25 radar bogor

Begal Payudara di Jembatan Merah, Herdiansyah Mengaku Nafsu Lihat Korban

Begal Payudara di Jembatan Merah, Herdiansyah Mengaku Nafsu Lihat Korban

BOGOR-RADAR BOGOR, Polresta Bogor Kota mengamankan seorang duda bernama Herdiansyah. Pria kelahiran 1992 itu harus berurusan dengan polisi lantaran melakukan aksi begal payudara di sekitaran Jembatan Merah, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor. saat ini, Polisi masih melakukan penyelidikan lebih lanjut termasuk memeriksa terkait kondisi kejiwaannya. Baca juga: Polisi Amankan Empat Joki Prostitusi Online di Kota […]

Polisi Amankan Empat Joki Prostitusi Online di Kota Bogor, Rata-rata Ditarif Rp600 Ribu

Polisi Amankan Empat Joki Prostusi Online di Kota Bogor, Rata-rata Ditarif Rp600 Ribu. Nelvi/Radar Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Sebanyak empat tersangka kasus prostitusi online diamankan jajaran Satreskrim Polresta Bogor Kota. Para tersangka ini memiliki peran sebagai joki yang menawarkan wanita muda kepada pria hidung belang. Kasat Reskrim Polresta Bogor Kota Kompol Dhoni Erwanto mengatakan, keempat pelaku berinisial OY, AM, IC dan LE, diamankan di sebuah hotel di Kota Bogor, Rabu (30/03/2022). […]

Launching The Rise With Ramadan, Salam Aid Targetkan Bantu 22.000 Penerima Manfaat

Launching The Rise With Ramadan, Salam Aid Targetkan Bantu 22.000 Penerima Manfaat

BOGOR-RADAR BOGOR, Lembaga kemanusiaan Salam Aid kembali menyebarkan kebaikan untuk bulan ramadan. Salam Aid melaunching program The Rise With Ramadan 2022 bertajuk ‘Salam Ramadhan 22 Kota di Indonesia. Kegiatan yang dilakukan secara serentak di 22 kota itu dilakukan di Mall Botani Square Bogor pada Jumat (1/4/2022). Baca juga: Launching The Rise With Ramadan, Salam Aid […]

bank bjb Selenggarakan RUPST Tahun Buku 2021, BJBR Tebar Dividen Rp1,042 Triliun

bank bjb Selenggarakan RUPST Tahun Buku 2021, BJBR Tebar Dividen Rp1,042 Triliun

RADAR BOGOR, PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten, Tbk, (bank bjb) melaksanakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) Tahun Buku 2021 di Grand Ballroom Trans Luxury Hotel Bandung, Rabu 30 Maret 2022. Kegiatan RUPST bank bjb ini dihadiri oleh seluruh Kepala Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota se-Jawa Barat dan Banten atau kuasanya serta para pemegang saham publik. […]

HIPJASKON Cucurak Bareng Denpom III/1 Bogor

HIPJASKON Cucurak Bareng Denpom III/1 Bogor

RADAR BOGOR, Bulan ramadan identik dengan cucurak. Kegiatan berkumpul dengan keluarga besar, sahabat ataupun teman-teman itu, menjadi tradisi yang selalu ada di Kota Bogor. Seperti yang dilakukan Denpom III/1 Kota Bogor, kemarin. Komandan Denpom III/1 Bogor Letnan Kolonel CPM Anggun Hendriyantoro mengatakan, kegiatan ini, untuk mempererat tali silaturahmi anggota di jajaran Denpom III/1 dengan masyarakat. Baca […]

Selama Ramadhan, Camat Dan Kepala Perangkat Daerah Sediakan Takjil Gratis Bagi Masyarakat

CIBINONG-RADAR BOGOR, Selama bulan suci Ramadan, kepala perangkat daerah dan camat Se-Kabupaten Bogor diminta untuk menyediakan takjil gratis bagi masyarakat. Hal ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian Pemkab Bogor di tengah masyarakat yang tengah menjalankan ibadah puasa. “Saya kira ini kesempatan untuk meningkatkan kepedulian selama satu bulan ke depan, baik dinas dan kecamatan menyediakan takjil gratis,” […]

Harga Daging Sapi Lagi-Lagi Naik, Capai Rp 140 Ribu

Pedagang daginng di Pasar Parung.

