Bupati Ade Yasin Datangi Kediaman Capt Afwan, Pilot Sriwijaya Air SJY-182

CIBINONG-RADAR BOGOR, Bupati Bogor, Ade Yasin mengunjungi kediaman Capt Afwan, pilot Pesawat Sriwijaya Air SJY-182 rute Jakarta-Pontianak yang hilang kontak di perairan Kepulauan Seribu, Sabtu (9/1/2021) sore. Ketua RT: Pilot Sriwijaya Air Tinggal bersama Istri dan Tiga Anaknya, Paling Kecil Masih TK Ade Yasin datang kekediaman korban di Perumahan Bumi Cibinong Endah Blok A3 Nomor […]
Soal Denda Warga Kabupaten Bogor Tolak Vaksin, Bupati Bilang Begini

CIBINONG-RADAR BOGOR, Denda bagi mereka yang menolak di vaksin Covid-19, saat ini masih menjadi polemik. Di Jakarta Menolak Vaksin Didenda Rp5 Juta, Kota Bogor Gimana? Di Jakarta, yang menolak vaksinasi Covid-19 akan didenda Rp 5 juta. Ketetapan sanksi ini tertuang dalam Pasal 30 Peraturan Daerah (Perda) Nomor 2 Tahun 2020 tentang Penanggulangan Covid-19 DKI Jakarta. […]
Bupati Tegaskan Penjemput Abu Bakar Baasyir Wajib Bawa Hasil Rapid Antigen

BOGOR-RADAR BOGOR, Bupati Bogor Ade Yasin mewajibkan keluarga maupun simpatisan narapidana terorisme Abu Bakar Baasyir membawa hasil tes cepat Covid-19 atau rapid test antigen saat penjemputan di Lapas Gunung Sindur, Bogor, Jawa Barat, pada Jumat (8/1/2021). Jelang Pembebasan Abu Bakar Ba’asyir, Penjagaan Lapas Gunungsindur Diperketat ”Banyak yang datang ya terpaksa harus ikuti prokes (protokol kesehatan) […]
Masih Ada yang Ragu Soal Vaksin Covid-19, Bupati Bogor Yakinkan Aman

CIBINONG-RADAR BOGOR, Keraguan terhadap pemberian vaksin Covid-19 masih terjadi. Berbagai cara pun dilakukan pemerintah untuk meyakinkan bahwa vaksin Covid-19 itu aman. Termasuk oleh Pemkab Bogor. Jadwal Vaksinasi di Kabupaten Bogor Belum Jelas, Bupati Bilang Begini Bupati Bogor Ade Yasin Munawaroh meyakinkan para penerima vaksin Covid 19 di kota Bogor agar tak menolak vaksin. Menurutnya vaksin […]
Paparkan Refleksi Akhir Tahun, Ade Yasin Tegaskan di Tengah Pandemi Kabupaten Bogor Tetap Membangun

CIBINONG-RADAR BOGOR, Bupati Bogor Ade Yasin dan Wakil Bupati Bogor Iwan Setiawan menyampaikan refleksi dan evaluasi kinerja Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor tahun 2020. Kegiatan yang dilakukan di Ruang Auditorium Setda Kabupaten Bogor itu, untuk merilis berbagai upaya Pemkab Bogor dalam menangani pandemi Covid-19, pelaksanaan pembangunan di Kabupaten Bogor, kinerja selama 2020 hingga perolehan prestasi di […]
Puncak Sepi, Ade Yasin : Wisatawan Takut Kena Razia Simpang Gadog

MEGAMENDUNG-RADAR BOGOR, Jelang malam tahun baru 2021, Kawasan Puncak Kabupaten Bogor, Kamis (31/12/2020) sepi. Lalu Lintas ke Puncak Lancar Pagi Ini, Petugas Kembali Sekat Wisatawan di Gadog Bupati Bogor Ade Yasin Munawaroh mengatakan sepinya kawasan Puncak karena wisatawan takut terkena razia di Simpang Gadog. Dimana para wisatawan yang tak membawa hasil rapid antigen, tidak bisa […]
Gedung Graha Pancakarsa Diresmikan, Ade Yasin : Pelayanan Paling Lama Satu Jam!

