25 radar bogor

Malam Tahun Baru, Polisi Perketat Pengamanan di Jalan Raya Cileungsi

CILEUNGSI-RADAR BOGOR, Jalan Raya Cileungsi, menjadi salah satu titik rawan kemacetan pada saat malam pergantian tahun. Mengantisipasi momen pergantian tahun baru 2020 yang jatuh pada Selasa dini hari (31/12), pihak kepolisian pun terus disiagakan. Pihak kepolisian yang akan berjaga selama 24 jam penuh. Apalagi, kawasan timur menjadi salah satu titik rawan kemacetan imbas dari penutupan […]

Empat Perumahan Terancam Banjir Akibat Sampah di Sungai Cikeas

GUNUNGPUTRI-RADAR BOGOR, Banyaknya sampah yang menutupi aliran sungai Cikeas, menyebabkan beberapa pemukiman warga di sekitarnya terancam banjir. Dimana, ada empat perumahan di wilayah Kabupaten Bogor dan Kota Bekasi terancam banjir akibat sampah bambu yang menyumbat Bendungan Koja di Kecamatan Jatiasih, Kota Bekasi. Ketua Komunitas Peduli Sungai Cileungsi dan Cikeas (KP2C) Puarman mengatakan, sampah bambu yang […]

Marak Terjadi di Puncak, MUI Tegaskan Kawin Kontrak Haram dan Zina

Ilustrasi Kawin Kontrak

CIBINONG-RADAR BOGOR, Keberadaan pelaku kawin kontrak telah merusak citra kawasan wisata Puncak, Kabupaten Bogor. Menanggapi maraknya kawin kontrak di Bumi Tegar Beriman tersebut, Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Bogor pun angkat bicara. Lembaga cendikiawan Islam itu mempertegas bahwa praktik kawin kontrak adalah haram dan zina. Ketua MUI Kabupaten Bogor, Ahmad Mukri Aji menegaskan kawin kontrak […]

Saluran Drainase Buruk, Jalan Raya Tegar Beriman Banjir

CIBINONG-RADAR BOGOR, Akibat buruknya saluran dranase menyebabkan kawasan Jalan Raya Tegar Beriman, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor, digenangi banjir saat hujan deras, Senin (30/12/2019) sore. Jalan utama di kawasan Jalan Tegar Beriman, tergenang air sepanjangan 15 meter. Diketahui, hujan turun sekitar pukul 13.55 WIB. Hanya sekitar 10 menit, Jalan Tegar Beriman di depan Gedung Kesenian Kabupaten […]

Waspada, Siang hingga Dini Hari Bogor Berpotensi Diguyur Hujan Lebat

Ilustrasi-Cuaca

BOGOR-RADAR BOGOR, Berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, beberapa wilayah di Jawa Barat pagi hari ini secara umum cerah berawan hingga berawan. Siang dan sore hari secara umum berawan. Berpotensi hujan sedang hingga lebat di sebagian wilayah Bogor, Depok, Sukabumi, Cianjur, Bandung, Bekasi, Purwakarta, Subang, Majalengka, Kuningan, Sumedang, Cirebon, Indramayu, Garut, Tasikmalaya, Ciamis, Banjar, dan Pangandaran. Malam […]

Bendungan Katulampa Siaga 3, Warga Dekat Bantaran Ciliwung Diminta Waspada

BOGOR-RADAR BOGOR, Warga yang tinggal tak jauh dari bantaran Sungai Ciliwung, diminta waspada. Pasalnya, Bendung Katulampa berstatus siaga III, Senin (30/12/2019) malam ini. Tingginya muka air di Bendungan Katulampa, Kota Bogor ini karena hujan deras yang masih melanda kawasan Bogor. Warga bantaran Ciliwung diminta waspada banjir. Tinggi Muka Air (TMA) di Bendung Katulampa, Kecamatan Bogor […]

Sering Ngemis di Bogor, Bekasi dan Depok, Dua WNA Pakistan Diamankan

DEPOK-RADAR BOGOR, Kantor Imigrasi Kota Depok menangkap dua Warga Negara Asing (WNA) asal Pakistan yang kerap meminta sumbangan ke warga dan sejumlah masjid di Kota Bekasi, Bogor hingga Depok. “Mereka mengumpulkan uang dari masjid ke masjid di Bekasi, Bogor Tengah sampai Depok. Jadi pergerakan mereka itu titiknya cepat sekali kalau tadi kita sudah memeriksa hp-nya […]

Mau Berburu Babi Hutan, Warga Sukamakmur Ini Ditemukan Tewas

Iustrasi Dokter Tewas Gantung Diri

SUKAMAKMUR-RADAR BOGOR, Warga Kampung Gunung Jahe, Desa Sukawangi, Kecamatan Sukamakmur, Kabupaten Bogor, digegerkan dengan penemuan sesosok mayat laki-laki. Mayat tersebut diduga tersengat listrik saat akan berburu babi hutan. Informasi yang dihimpun metropolitan (Radar Bogor Group), mayat tersebut ditemukan pada Minggu (29/12) malam sekitar Pukul 20:00 WIB. Mayat ditemukan tergeletak dengan baju biru dan golok yang […]

Jadi Pelaku Curanmor, Pengemudi Ojek Online Ini Diringkus Polisi

JAKARTA-RADAR BOGOR, Seorang pengemudi ojek online bernama Rojak, 29, ditangkap polisi karena maling motor di restoran Wang Dinasty Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Kanit Reserse Kriminal Polsek Kebon Jeruk AKP Achmad Ardhy mengatakan pelaku mencuri motor yang terparkir karena lemah penjagaan dan mengenakan atribut jaket dan helm ojek online. “Pelaku memarkirkan kendaraannya terlebih dahulu di samping […]

Truk Sampah Terguling di Jalan Kapten Muslihat

BOGOR-RADAR BOGOR, Truk pengangkut sampah terguling di Jalan Kapten Muslihat, Kota Bogor, Senin (30/12/19) pagi. Akibat kecelakaan tunggal tersebut, sampah yang rencananya akan dibuang ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Galuga itu berserakan di jalan. Truk sampah ini diketahui dikendaraai oleh Sulistyo. Kecelakaan itu terjadi sekira pukul 05:00 Wib. Salah seorang pegawai Dinas Lingkungsn Hidup (DLH) […]

Tenggelam di Sungai Ciliwung, Bocah 4 Tahun Ditemukan Tewas

JAKARTA-RADAR BOGOR, Muhammad Irsad Nurcahya, bocah berusia empat tahun yang dilaporkan hanyut di Sungai Ciliwung pada Minggu (29/12), akhirnya ditemukan dalam kondisi meninggal dunia pada Senin (30/12). Kepala Pleton Grup C Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Selatan Sektor Pasar Minggu Ruwanto mengatakan, jenazah korban pertama kali ditemukan oleh warga bernama Hasan (60) […]

Menikmati Menu Sate Tulang di Restoran Kampoeng Koneng

BOGOR-RADAR BOGOR, Restoran keluarga ini bisa menjadi tujuan warga Bogor atau luar Bogor, yang ingin berwisata kuliner sekaligus mencari hiburan untuk keluarga. Kampoeng Koneng yang berlokasi di Bojong Koneng, Babakan Madang ini, menyajikan menu-menu masakan khas kampung. Tempat ini dapat menjadi tujuan utama yang rindu akan masakan leluhur nusantara. Di Kampoeng Koneng, Anda juga dapat […]