25 radar bogor

Waspada! 250 Desa di Bogor Rawan Bencana

BOGOR -RADAR BOGOR, Sebanyak 250 desa di Kabupaten Bogor ditetapkan sebagai kawasan rawan bencana. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) mem feringatkan warga untuk selalu waspada. Terutama bagi warga Kecamatan Megamendung dan Kecamatan Cisarua. Sebab dari data BPBD ada 987 rumah yang berdiri di atas lahan yang rawan longsor. Kepala Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kabupaten […]

Belum Setahun, 90 Kasus Kebakaran

BOGOR–Kasus kebakaran di Kota Bogor kian tinggi. Hingga kemarin (6/12), Bidang Pemadam Kebakaran pada Satpol PP Kota Bogor mencatat telah terjadi 90 kejadian kebakaran. Kasus tersebut didominasi kasus kebakaran bangunan perumahan dan permukiman. Kabid Pemadam Kebakaran Satpol PP Kota Bogor Marshe Hendra Saputra mengatakan, kebakaran di permukiman penduduk paling banyak disebabkan korsleting listrik. Total ada […]