CIBINONG-RADAR BOGOR, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor akhirnya memiliki Sistem Layanan dan Rujukan Terpadu, untuk mempercepat dan memudahkan layanan masyarakat dalam satu gedung. Gedung tersebut diberi nama Graha Pancakarsa, yang diresmikan langsung oleh Bupati Bogor, Ade Yasin bersama Wakil Bupati Bogor, Iwan Setiawan di pelataran Komplek Kantor Dinas Sosial Kabupaten Bogor, Senin (28/12/2020). “Graha Pancakarsa yaitu […]
Implementasi Pancakarsa Dinilai Ketua DPRD Masih Sangat Kurang

BOGOR-RADAR BOGOR, Kepemimpinan Ade Yasin-Iwan Setiawan genap dua tahun pada 30 Desember 2020, mendatang. Keduanya telah mengemban amanah warga masyarakat Bogor untuk memimpin dan membangun Kabupaten Bogor dengan program Pancakarsa sebagai tujuan yang ingin diwujudkan. Ketua DPRD Kabupaten Bogor, Rudy Susmanto mengapresiasi, kinerja Pemkab Bogor. Namun menurutnya, ada beberapa hal yang masih harus dievaluasi. Salah […]
Pemkab Gelar Apel Kesiapsiagaan Jelang Pilkades, Simak Pesan Bupati Ade Yasin

CIBINONG-RADAR BOGOR, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor melaksanakan apel Kesiapsiagaan Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak di Kabupaten Bogor 2020. Apel tersebut dilaksanakan di Lapangan Tegar Beriman, Jumat (18/18/12). Sesuai jadwal yang telah ditetapkan, pesta demokrasi itu bakal dihelat pada 20 Desember 2020, mendatang. “Ini adalah apel kesiapsiagaan Pilkades Serentak, karena Pilkades serentak di 2020 nanti […]
Jalani Pemeriksaan di Polda Jabar, Ade Yasin : Kita Juga Tidak Mau Disalahkan

CIBINONG-RADAR BOGOR, Bupati Bogor, Ade Yasin akhirnya memenuhi panggilan Polda Jabar, Selasa (15/12/2020). Ia akan dimintai keterangannya sebagai saksi terkait kerumunan massa Habib Rizieq di Megamendung pada 13 November 2020. “Iya untuk mengklarifikasi,” ujar Ade Yasin. Ade Yasin diketahui sudah berada di Bandung, Jawa Barat sejak Senin (14/12/2020) malam. Untuk pertanyaan, kata dia, bergantung apa […]
Langgar Prokes, Bupati Bogor Larang Pesta Kembang Api Malam Tahun Baru 2021

CIBINONG-RADAR BOGOR, Bupati Bogor Ade Yasin melarang warganya melakukan perayaan malam tahun baru 2021. Hal itu dilakukan untuk antisipasi penyebaran virus Covid-19 di Kabupaten Bogor. “Harus menahan diri untuk tidak melakukan kegiatan ini ya (pesta Malam Tahun Baru 2021). karena ini bisa menimbulkan kerumunan hingga menyebarkan virus corona,” ujar Bupati Bogor, Ade Yasin Munawaroh kepada […]
Terkait Pemakaman Jenazah Anggota FPI, Bupati : Jangan Sampai Langgar Prokes

MEGAMENDUNG – RADAR BOGOR, Kabar tentang pemakaman enam jenazah anggota FPI di Markaz Syariah Pondok Pesantren Alam dan Argokultural, Jalan Cikopo Selatan, Desa Sukagalih, Kecamatan Megamendung, mendapat respon cepat dari Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Kabupaten Bogor. Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Bogor, Ade Yasin mengatakan, rapat pun digelar bersama sejumlah pihak. Mulai Dinas Lalu […]