25 radar bogor

Polisi Bantah Kabar Soal Wali Kota Depok Akan Diperiksa

DEPOK-RADAR BOGOR,Polisi membantah kabar yang beredar jika Wali Kota Depok, Mohammad Idris akan diperiksa penyidik Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya. Namun, informasi itu ternyata tidak benar alias bohong. Apalagi, pemeriksaan itu terkait ijazah palsu yang diduga dilakukan oleh Mohammad Idris. Berikut ini agenda pemeriksaan yang tersebar di kalangan awak media tersebut: Info Polda […]

Terseret Arus Ciliwung, Bocah Asal Depok Meninggal Dunia

EPOK-RADAR BOGOR, Tengah berenang,dua bocah warga Kelurahan Tugu Kecamatan Cimanggis hanyut terseret arus sungai Ciliwung, Rabu (26/6/2019) sekitar pukul 12.00 WIB. Lurah Tugu, Abdul Mutolib mengungkapkan bahwa kedua bocah tersebut adalah warganya. Yakni Mohammad Edis (12) warga RT11/RW10, dan Mohammad Rafi Ardian (14) warga RT02/RW10 Kelurahan Tugu. Mutolib menuturkan, saat kejadian kedua korban tengah asyik berenang […]

Pendiri Masjid Kubah Emas Wafat dalam Kondisi Berwudhu

DEPOK-RADAR BOGOR,Hajah Dian Djuriah Rais binti H. Muhammad Rais, atau yang akrab disapa Dian Al Mahri, pendiri Masjid Kubah Emas Depok, Jawa Barat, menghembuskan nafas terakhir pada Jumat dini hari, 29 Maret 2019. Kepergian almarhumah menyisakan duka mendalam tidak hanya bagi keluarga namun juga warga sekitar. Terbukti, ribuan jemaah tampak menghadiri prosesi pemakaman almarhumah. Sosok […]

Korsleting Listrik, Masjid di Depok Terbakar Jelang Subuh

DEPOK-RADAR BOGOR, Jelang subuh, Masjid Jami Al-Azkar di  Cilodong, Depok megalami kebakaran. Penyebab peristiwa ini diduga akibat hubungan arus pendek. “Penyebabnya diduga karena arus pendek atau korsleting listrik,” kata Kepala Dinas Pemadam Kebakaran Depok Gandara Budiman dalam keterangannya seperti dikutip dari detik.com, Selasa (26/3/2019). Sebanyak 6 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan ke lokasi untuk memadamkan […]

Rumahnya Terbakar, Nenek di Depok Tewas Kehabisan Oksigen

Ilustrasi SPBU Mini Terbakar

DEPOK-RADAR BOGOR, Seorang nenek berusia 70 tahun, Safirah meninggal dunia dalam kebakaran sebuah rumah di Perumahan Pesona, Sukmajaya, Kota Depok, Minggu (3/3) dini hari. Diduga  Safirah meninggal karena menghirup asap yang mengepung seisi rumah hingga kehabisan oksigen. Kapolsek Sukmajaya, Kompol IGN Bronet Ranapati menjelaskan, kronologi peristiwa kebakaran itu diketahui bermula dari seorang saksi melihat kepulan […]

Duh! Makan Siang Belum Siap, Suami di Depok Tega Aniaya Istri

DEPOK-RADAR BOGOR, Lantaran tidak menyiapkan makan siang, seorang ibu rumah tangga di Depok, berinisial  R dianiaya suaminya sendiri, Tabroni. Dilansir dari laman detikcom, Wakapolresta Depok AKBP Arya Perdana mengatakan, pasangan suami istri tu sering cekcok mulut lantaran himpitan ekonomi. Segala hal menjadi perdebatan dalam rumah tangga keduanya, bahkan hingga urusan dapur. “Ya sejauh ini karena alasannya […]

Konser Musik di Depok Berujung Ricuh, Helm Melayang. Cek Videonya!

DEPOK-RADAR BOGOR, Kericuhan terjadi saat digelarnya konser musik di rooftop ITC Depok,Selasa (19/2/2019) malam. Diduga kuat kericuhan tersebut karena penonton yang membludak. Peristiwa tersebut terekam dalam video amatir yang diunggah akun Instagram @depok24jam. Dalam video tersebut  terlihat banyak orang yang memaksa untuk masuk, padahal rooftop sudah tidak dapat menampung penonton lagi karena sangat penuh. Para […]

Duh! Niat Nyuri di Warung, Remaja Asal Cipayung Tewas Kesetrum

Ilustrasi mayat

DEPOK-RADAR BOGOR, Seorang remaja di Depok tewas terseterum listrik. Remaja berinisal MR tersebut menghembukan nafas terakhir karena niatnya mencuri di sebuah warung  kelontong di Rawa Geni Kelurahan Ratu Jaya, Cipayung. Peristiwa yang terjadi Minggu (3/2/19) dini hari, bocah berusia 14 tahun itu malah tewas akibat tersengat listrik saat mencoba masuk ke toko. Kapolsek Pancoranmas, Kompol […]

Geng Motor Beraksi Lagi di Depok, Korban Sampai Dibacok!

DEPOK-RADAR BOGOR, Pencurian yang disertai aksi kekerasan kembali terjadi Kota Depok. Pelaku bahkan membacok korban. Aksi pencurian disertai kekerasan berupa pembacokan terjadi tersebut Jalan Rumah Tahanan Militer (RTM), Kelurahan Tugu, Kecamatan Cimanggis, pada Selasa (29/1/19) sekitar pukul 03.00 dinihari. Para pelaku yang diperkirakan masih di bawah umur berjumlah sekitar enam orang menggunakan tiga sepeda motor melakukan […]

Cuaca Makin Tidak Menentu, Warga Diminta Hindari Mandi di Sungai Ciliwung

DEPOK-RADAR BOGOR, Minimnya pengawasan dari orang tua maupun warga, sejumlah anak menjadi korban hanyut Sungai Ciliwung. Di musim hujan yang telah mencapai puncaknya. Kewaspadaan terhadap anak yang bermain di sekitaran sungai tersebut harus semakin ditingkatkan. Pendiri Komunitas Ciliwung Depok, Freddy Jhonatan mengatakan, pihaknya mengimbau masyarakat khususnya bagi orang tua agar mencegah anak-anaknya mandi di sungai […]

Truk dan Bus Lewat, Jalan Depan Perumahan Cascadia Depok Rawan Amblas

pengendara motor di depok lewat

DEPOK-RADAR BOGOR, Pengendara maupun warga yang melintas jalan depan perumahan Cascadia Residence yang berlokasi di Jalan Raya Tole Iskandar, Kelurahan Mekarjaya, Kecamatan Sukmajaya, Depok wajib berhati-hati. Pasalanya tanah di jalur tersebut mulai amblas. Diduga tanah mulai amblas sejak dua pekan lalu itu akibat truk pengangkut tanah dan bus yang melintas. Warga RW02 Kelurahan bus dan […]

Kabar Gembira Buat Anak Kereta! PT KAI Bakal Tambah Commuter Line Tahun 2020

Ilustrasi KRL Bogor

DEPOK-RADAR BOGOR,Semakin bertambahnya peminat penggunaan kereta rel listrik (KRL) membuat PT KAI Commuter Jabodetabek (KCJ) akan merencanakan penambahan jadwal keberangkatan kereta pada tahun 2020. Salah satu pegguna KAI asal Kecamatan Pancoranmas, Jamal, mengaku senang menggunakan commuter line. Karena menurutnya jika ingin ke Jakarta transportasi paling cepat dan bebas macet adalah kereta. “Kereta itu transportasi paling […]