Realisasi Belanja Pemkot Bogor Tak Capai Target, Dispora Terendah Dinakertrans Tertinggi

BOGOR – RADAR BOGOR, Realisasi belanja Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor, di penghujung 2018 masih belum mencapai target. Dari anggaran sebesar Rp2.656.280.650.160,71 baru terealisasi Rp1.917.680.802.767,80. Masih ada sisa anggaran sebesar Rp738.599.847.392,91 atau sekitar 72,19 persen. “Masih mencapai 72,19 persen hingga 21 Desember 2018, tapi biasanya di akhir tahun banyak pencairan,” ujar Sekda Kota Bogor, Ade Sarip […]
Awalnya di Tugu Kujang, Doa Bersama Malam Tahun Baru Dipindah ke Lapangan Sempur

BOGOR-RADAR BOGOR,Lapangan Sempur dipilih menjadi pusat kegiatan doa bersama malam pergantian tahun oleh Muspida Kota Bogor Senin (31/12) malam. Bima juga menegaskan malam tahun baru tanpa ada kembang api dan petasan. Malam Tahun Baru, Bima Arya Ajak Masyarakat Doa Bersama di Tugu Kujang “Saya ingin warga Kota Bogor menunjukkan empati dan simpatinya, di Bogor ada […]
Genjot Realisasi Pajak, Pemkot Bogor Naikan NJOP. Berlaku Mulai 1 Januari 2019!

BOGOR–RADAR BOGOR, Awal tahun depan, Pemerintah Kota Bogor akan menaikan Nilai Jual Objek Pajak (NJOP) tidak kena pajak. Hal ini, diberlakukan untuk menggenjot realisasi pencapaian yang sempat meleset dari target di tahun ini akibat fluktuasi nilai tukar rupiah terhadap dolar. Kepala Bidang Penetapan dan Pengolahan Data Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Bogor, Evandy Dhany mengatakan, […]
Malam Hari Jalur R3 di Kelurahan Katulampa Ditutup, Lihat Foto-Fotonya

BOGOR-RADAR BOGOR, Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto, Jumat (21/12/2018) malam memimpin penutupan jalur R3. ” Kita menyampaikan ke warga untuk bisa menggunakan jalur lama. Proses penyelesaian lahan ini akan berjalan cepat, sudah ada alokasi dari APBD untuk bisa dicairkan,” kata Bima pada awak media. Penutupan sendiri, dilakukan dengan menggunakan 7 water barrier di kedua […]
Jalur R3 Resmi Ditutup, Ini Video Detik-detik Penutupannya

BOGOR -RADAR BOGOR, Jalur R3 di Kelurahan Katulampa, Kecamatan Bogor Timur mulai ditutup Pemerintah Kota Bogor saat ini. Pantauan di lokasi, petugas dari Dinas Perhubungan, Satpol PP, dan pemadam kebakaran terlihat ikut menutup jalan di kedua arah. Malam Ini Jalur R3 Ditutup oleh Pemkot Bogor, Begini Teknis Penutupannya ” Kita menyampaikan ke warga untuk bisa […]
Kebutuhan CSR 2019 Pemkot Bogor Capai Rp 14 Miliar

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor terus mendorong peningkatan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan (TJSLP) atau yang biasa dikenal dengan nama Corporate Social Responsibility (CSR) di semua perusahaan yang ada Kota Bogor. Pasalnya, dari hasil usulan sementara rencana kegiatan Perangkat Daerah untuk pendanaan TJSLP 2019 mendatang didapatkan kebutuhan TJSLP Kota Bogor sebesar kurang lebih […]
Perpanjangan Kontrak Belum Jelas, Hiburan di Taman Topi Dihentikan

BOGOR – RADAR BOGOR, Beberapa wahana hiburan di Taman Topi terpaksa dihentikan. Hal itu lantaran perpanjangan kontrak kawasan tersebut belum ada kejelasan dari Pemkot Bogor. PT Exotica telah mengajukan perpanjangan kontrak itu kepada Pemkot Bogor hingga 2020, sebab sudah habis batas kontraknya pada Kamis (20/12/2018). “Tanggal serah terima hari ini (kemarin,red) tapi kan memang mereka mengajukan […]
Jalur R3 Belum Juga Ditutup, Pemilik Lahan Ancam Bawa ke Ranah Pidana

BOGOR – RADAR BOGOR, Batas waktu somasi yang dilayangkan pemilik lahan di Jalan Regional Ring Road (R3) kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor telah habis. Waktu 3×24 jam terhitung Selasa (17/12) yang meminta Pemkot Bogor untuk segera melakukan penutupan jalan sesuai putusan pengadilan belum juga dilakukan. Hal itu membuat pemilik lahan geram. Bahkan, berencana akan melakukan […]
Terkumpul Rp7,5 Miliar, Bantuan Korban Bencana Puting Beliung Mulai Disebar

BOGOR – RADAR BOGOR, Pemkot Bogor berhasil mengumpulkan dana untuk penanganan bencana angin puting beliung. Totalnya sebesar Rp7.521.601.24. Anggaran tersebut bersumber dari APBD Kota Bogor sebesar Rp1,450 milyar, Rp5 milyar bantuan Provinsi Jawa Barat serta donasi masyarakat yang masuk ke rekening Dinas Sosial sebesar Rp347.601.246 serta ke rekening Solidaritas Bogor Rp763.795.513. Hal itu, diungkapkan Walikota […]
Masih Banyak Warga Buang Tinja ke Sungai, Ini Langkah yang Dilakukan Pemkot Bogor

BOGOR – RADAR BOGOR, Masih banyaknya masyarakat yang membuang tinja ke sungai, menjadi pekerjaan berat Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor. Terutama, capaian Open Defecation Free (ODF) atau bebas buang air besar sembarangan. Setelah melalui proses verifikasi oleh sanitarian dan kader, pada tahun 2018 baru 20 RW di 17 kelurahan enam kecamatan yang sudah mencapai ODF. Hal […]
Jalur R3 Jadi Ditutup, Pemkot Siapkan Rekayasa Lalu Lintasnya

BOGOR – RADAR BOGOR, Jalan Regional Ring Road (R3) nampaknya bakal jadi ditutup. Pasalnya, Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor saat ini tengah menyiapkan rekayasa lalu lintas di jalur tersebut. “Nanti akan dilakukan pertemuan teknis untuk rekayasa lalu lintas,” ujar Sekda Kota Bogor Ade Sarip kepada Radar Bogor, Minggu (16/12/2018). Menurutnya, pembangunan jalur R3 dilatarbelakangi oleh jaringan […]
Bangun Rumah Korban Puting Beliung, Pemkot Bogor Beri Bantuan 3.000 Asbes

BOGOR-RADAR BOGOR, Bencana angin puting beliung yang menerjang Kota Bogor bagian Selatan dan Timur mengakibatkan ribuan rumah rusak. Selain bantuan dalam bentuk sumbangan pangan, saat ini Pemerintah Kota Bogor sudah memberikan bantuan sebanyak 3000 asbes dan 1000 terpal untuk rumah yang terdampak. Menurut data yang dimiliki, tidak kurang dari 1.821 rumah mengalami kerusakan, baik ringan, […]