Klaster Keluarga Mendominasi Kasus Penularan Covid-19 di Jakarta

JAKARTA-RADAR BOGOR, Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta mengungkapkan, klaster keluarga masih mendominasi kasus penularan Covid-19 di wilayah Jakarta. Jumlah mencapai 612 klaster. ”Klaster keluarga terus meningkat dari minggu ke minggu. Sebanyak 612 klaster keluarga dengan 1.643 kasus positif teridentifikasi pascalibur Nataru (data 3–31 Januari), yang mayoritas berasal dari Jabar, Jateng, Jatim, Jogjakarta, dan Banten,” kata […]
DKI Makin Horor, Hari Ini Sumbang Seperempat Kasus, Total Positif Covid-19 Bertambah 12.001 Sehari

JAKARTA-RADAR BOGOR, Kasus Covid-19 bertambah 12.001 dalam sehari pada Minggu (31/1). Kini, total sudah 1.078.314 orang terinfeksi Covid-19 di tanah air, berdasarkan data dari Satgas Penanganan Covid-19. DKI Jakarta masih menjadi provinsi dengan penyumbang kasus harian Covid-19 terbanyak di Indonesia. Jumlah tes Covid-19 harian sebanyak 44.658 spesimen. Jumlah itu diuji dari 33.162 orang sehari. Angka […]
Sehari, Jakarta Sumbang 3.536 Orang Positif Covid-19

JAKARTA-RADAR BOGOR, Orang yang tertular Covid-19, masih terjadi penambahan. Totalnya sudah mencapai 896.642 orang dinyatakan positif tertular virus yang berasal dari Tiongkok ini. Dalam data dari Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Sabtu (16/1), penambahan pasien positif tertular virus Korona di Indonesia tertinggi disumbang Provinsi DKI Jakarta sebanyak 3536 orang. Sembuh 2211 orang. Sementara meninggal dunia 32 […]
Erick Thohir: Ongkos Jakarta-Bali Pakai Mobil Listrik Cuma Rp 200 Ribu

JAKARTA-RADAR BOGOR, Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengungkapkan, PT PLN (Persero) telah melakukan uji coba mobil listrik dengan rute perjalanan dari Jakarta hingga Bali pada akhir Desember 2020 lalu. Ongkos bahan bakar listrik yang dihabiskan untuk perjalanan Jakarta hingga Bali menggunakan mobil listrik sebesar Rp 200.000 di Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum […]
Awal 2021, Disdik DKI Belum Berlakukan Pembelajaran Tatap Muka

JAKARTA-RADAR BOGOR, Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta memutuskan belum memberlakukan pembelajaran tatap muka pada semester genap Tahun Ajaran (TA) 2020/2021. Proses belajar mengajar masih akan menerapkan sistem jarak jauh. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta, Nahdiana mengatakan, kebijakan tersrbut diambil berdasarkan pertimbangan kesehatan dan keamanan peserta didik, pendidik dan tenaga kependidikan. Masih berlangsung pandemi Covid-19, […]
Kasus Covid-19 Masih Tinggi, PSBB Transisi DKI Jakarta Diperpanjang Dua Pekan

JAKARTA-RADAR BOGOR, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan kembali memperpanjang Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Transisi menuju masyarakat sehat aman dan produktif hingga 3 Januari 2021. Keputusan tersebut diambil atas pertimbangan pertambahan kasus positif Covid-19 yang belum menurun. Berdasarkan data yang dihimpun Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, persentase pertambahan total kasus terkonfirmasi positif menunjukkan tren kenaikan […]
Ini Modus Calo Rapid Test yang Ditangkap di Stasiun Senen

JAKARTA-RADAR BOGOR, Polres Metro Jakarta Pusat menangkap 3 orang calo rapid test di kawasan Stasiun Pasar Senen, Jakarta. Hal tersebut berawal dari laporan masyarakat yang mengatakan bahwa ada calo yang menjual jasa rapid test. “Karena adanya kegelisahan dari warga atas aksi si calo ini, lalu pihak stasiun lapor ke kami. Jadi kami tadi malam (19/12) […]
Positif Covid-19 Tambah 5.754 Kasus, DKI Jakarta Sumbang 1.466

JAKARTA-RADAR BOGOR, Kasus positif Covid-19 di tanah air bertambah 5.754 orang dalam sehari. Kini sudah 581.550 orang terinfeksi Covid-19. DKI Jakarta kembali menyumbang angka kasus tertinggi pada Senin (27/12/2020). Sebaran kasus itu di antaranya, DKI Jakarta menyumbang 1.466 kasus. Lalu disusul, Jawa Barat 1.171 kasus, Jawa Tengah 594 kasus, Jawa Timur 545 kasus, dan Sulawesi […]
DKI Jakarta Perpanjang Durasi PSBB Transisi

JAKARTA-RADAR BOGOR, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta kembali memperpanjang Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Masa Transisi selama 14 hari ke depan. Terhitung sejak Senin, 7 Desember sampai dengan 21 Desember 2020. Hal itu dilakukan sebagai langkah antisipasi terhadap lonjakan kasus Covid-19 di DKI. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyampaikan, perpanjangan PSBB Masa Transisi itu berdasarkan Keputusan […]
Beban Lebih Berat, Pemkab Bogor Keluhkan Minimnya Banprov DKI

CISARUA-RADAR BOGOR, Pemerintah Kabupaten Bogor mengeluhkan minimnya dana Bantuan Provinsi (Banprov) DKI Jakarta yang hanya Rp7 miliar di tahun 2019 ini. Daerah penyangga ibu kota lainnya seperti Bekasi bisa mendapatkan Rp800 miliar setiap tahun. Sekda Kabupaten Bogor, Burhanudin mengatakan dibanding beban yang dimiliki Kabupaten Bogor Banprov sebesar itu sangat kecil. Terlebih, ada beberapa program Pemkab […]
Duh! Dua Kelurahan di Bogor Tengah tak Punya Septic Tank

BOGOR- RADAR BOGOR,Meski bersinggungan langsung dengan sungai yang bermuara ke DKI Jakarta, namun warga Kelurahan Babakan Pasar masih membuang limbah domestiknya langsung ke sungai karena tak memiliki septic tank. Hal itu diungkapkan Camat Bogor Tengah Agustian Syah. Dikatakan dia, nantinya dua kelurahan di Kecamatan Bogor Tengah, yakni Kelurahan Babakan Pasar dan Sempur, akan memfokuskan dana […]
Atasi Masalah Transportasi dan Air Bersih, DKI Jakarta-Bodetabekjur Jalin Kerjasama

JAKARTA-RADAR BOGOR, Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan dan Wali Kota Bogor, Bima Arya termasuk para kepala daerah di Depok, Tangerang, Bekasi dan Cianjur (Bodetabekjur) melakukan penandatanganan perjanjian kerja sama tentang ketahanan pangan, transportasi dan penyediaan air bersih di Balai Agung Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Kamis (20/12/2018) sore. Gubernur DKI […]