25 radar bogor

Nasib 132 Eks Pekerja di Cileungsi Ini Terkatung-katung, Gelar Doa Bersama

Pekerja

CILEUNGSI-RADAR BOGOR, Doa bersama dilakukan perwakilan eks pekerja PT Bostinco, Cileungsi pada Minggu (8/10/2023) malam. Baca Juga : BPJS Ketenagakerjaan Bogor Cileungsi Serahkan 217 Sertifikat Kepesertaan pada SRC Bogor Doa bersama itu dilakukan di Pondok Pesantren Darussalam Koposari, Kecamatan Cileungsi, Kabupaten Bogor. Doa bersama itu dilakukan sebagai bagian dari ikhtiar ratusan eks pekerja yang menjadi […]

Catatan Akhir Tahun KRPI, Tiga Isu Penting Pekerja Indonesia

KPRI

JAKARTA – RADAR BOGOR, Ketua Umum Konfederasi Rakyat Pekerja Indonesia (KRPI), Rieke Diah Pitaloka menyebut, ada 3 isu penting terkait perjuangan kesejahteraan pekerja Indonesia yang dikaji sepanjang tahun ini. Ketiga isu ini yang akan menjadi fokus perjuangan rakyat pekerja ke depan. “Terdapat tiga rekomendasi untuk perbaikan nasib rakyat pekerja di seluruh Indonesia. KRPI akan kembali […]

Ditanya Jumlah Pekerja di PHK Selama Pandemi di Kabupaten Bogor, Kadisnaker : Kita Belum Update

Disnaker

CIBINONG-RADAR BOGOR, Dinas ketenagakerjaan (Disnaker) Kabupaten Bogor tak miliki data valid terkait jumlah pekerja yang terkena PHK di tengah pandemi Covid-19. Padahal, perusahaan yang merumahkan sebagian pegawainya sudah berlangsung sebelum tahun 2021. “Dedang di data oleh kita angka pengangguran, sekarang ini kan pekerja ada yang dirumahkan dan di PHK, nah kita belum update,” kata Kadisnaker […]

Pekerja Outsourcing Setda Kabupaten Bogor Belum Digaji, Ini Penjelasan Sekda

CIBINONG-RADAR BOGOR, Akibat perubahan Struktur Organisasi dan Tata Kerja (SOTK) pada Sistem Informasi Manajemen Perencanaan Penganggaran dan Pelaporan (Simral), membuat puluhan pegawai non Aparatur Sipil Negara (ASN) alias outsourcing di lingkungan Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Bogor belum mendapatkan gaji. Hal itu diakui salah satu pegawai Non ASN Setda yang namanya enggan dikorankan. Kepada Radar Bogor […]

Pemkot Bogor Segera Daftarkan Pekerja Bukan Penerima Upah

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor bersama BPJS Ketenagakerjaan menggelar rapat evaluasi, koordinasi dan penyusunan program kerja tim pendaftaran masif BPJS Ketenagakerjaan yang berlangsung di Hotel Renotel Sentul, Kabupaten Bogor, Selasa (16/07/2019). Asisten Pemerintahan Setdakot Bogor Hanafi menjelaskan, rapat kali membahas program pendaftaran masif. Artinya, BPJS Ketenagakerjaan melebarkan sayap bukan hanya kepada para pegawai perusahaan […]

Upah Terkecil di Jabar Rp1,5 Juta

JAKARTA–Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) RI menginstruksikan agar gubernur di masing-masing provinsi segera menetapkan upah minimum provinsi (UMP) untuk tahun 2018. Hal ini tercantum dalam Surat Edaran Menteri Nomor B.337/M.NAKER/PHIJSK-UPAH/x/2017 tertanggal 13 Oktober 2017. Penetapan UMP di masing-masing provinsi wajib ditetapkan dan diumumkan serentak besok (1/11). Menaker Hanif Dhakiri mengatakan bahwa penetapan UMP masih akan merujuk pada […]