25 radar bogor

Bogor Fest 2023 Hadirkan Layanan Publik Mudah dan Cepat, Ayo Buruan Datang!

Bogor Fest

CIBINONG-RADAR BOGOR, Tidak hanya menghadirkan keseruan dan hiburan, Bogor Fest 2023 juga menyediakan berbagai layanan publik yang mudah, cepat juga murah bagi seluruh masyarakat Kabupaten Bogor dan pengunjung. Baca Juga : Gratis Untuk Umum, Plt Bupati Ajak Masyarakat Meriahkan Bogor Fest 2023 Ada berbagai tenant layanan publik atau Public Service Fest yang disediakan di Bogor […]

Hasil Test DNA Bayi Tertukar Diumumkan Besok, Keluarga Siti Siapkan Mental

Test DNA orang tua bayi tertukar

CISEENG – RADAR BOGOR, Keluarga Siti Mauliah (37) dan Muhamad Tabrani sedang mempersiapkan mental untuk menunggu hasil test DNA silang terkait kasus bayi tertukar. Pengumuman akan dilakukan oleh Polres Bogor pada Jumat (25/8/2023) ini. Baca Juga : Dua Keluarga Bayi Tertukar Jalani Test DNA di Puslabfor Polri, Begini Hasilnya “Persiapan mental pastinya, orang tua mana […]

Kualitas Udara Kabupaten Bogor Menurun, Kasus ISPA Alami Tren Kenaikan

Ilustrasi Kualitas udara di Kabupaten Bogor

CIBINONG – RADAR BOGOR, Alat ukur kondisi udara atau Air Quality Monitoring System (AQMS) menunjukan adanya penurunan kualitas udara di Kabupaten Bogor. Penurunan tersebut terjadi dalam sepekan terakhir. Baca Juga : ASN DKI Mulai WFH Besok, Bodetabek Akan Menyusul Meski begitu, alat milik Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bogor tersebut hanya ada satu dan terletak […]

Untung Ratusan Juta, Tiga Pengoplos Gas Diciduk Polres Bogor

Pengoplos Gas

RUMPIN – RADAR BOGOR, Polres Bogor mengungkap tiga pelaku pengoplos gas subsidi 3 kilogram ke gas 5,5 kilogram yang berada di wilayah Kecamatan Rumpin Kabupaten Bogor. Baca Juga : Pengurus KBPP Rumpin Resmi Dilantik, Sasar Semua Polsek Dari hasil pengungkapan kasus tersebut, 83 gas 5,5 kilogram disita Satuan Reskrim Polres Bogor dan Polsek Rumpin. “Kita […]

Ada Kotak hingga The Virgin di BogorFest 2023, Gratis!

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kabupaten Bogor kembali menggelar Bogor Fest 2023 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor. Pesta rakyat yang sempat terhenti karena pandemi Covid-19 ini akan digelar pada 24-27 Agustus 2023. Tak tanggung-tanggung, BogorFest 2023 menyuguhkan konser musik dengan sejumlah bintang seperti Kotak Band hingga Fade2Black. Diawali pada Kamis 24 Agustus 2023 pukul 19.00 WIB, […]

Kelompok 9 KKN Tematik FAIPG UNIDA Ajak Warga Desa Ciadeg Lebih Peduli Pendidikan dan Kesehatan

BOGOR-RADAR BOGOR, Kelompok 9 KKN Tematik Fakultas Agama Islam dan Pendidikan Guru (FAIPG) Universitas Djuanda (UNIDA) melaksanakan kegiatan “Seminar Pendidikan Wajib Belajar 12 tahun dan Manfaat Tanaman Organik Bagi kesehatan” dengan menghadirkan Dr. Rusi Rusmiati Aliyyah, M.Pd selaku Dosen FAIPG UNIDA, yang juga merupakan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) Kelompok 9 dan Gian Lukisandy Kurniawan, MP […]

