25 radar bogor

Pagelaran Seni 6 Kecamatan Meriahkan Helaran HJB ke-540

Pagelaran Seni 6 Kecamatan Meriahkan Helaran HJB ke-540. Sofyansyah/Radar Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Berbagai seni budaya ditampilkan dalam pagelaran seni yang diselenggarakan pada Helaran Hari Jadi Bogor (HJB) ke-540 di Alun-Alun Kota Bogor pada Jum’at (3/6). Perwakilan dari seluruh kecamatan yang ada di Kota Bogor berlomba-lomba menunjukkan penampilan terbaiknya di atas panggung. Baca juga: Airlangga: Tak Ada yang Bisa Menakut-nakuti Partai KIB Kecamatan Bogor Barat menjadi pembuka pagelaran […]

Airlangga: Tak Ada yang Bisa Menakut-nakuti Partai KIB

Airlangga: Tak Ada yang Bisa Menakuti-nakuti Partai KIB

BOGOR—RADAR BOGOR, Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto menegaskan, Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) memiliki arah jelas untuk mengusung calon presiden dan calon wakil presiden sendiri. Sebab, gabungan tiga partai politik, Golkar, PAN, dan PPP sudah memenuhi syarat ambang batas pencalonan untuk Pilpres 2024. Baca juga: Pemkab Bogor Ajak DPRD Sukseskan Pemerataan Pembangunan Ketum Golkar juga menegaskan, […]

Pemkab Bogor Ajak DPRD Sukseskan Pemerataan Pembangunan

Rapat Paripurna DPRD sekaligus memperingati Hari Jadi Bogor (HJB) ke-540 tahun 2022 di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Bogor, Jumat (3/6/22). Hendi/Radar Bogor

CIBINONG-RADAR BOGOR, Plt Bupati Bogor Iwan Setiawan mengajak jajaran DPRD Kabupaten Bogor dan seluruh elemen masyarakat untuk berkolaborasi dan kompak, sukseskan pemerataan pembangunan Kabupaten Bogor. Hal itu disampaikannya dalam Rapat Paripurna DPRD sekaligus memperingati Hari Jadi Bogor (HJB) ke-540 tahun 2022 di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Bogor, Jumat (3/6/22). Baca juga: Cegah Tindak Kriminal, Polsek Nanggung […]

Cegah Tindak Kriminal, Polsek Nanggung Gelar Patroli Malam

Cegah Tindak Kriminal, Polsek Nanggung Gelar Patroli Malam

NANGGUNG-RADAR BOGOR, Polsek Nanggung rutin melaksanakan giat patroli tengah malam untuk mengantisipasi tindak kriminalitas yang kerap terjadi di wilayahnya. “Giat patroli rutin berlangsung jam 12 malam hingga dini hari dan langsung dipimpin Kanit Reskrim Ipda Rahman Nurjaman diikuti anggota lain,” kata Kapolsek Nanggung AKP Achmad Budi Santoso kepada wartawan, Jumat (3/6). Baca juga: Kasus Melandai, Pemdes Cibadak […]

Kasus Melandai, Pemdes Cibadak Tetap Siagakan Posko Covid-19

Kasus Melandai, Pemdes Cibadak Tetap Siagakan Posko Covid-19

CIAMPEA-RADAR BOGOR, Meskipun kasus Covid-19 di wilayah Ciampea sudah mulai melandai, Pemerintah Desa Cibadak tetap menggalakan pencegahan dan penangan dengan memberikan tempat cuci tangan yang disebar setiap RT dan RW. “Untuk kasus pandemi sudah melandai, Tapi, kami pemerintah Desa Cibadak Kecamatan Ciampea tetap siaga dengan menyalurkan handsanitizer, masker tempat cuci tangan spanduk sosialisasi ke 8 […]

Usulkan Anggaran Perbaikan Jembatan Otista, Wakil Gubernur: Sabar

Suasana lalu lintas di jembatan Otista. Nelvi/Radar Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat (Jabar) merespon permintaan Pemkot Bogor yang meminta anggaran untuk perbaikan dan pelebaran Jembatan Otista (Otto Iskandardinata) Kota Bogor. Dalam usulan perbaikan jembatan Otista, Pemkot Bogor memperkirakan kebutuhan anggaran sebesar Rp52 miliar, untuk mengurai kemacetan yang terjadi sekitar Tugu Kujang atau kendaraan dari Jalan Pajajaran. Baca juga: Apa itu Flu […]

