertuang dalam Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 1 Tahun 2022 tentang Optimalisasi […]
Mobil Dinas Kemendagri Kecelakaan di Jalan Raya Bocimi, Dua Luka

CARINGIN-RADAR BOGOR, Mobil dinas Kemendagri terlibat kecelakaan lalulintas di Jalan Raya Bocimi Senin (21/2/2022). Baca Juga : Kecelakaan Beruntun di Puncak, Empat Kendaraan Rusak Parah Kecelakaan tepatnya terjadi di Kampung Pasir Muncang RT 01/02, Desa muarajaya, Kecamatan Caringin, Kabupaten Bogor. Kanit Laka Lantas Polres Bogor, Ipda Angga Nugraha memaparkan, kecelakan lalulintas tersebut melibatkan mobil dinas Kemendagri […]
Pemprov Jabar Distribusikan 30 Juta Liter Minyak Goreng Merata ke Seluruh Pasar

BANDUNG–RADAR BOGOR, Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat menerima 30 juta liter minyak goreng dari pemerintah pusat. Baca Juga : Stabilkan Harga, Mendag: 73 Juta Liter Minyak Goreng Dipasok ke Pasar Minyak goreng tersebut akan didistribusikan merata ke seluruh kabupaten/kota untuk mengatasi kelangkaan dan harga mahal yang sedang terjadi di berbagai daerah. ”Jabar sudah didrop 30 […]
Mogok Produksi, Tahu Tempe di Pasar Cileungsi Menghilang

CILEUNGSI-RADAR BOGOR, Lapak-lapak penjual tahu tempe di Pasar Cileungsi, Kabupaten Bogor Senin (21/2/2022) sepi. Baca Juga : Harga Bahan Baku Tinggi, Perajin Tahu Tempe Jabodetabek Mogok Produksi Tiga Hari Tidak ada satupun pedagang tahu tempe yang berjualan. Lapak dibiarkan kosong. Sejumlah warga yang akan membeli tahu tempe di Pasar Cileungsi pun terpaksa pulang dengan tangan kosong. […]
Harga Bahan Baku Tinggi, Perajin Tahu Tempe Jabodetabek Mogok Produksi Tiga Hari

JAKARTA-RADAR BOGOR, Ratusan perajin tahu tempe se-Jabodetabek menghentikan produksi sementara selama tiga hari ke depan, mulai Senin hingga Rabu (21-23/2/2022). Hal ini dilakukan karena harga kedelai impor sebagai bahan baku masih tinggi. Baca Juga : Harga Kedelai Naik, Pedagang dan Pembeli Tempe-Tahu Saling Mengeluh Ketua Koperasi Produsen Tahu Tempe Indonesia (Kopti) Jakarta Pusat, Khairun, mengatakan, aksi […]
Prakiraan Cuaca : Bogor Pagi Ini Cerah Berawan, Siang dan Sore Hujan Sedang-Lebat

BOGOR-RADAR BOGOR, Prakiraan cuaca di wilayah Bogor dan sekitarnya, serta daerah lain di Jawa Barat, Senin (21/2/2022) pagi ini cerah berawan. Siang hingga malam diguyur hujan. Baca Juga : Prakiraan Cuaca : Pagi Ini Bogor Berawan, Hujan Sedang-Lebat Siang Hingga Sore Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa Barat, pagi hari (07.00 – 13.00 WIB) : cerah […]
Divonis 4 Bulan 15 Hari Penjara, Ade Emon Bebas

BABAKAN MADANG-RADAR BOGOR, Pengadilan Negeri Cibinong menjatuhkan vonis 4 bulan 15 hari penjara kepada Ade Bebed alias Ade Emon. Dirinya didakwa merusak Kantor Desa Bojong Koneng, Babakan Madang terkait kasus konflik lahan dengan PT Sentul City. Baca juga: Unjuk Rasa di PN Cibinong, Mahasiswa Minta Kasus Ade Emon Dicabut “Hakim menilai Ade Emon terbukti secara sah […]
Kantor Desa Sukajaya Digerudug Warga, Ini Penyebabnya!

TAMANSARI-RADAR BOGOR, Kantor Desa Sukajaya di gerudug warga. Mereka yang datang adalah perwakilan penggarap lahan di Desa Sukajaya, kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor. Kedatangan warga bersama dengan Karang taruna Desa Sukajaya, juga BPD desa Sukajaya itu menuding pihak desa berpihak pada PT PMC (PRIMA MUSTIKA CANDRA), yang hendak melakukan pengukuran lahan tersebut. Adapun dalam aksi tersebut […]
Suami Istri di Klapanunggal Tewas Mengenaskan

KLAPANUNGGAL-RADAR BOGOR, Seorang ibu di Desa kembang kuning, Kecamatan Klapanunggal, Kabupaten Bogor ditemukan tewas bersimbah darah di rumahnya. Peristiwa berdarah itu terjadi pada Jumat malam lalu. Kapolsek Klapanunggal, Kompol Aji lesmana mengatakan, korban pertamakali ditemukan dalam keadaan tidak bernyawa. Baca juga: Gudang bekas pabrik Keramik di Klapanunggal Hangus terbakar! “Posisi jenazah di dapur rumah,” katanya saat […]
Sowan ke Ponpes Bumi Shalawat KH Ali Masyhuri, Airlangga: Alhamdulillah Gus Ali Bersedia Doakan Saya di Pilpres 2024

RADAR BOGOR, Menko Perekonomian Airlangga Hartarto berkunjung ke Pesantren Progresif Bumi Shalawat di Sidoarjo, sowan ndalem KH Agoes Ali Masyhuri (Gus Ali), Minggu (20/2/2022). Dalam kunjungan tersebut Airlangga juga mengucapkan selamat atas launching Progresif TV milik ponpes yang diasuh oleh Gus Ali. Baca juga: Dorong Mahasiswa Berwirausaha, Airlangga: Kita Bisa Keluar Sebagai Juara dari Pandemi Covid-19 […]
Perajin dan Pedagang Tahu-Tempe Mogok Tiga Hari

PARUNG PANJANG-RADAR BOGOR, Perajin tempe dan para pedagang di Parung Panjang bakal melakukan aksi mogok berjualan serentak selama tiga hari. “Mulai Senin (21/2/2022) hingga Rabu (23/2/2022), dan untuk sekarang (hari ini, red) terakhir produksi,” kata Tasirin (30), salah satu pedagang di Parung Panjang. Baca juga: Harga Kedelai Naik, Pedagang dan Pembeli Tempe-Tahu Saling Mengeluh Ia mengatakan, […]
Tiga Komunitas Deklarasikan Cak Imin Maju Pilpres 2024

NANGGUNG-RADAR BOGOR, Komunitas masyarakat Adat kesepuhan, Barisan Jalmi Peduli (Barjap) dan driver ojeg pangkalan Bogor deklarasikan dukungan pada Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Gus Muhaimin sebagai Presiden 2024 mendatang. Ketua Barjap Saeful Anwar mengatakan, dukungan ini murni dukungan kepada Cak Imin untuk maju sebagai Presiden nanti. Baca juga: Survei ARCI : Cak Imin Capres Terfavorit […]