Warga RT 04 Grand Sutera Leuwiliang Meriahkan HUT RI Ke-78 Dengan Beragam Lomba

Leuwiliang

LEUWILIANG-RADAR BOGOR, Warga RT04/13 perumahan Grand Sutera Leuwiliang (GSL), Kabupaten Bogor turut memeriahkan HUT Ke-78 Kemerdekaan RI dengan berbagai kegiatan dan perlombaan, pada 16-19 Agustus 2023. Baca Juga : Sejumlah Dosen Gelar Pendampingan Sertifikasi Halal pada UMKM di Leuwiliang Ketua Panitia HUT Ke-78 RI RT 04 Grand Sutera Leuwiliang, Sukron Habibi mengatakan, rangkaian kegiatan Kemerdekaan […]

Mayat Pria Misterius Penuh Luka Tersangkut di Sungai Ciapus

Mayat pria

TAMANSARI – RADAR BOGOR, Mayat pria penuh luka tersangkut di Sungai Ciapus-Citiis, Bendungan, Kampung Kapin RT 03/06 Desa Tamansari, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor Senin (21/8/2023). Baca Juga : Waspada! Maling Modus Teknisi WiFi, Pelaku Ditangkap di Tamansari Informasi yang dihimpun Radar Bogor, mayat pria itu ditemukan tersangkut pada pukul 08.10 WIB. “Iya, tadi pagi,” kata […]

Langganan Gagal Panen, Pemdes Sukamahi Megamendung Bangun TPT

Sukamahi

MEGAMENDUNG-RADAR BOGOR, Gagal panen kerap menghantui para petani di Desa Sukamahi, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor. Baca Juga : Usai Upacara di Kecamatan Megamendung, Ada Acara Sawer Anak-anak Saat musim hujan, lahan seluas dua hektare di wilayah Desa Sukamahi kebanjiran dan membuat gagal panen. Untuk itu, Pemerintah Desa Sukamahi mengalokasikan dana Samisade untuk membangun Tembok Penahan […]

Dua Keluarga Bayi Tertukar Jalani Test DNA di Puslabfor Polri, Begini Hasilnya

Test DNA orang tua bayi tertukar

BABAKAN MADANG – RADAR BOGOR, Kasus bayi tertukar antara pasien A (Siti Mauliah) dengan pasien D mulai terkuak. Hari ini Senin (21/8/2023) keduanya melakukan test DNA di Puslabfor Polri. Baca Juga : Pekan Depan, Orang Tua Bayi Tertukar Bakal Tes DNA “Proses test DNA berjalan lancar, yang ditest ayah ibu dan anak, terus kita kooperatif […]

Warga Ngaku Dipersulit Urus Administrasi, Kades Palasari Bilang Begini

Palasari

CIJERUK-RADAR BOGOR, LBH Yuris menerima aduan dari warga perumahan River Valley, Desa Palasari, Kecamatan Cijeruk, Kabupaten Bogor yang mempertanyakan kinerja Kepala Desa Palasari, Aip Saripudin. Baca Juga : Bengkel di Cijeruk Ludes Terbakar, Dua Unit Damkar Dikerahkan Mereka mengklaim, warga yang hendak mengurus administrasi kependudukan sejak lama, tidak mendapat respon yang baik dari sang kades. […]

Kemarau di Desa Citeureup, Debit Air Sumur Warga Menyusut

Ilustrasi kemarau di Desa Citeureup

CITEUREUP-RADAR BOGOR, Kemarau yang melanda Desa Citeureup, Kecamatan Citeureup mulai mengkhawatirkan. Hingga Senin (21/8/2023) hujan belum juga mengguyur kawasan industri tersebut. Baca Juga : Kekeringan Meluas, 370 KK di Citeureup Kesulitan Air Bersih Kepala Desa Citeureup Marwan mengatakan, kemarau yang melanda desanya membuat debit air sumur-sumur milik warga alami penyusutan. “Sumur masih ada air, hanya […]