Pasca Covid-19, TMMD Sukabumi Dilanjutkan

Pasca Covid-19, TMMD Sukabumi Dilanjutkan

RADAR BOGOR, Pelaksanaan Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 113 TA 2022 Wilayah Korem 061/Sk digelar di wilayah Kodim 0622/Kab Sukabumi, tepatnya di Desa Cikangkung Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi. Pelaksanaan kegiatan tersebut dibuka secara langsung oleh Danrem 061/Sk Brigjen TNI Rudy Saladin MA yang didampingi oleh Dandim 0622/Kab.Sukabumi Letkol Inf Anjar Ari Wibowo, S.Sos.M.Si yang digelar […]

Pemkab Bogor Gelar Shalat Ghaib Untuk Putra Sulung Gubernur Ridwan Kamil

Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum, bersama PLT Bupati, Iwan Setiawan saat laksanakan shalat Ghaib di Mesjid Baitul Faidzin, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Jumat (3/6/2022). Foto : Hendi

CIBINONG-RADAR BOGOR, Peristiwa yang menimpa Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril, putra sulung Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil mengundang duka cita bagi semua pihak. Termasuk Pemkab Bogor yang menggelar shalat ghaib untuk Eril di Masjid Agung Baitul Faizin, Cibinong pada Jum’at, (3/6). Baca juga: Camat Ingatkan Sopir Ambulan Desa Tidak Ugal-Ugalan! Majelis Ulama Indonesia Jawa Barat (MUI […]

Camat Ingatkan Sopir Ambulan Desa Tidak Ugal-Ugalan!

CARINGIN-RADAR BOGOR, Camat Caringin, Eris Rismawan meminta agar seluruh sopir mobil siaga desa atau ambulan desa untuk tidak ugal-ugalan. Terlebih jika sedang tidak membawa pasien kritis. Pasalnya beberapa waktu lalu, salah satu mobil ambulan atau siaga desa di Kecamatan Caringin menyerempet kendaraan pengguna jalan lain. Baca juga: HJB ke-540, Wakil Wali Kota Bogor Akui Masih Banyak […]

HJB ke-540, Wakil Wali Kota Bogor Akui Masih Banyak PR

Bima Arya

BOGOR-RADAR BOGOR, Kota Bogor saat ini genap berusia 540 tahun, pada 3 Juni 2022. Pada usia yang semakin tua ini, masih banyak Pekerjaan Rumah (PR) yang belum dituntaskan Wali Kota Bogor Bima Arya, dan wakilnya Dedie A Rachim. Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim mengakui masih banyak PR yang belum diselesaikan pihaknya di tahun […]

Paripurna HJB ke-540, Kenakan Pakaian Pangsi hingga Gunakan Pengantar Bahasa Sunda

BOGOR-RADAR BOGOR, Puncak Peringatan Hari Jadi Bogor (HJB) ke-540 diawali dengan rapat Paripurna Istimewa yang berlangsung di DPRD Kota Bogor, Jalan Pemuda, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor, Jumat (3/6/2022). Rapat Paripurna Istimewa dipimpin oleh Ketua DPRD Kota Bogor Atang Trisnanto yang didampingi wakil ketua yakni Eka Wardhana dan Dadang Danubrata. Acara berlangsung di Gedung DPRD Kota […]

Prakiraan Cuaca : Bogor Diguyur Hujan Siang Hingga Menjelang Malam Ini

Prakiraan Cuaca Hujan Ringan

BOGOR-RADAR BOGOR, Prakiraan cuaca di wilayah Bogor dan sekitarnya, serta daerah lain di Jawa Barat, Jumat (3/6/2022) pagi ini cerah. Antara siang hingga sore menjelang malam berpotensi hujan disertai kilat dan angin kencang. Baca Juga : Prakiraan Cuaca : Pagi Ini Bogor Cerah Berawan, Siang Hingga Sore Hujan Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa Barat, pagi […]