Lebih dari 180 ASN Terbukti Melanggar Aturan Pemilu 2024

BOGOR-RADAR BOGOR, Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) mengumumkan bahwa dari total 403 Aparatur Sipil Negara (ASN) yang dilaporkan terkait pelanggaran netralitas selama masa Pemilu 2024, sekitar 45,4 persen atau 183 orang di antaranya terbukti melanggar aturan tersebut. Wakil Ketua KASN, Tasdik Kisnanto, menyampaikan informasi ini dalam sebuah webinar yang disiarkan melalui kanal YouTube KASN RI […]
Lagi! Tawuran di Bogor, Satu Pelajar Meregang Nyawa

CISEENG-RADA RBOGOR, Tawuran kembali terjadi lagi di Kabupaten Bogor. Satu pelajar dilaporkan meregang nyawa akibat aksi tersebut. Baca Juga : Tawuran Pelajar Pecah di Parung, Saling Serang Pakai Sajam Tawuran itu terekam kamera ponsel salah satu terduga pelaku dan viral di media sosial serta group WhatsApp. Dalam video yang diterima Radar Bogor, tawuran terjadi di […]
Peringatan Dini BMKG, Waspada Hujan Lebat Melanda Sebagian Besar Wilayah Indonesia

JAKARTA-RADAR BOGOR, Hujan dengan intensitas lebat yang disertai petir dan angin, berpotensi melanda sebagian besar wilayah di Indonesia. Baca Juga : BMKG Memperkirakan Bahwa Mayoritas Kota Besar di Indonesia akan Diguyur Hujan Ringan dalam Waktu Dekat Hal itu berdasarkan peringatan dini cuaca dari BMKG pada Rabu (7/2/2024). Dimana, hujan deras diprakirakan turun di wilayah di […]
Taklukan Korsel 0-2, Jordania Ciptakan Sejarah Lolos ke Final Piala Asia 2023

QATAR-RADAR BOGOR, Korea Selatan dibuat tak berkutik oleh Jordania pada laga Semifinal di Stadion Ahmed bin Ali, Ar-Rayyan, Qatar Selasa (6/2/2024) malam. Baca Juga : Taklukan Jepang, Timnas eFootball Indonesia Juara Piala Asia Digital 2023 Jordania sukses mengkandaskan perlawanan pasukan Jurgen Klinsmann dengan skor 2-0, dan menciptakan sejarah melaju ke final Piala Asia. Gol Jordania […]
Bubur Ibadah

WANITA berjilbab ini lebih maju dari bisnis orang Tionghoa. “Lihatlah dagangan saya, selalu di depan toko orang Tionghoa,” ujar Dewi Andarwati. Dewi bercanda. Tapi memang sukses. Dia tidak perlu punya toko. Jualannya hanya 2,5 jam: 05.30 sampai 08.00. Karena itu lebih baik sewa emperan toko. Pasang rombong di situ. Toh pagi-pagi toko belum buka. Ketika […]
Caleg di Bogor Raya Sepakat Benahi Masalah Data dan Bangun Forum Komunikasi

BOGOR-RADAR BOGOR, Sejumlah Calon Legislatif alias Caleg DPR RI dan DPRD Kota atau Kabupaten Bogor bersepakat untuk membenahi persoalan data dan membangun forum komunikasi di Daerah Pemilihan (Dapil) saat terpilih menjadi anggota dewan periode 2024-2029. Baca Juga : Dialog Interaktif Para Caleg Lintas Partai, Ini Kata Mereka Soal Masa Depan Bogor Raya Pernyataan itu disampaikan […]
Berkat Program PLN Ini, Petani dan Usaha Penggilingan Padi Hemat Puluhan Juta Per Bulan

JAKARTA–RADAR BOGOR, Program electrifying agriculture (EA) PLN mampu meningkatkan pendapatan para petani dan pengusaha padi di wilayah Pabayuran, Cikarang, Jawa Barat. Baca Juga : Amankan Listrik Jelang Pemilu, PLN UP3 Bogor Lakukan Koordinasi dengan Forkopimda Kota Bogor Program unggulan PLN ini, selain mampu mendorong efisiensi dan produktivitas juga meningkatkan kesejahteraan petani. Barudin, salah satu pelaku […]
Dedie Ajak Warga Pilih Teh Zakiyah, Bibit Bobotnya Sangat Jelas

BOGOR – RADAR BOGOR, Jelang Pemilu pada 14 Februari 2024, Caleg DPRD Kota Bogor dari PAN Dapil Bogor Utara nomor 2, Zakiyatul Fikriyah Al Aslamiyah SPd MSi atau akrab disapa Teh Zakiyah terus bergerak menyapa masyarakat pendukungnya. Setelah sebelumnya sukses mengajak Cawapres No 02 Gibran Rakabuming bertemu Gen Z. Kali ini, Teh Zakiyah mengajak Dedie […]
Pj Bupati Sumedang Herman Suryatman Hadiri Rakor Wasdal BKN

BALI-RADAR BOGOR, Penjabat Bupati Sumedang Herman Suryatman didampingi Kepala BKPSDM Ate Hadan menghadiri secara langsung Rapat Koordinasi Pengawasan dan Pengendalian Badan Kepegawaian Negara (BKN) tahun 2024 di The Stones Hotel Bali, Selasa (6/2/2024). Rapat yang dihadiri pula oleh perwakilan Pemerintah Pusat dan Daerah tersebut dipimpin secara virtual oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi […]
Kejar Target Perekaman KTP Pemilih Pemula di Tajurhalang Bogor, Datangi Rumah warga

TAJURHALANG-RADAR BOGOR, Berbagai upaya dilakukan oleh Pemerintah Kecamatan Tajurhalang untuk menyelesaikan target perekaman KTP elektronik bagi pemilih pemula. Baca Juga : Lagi! Pelajar Meregang Nyawa Terlindas Bus, Kali Ini di Parung Kasi Pemerintahan Kecamatan Tajurhalang, Yuga Irwansyah mengatakan perekaman KTP elektronik bagi pemilih pemula terus dilakukan. Bahkan buka hingga malam hari. “Jadi perekaman KTP di […]
Lagi! Pelajar Meregang Nyawa Terlindas Bus, Kali Ini di Parung

PARUNG-RADAR BOGOR, Pelajar yang meregang nyawa akibat kecelakaan lalulintas kembali terjadi. Kali ini di Jalan Raya Parung, Kabupaten Bogor Selasa (6/2/2024). Baca Juga : Pelajar Meregang Nyawa Terlindas Truk di Cileungsi, Begini Kronologinya Informasi yang dihimpun Radar Bogor, kecelakaan yang melibatkan sepeda motor dan bus itu terjadi pukul 08.15 WIB. Akibat kecelakan tersebut, satu orang […]
BPBD Kota Bogor Catat 83 Bencana Sepanjang Januari 2024, Satu Meninggal Dunia

BOGOR-RADAR BOGOR, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) mencatat sebanyak 83 bencana terjadi di Kota Bogor sepanjang Januari 2024. Baca Juga : Jalan Nasional Kerap Terendam Banjir,Pemkot Bogor Desak Kemen PUPR Perbaiki Tahun Ini Kepala BPBD Kota Bogor, Hidayatullah mengatakan 83 bencana itu didominasi bangunan roboh sebanyak 28 kejadian, tanah longsor 27 kejadian, dan pohon tumbang […]