PARUNG-RADAR BOGOR, Harga kebutuhan bahan pokok terus naik drastis, kali ini di Pasar Parung harga daging sapi mencapai Rp 140 ribu yang sebelumnya Rp 120 perkilonya. Kondisi tersebur kerap terjadi jelang bulan ramadhan. “Jumlah pembeli menurun 40 persen karena harga daging terus naik yang awalnya sekitar Rp 120 ribu menjadi Rp 140 perkilo, bahkan banyak […]

Tuding Tidak Terurus, Dewan Minta Pemkab Bogor Gandeng Pihak Ketiga Kelola Sarana Olahraga

CIBINONG-RADAR BOGOR, Sejumlah sarana olahraga milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor dinilai tidak terkelola dengan baik. Untuk itu, dewan meminta dinas terkait menggandeng pihak ketiga atau membentuk Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang khusus mengelola sarana olahraga. Pasalnya, kondisi beberapa sarana olahraga seperti Laga Tangkas dan Laga Satria terlihat kumuh dan tak terawat. Tak terkecuali Stadion […]

Mendekati Ramadan, Pemkot Bogor Periksa Ketersediaan Stok Daging dan Sembako di Pasar

Mendekati Ramadan, Pemkot Bogor Periksa Ketersediaan Stok Daging dan Sembako di Pasar

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kota Bogor melakukan pemeriksaan ke Pasar Bogor, Jumat (1/4). Sejumlah stok daging maupun sembako harus dipastikan aman untuk memenuhi kebutuhan masyarakat selama Ramadan. Monitoring itu dipimpin Sekretaris Daerah Kota Bogor, Syarifah Sofiah. Ia ditemani oleh Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Anas Rasmana beserta jajarannya. Mereka menyusuri beberapa pedagang untuk memeriksa […]

Batal Jadi Pembicara HAM, Bima Arya: Lembaga yang Menghormati Hak Asasi tapi Tidak Bijak!

Bima Arya

BOGOR-RADAR BOGOR, Wali Kota Bogor, Bima Arya menyampaikan kekecewaanya terkait dengan keputusan Badan Pembangunan Internasional Amerika Serikat (USAID) yang membatalkan namanya sebagai pembicara HAM di acara Indonesia Civil Society Forum 2022. Bima Arya menilai pembatalan dirinya sebagai pembicara HAM di acara Indonesia Civil Society Forum 2022 dilakukan secara sepihak. Baca juga: Bekali Keahlian Narapidana, Bapas Kelas […]

Bekali Keahlian Narapidana, Bapas Kelas II Bogor Gandeng Tiga Pokmas Lipas

Bekali Keahlian Narapidana, Bapas Kelas II Bogor Gandeng Tiga Pokmas Lipas

BOGOR-RADAR BOGOR, Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Bogor melakukan perpanjangan perjanjian kerja sama (PKS) dengan sejumlah Kelompok Masyarakat Peduli Pemasyarakatan (Pokmas Lipas). Kepala Bapas (Kabapas) II Bogor, Teolina Saragih mengatakan, kerjasama dilakukan sebagai upaya memberikan pembekalan keahlian, dan semacam bimbingan hukum bagi klien pemasyarakatan atau narapidana yang yang sedang menjalani program reintegrasi sosial baik cuti bersyarat, pembebasan […]

Sediakan Wifi Gratis di Alun-alun, Stasiun Bogor Diganjar Rekor MURI

Sediakan Wifi Gratis di Alun-alun, Stasiun Bogor Diganjar Rekor MURI

BOGOR-RADAR BOGOR, Stasiun Bogor mendapatkan penghargaan Rekor Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI) lewat layanan internet WiFi gratis yang dihadirkan PT KAI bekerjasama dengan Pemkot Bogor dan PT Solusi Sinergi Digital Tbk (IDX:WIFI) atau Surge. Dengan kapasitas sebesar 2.000 Mbps, kecepatan internet di Stasiun Bogor diklaim setara dengan stasiun kelas dunia lainnya. Baca juga: HIPJASKON Perkuat Sinergi […]