Sampah Jorok Ini Jadi Biang Toilet Alun-Alun Kota Bogor Mampet

BOGOR-RADAR BOGOR, Dinas Perumahan dan Pemukiman (Disperumkim) langsung menindak lanjuti soal fasilitas umum di Alun-alun Kota Bogor yang rusak. Kabid Keanekaragaman Hayati Disperumkim Kota Bogor, Irfan Zacky Faizal mengatakan, setelah mendapatkan laporan kondisi toilet yang rusak, pihaknya berkoordinasi dengan UPTD Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) untuk mengecek saluran pembuangan […]
Rizky Febian Bius Muda-Mudi di SMAVO IN ACTION 7.0

CIBINONG-RADAR BOGOR, Setelah hampir 2 tahun, pentas seni (pensi) di SMAN 2 Cibinong akhirnya dilaksanakan secara luring, Sabtu (23/7/2022). “Kegiatan ini merupakan kegiatan tahunan OSIS yang menjadi sarana untuk mengembangkan jiwa kewirausahaan atau entrepreuner peserta didik SMAVO,” jelas Ketua OSIS, Faiz Ridwansyah, kepada Radar Bogor. Pensi SMAVO ini, kata dia diharapkan dapat mengekspresikan kompetensi non […]
Awas, Dishub Siap Sanksi Tegas Pelaku Parkir Liar

BOGOR-KOTA BOGOR, Banyaknya parkir liar yang menjamur di bahu jalan membuat resah para pengguna jalan lain. Pasalnya, kendaraan yang parkir liar acapkali menjadi faktor penyebab timbulnya kemacetan. Kepala Bidang (Kabid) Lalu Lintas Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bogor, Dody Wahyudin mengakui fenomena parkir liar menjadi permasalahan yang terus terjadi di Kota Bogor. Dijelaskannya, mayoritas para pelanggar […]
New Colt L300 Diperkenalkan Langsung kepada Para Konsumen Loyal di Kota Bogor Melalui Kegiatan Customer Gathering

RADAR BOGOR, New Colt L300 telah resmi diperkenalkan untuk pasar Indonesia secara virtual pada 28 Juni lalu. Dan untuk memberikan gambaran jelas bagi para konsumennya khususnya di Kota Bogor, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) menyelenggarakan acara yang bertajuk “New Colt L300 5uper Launch – Customer Gathering”. Pelaksanaan acara ini ditujukan bagi para konsumen […]
Kerap Timbulkan Macet, Inilah Titik-Titik yang Jadi Langganan Parkir Liar di Kota Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Kota Bogor menjadi salah satu sasaran destinasi wisata. Setiap akhir pekan, Kota Bogor dipadati para wisatawan yang ingin berburu kuliner. Namun, banyaknya wisatawan tak diimbangi dengan lahan parkir yang ideal. Dampaknya, banyak parkir liar yang menyebabkan kemacetan diberbagai titik. Baca juga: Ada Pekerjaan Koneksi Pipa Tirta Pakuan Besok, Berikut Wilayah yang Terdampak Sempitnya jalan […]
Pemkab Bogor Raih Penghargaan Kabupaten Layak Anak Kategori Madya

SUKARAJA-RADAR BOGOR, Pemkab Bogor meraih penghargaan Kabupaten Layak Anak Kategori Madya Tahun 2022 dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia (PPPA) RI. Penghargaan ini diberikan bertepatan dengan Hari Anak Nasional yang jatuh setiap 23 Juli. Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak RI, I Gusti Ayu Bintang Darmawati mengatakan, untuk mewujudkan sumber daya manusia […]
Diterjang Hujan Deras, Sebuah Pohon Randu Timpa Mobil Box

DRAMAGA-RADAR BOGOR, Hujan disertai angin kencang di wilayah Dramaga, menyebabkan pohon Randu jatuh menimpa mobil box dan menutup sebagian jalan, Minggu sore (24/7). Kanit Lantas Polsek Dramaga IPDA Herlis mengatakan, peristiwa terjadi sekitar pukul 16:00 WIB, tepatnya di Kampung Leuwikopo RT 01/02, Desa Babakan, Kecamatam Dramaga. Baca juga: Gubernur Tantang Kades Se-Kabupaten Bogor Ciptakan Program Digitalisasi […]
Gubernur Tantang Kades Se-Kabupaten Bogor Ciptakan Program Digitalisasi Kearifan Lokal

BABAKAN MADANG-RADAR BOGOR, Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil memberikan tantangan kepada seluruh Kepala Desa di Kabupaten Bogor. Bagi kades yang memiliki gagasan program inovatif yang mengintegrasikan kearifan lokal desa dengan digitalisasi, akan diberikan dukungan anggaran sebesar Rp. 1 Milyar. “Untuk memotivasi, kami akan berikan anggaran sebesar satu milyar kepada para pemenang yang proposalnya paling keren. […]
Proyek Gedung Perpustakaan jadi Temuan BPK, Dedie Minta Diselesaikan Sebelum Akhir Tahun

BOGOR-RADAR BOGOR, Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A Rachim angkat suara terkait temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) atas proyek pembangunan gedung Perpustakaan Daerah Kota Bogor tahun 2021 yang kelebihan bayar senilai Rp600 juta. Dedie A Rachim pun meminta kontraktor proyek pembangunan gedung Perpustakaan Daerah Kota Bogor tahun 2021 dapat mengembalikan uang ke kas Pemerintah Kota […]
Tiga Orsap Kota Bogor Bagikan 100 Tas untuk Warga Kurang Mampu

BOGOR-RADAR BOGOR, Tiga Organisasi Sayap (Orsap) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kota Bogor menyalurkan 100 tas bagi warga kurang mampu yang ada di Kota Bogor. Adapun pembagian perlengkapan alat sekolah tersebut dilakukan dalam memperingati Hari Anak Nasional 2022. Kegiatan yang diinisiasi tiga Orsap PPP Kota Bogor yakni GMPI, GPK dan AMK itu berlangsung di Sekretariat dinTaman […]
Belum Genap Setahun, Fasilitas Umum di Alun-alun Kota Bogor Rusak

BOGOR-RADAR BOGOR, Sejumlah fasilitas Alun-alun Kota Bogor mulai mengalami kerusakan. Padahal, ruang terbuka di pusat kota yang terintegrasi dengan Stasiun Bogor dan Masjid Agung itu belum genap satu tahun diresmikan. Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil bersama Wali Kota Bogor Bima Arya yang meresmikan Alun-Alun pada Desember silam. Baca juga: Jangan Terlalu Negeri Minded Untuk Memilih Sekolah […]
GMPI Kota Bogor Wadahi Pemuda Berdiskusi

BOGOR-RADAR BOGOR, Pengurus Cabang Generasi Muda Pembangunan Indonesia (PC GMPI) Kota Bogor melaunching GMPI Series di Ruang Serbaguna DPRD Kota Bogor pada Sabtu (23/7). GMPI Series merupakan laboratorium atau wadah untuk berdiskusi membahas dan mencarikan solusi persoalan-persoalan yang terjadi di Kota Bogor. “GMPI Series ini merupakan laboratorium teman-teman GMPI untuk menyelenggarakan diskusi,” kata Ketua GMPI […]