BPBD DKI Jakarta Ingatkan 9 Kelurahan di Jakut Siaga Rob

JAKARTA – RADAR BOGOR, Pintu Air Pasar Ikan, Penjaringan, terpantau mengalami kenaikan siginifikan pada Rabu (18/1). Pada pukul 07.00 WIB ketinggian permukaan air laut mencapai 220 sentimeter (cm). Hal ini pun berdampak pada wilayah di sekitar pintu air tersebut. Sembilan kelurahan di wilayah Jakarta Utara berstatus siaga rob. Baca Juga: Ayah Yosua: Tidak Ada Ekspresi […]
Jangan Salah Tafsir! Ini Penjelasan Soal Hukuman Penjara Seumur Hidup

JAKARTA – RADAR BOGOR, Terdakwa Ferdy Sambo telah dutuntut oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) dengan pidana penjara seumur hidup. Rupanya, banyak yang belum mengerti definisi hukuman penjara seumur hidup. Baca Juga: Putri Candrawathi Dituntut 8 Tahun Penjara, Ibu Brigadir J Menangis Minta Keadilan Pakar Hukum Pidana Universitas Trisakti Jakarta, Abdul Fickar Hadjar mengatakan, pidana penjara […]
Relokasi PKL ke Rest Area Gunung Mas Puncak Molor

CISARUA-RADAR BOGOR, Relokasi ratusan Pedagang Kaki Lima (PKL) ke kawasan Rest Area Gunung Mas, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor, molor. Hingga Januari 2023, kawasan itu belum difungsikan. Baca Juga: Gorontalo Diguncang Gempa Magnitudo 6,3, Warga Panik dan Pusing “Sampai hari ini belum ada kejelasan kapan PKL akan menempati Rest Area Gunung Mas ini,” ujar Ketua Kelompok […]
Gempa Besar Magnitudo 7,1 Guncang Sulawesi Selatan

SULAWESI-RADAR BOGOR, Gempa bumi kembali melanda tanah air. Kali ini, gempa mengguncang wilayah Tenggara Melonguane, Sulawesi Selatan pada Rabu (18/1/2023). Kekuatan gempa cukup besar, yakni magnitudo 7,1 dengan kedalaman 59 km. Baca Juga: Gorontalo Diguncang Gempa Magnitudo 6,3, Warga Panik dan Pusing BMKG mengonfirmasi bahwa, gempa di Melonguane terjadi pada pukul 13.06 WIB, persisnya di […]
Putri Candrawathi Dituntut 8 Tahun Penjara, Ibu Brigadir J Menangis Minta Keadilan

JAKARTA-RADAR BOGOR, Rosti Simajuntak, ibunda dari Brigadir J, mengaku kecewa saat mendengarkan tuntutan dari Jaksa Penuntut Umum (JPU) terhadap Putri Candrawathi. Rosti menangis dengar tuntutan Putri Candrawathi 8 tahun penjara, dan mengatakan bahwa semua tuntutan yang dijatuhkan tidaklah adil untuk pihaknya. Rosti memohon pada hakim agar menjatuhkan hukuman yang setimpal pada Putri Candrwathi, atas pembunuhan […]
Putri Candrawathi Dituntut 8 Tahun Penjara, Ini Hal yang Memberatkan

JAKARTA-RADAR BOGOR, Terdakwa Putri Candrawathi dituntut hukuman 8 tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU), pada persidangan di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan, Rabu (18/1/2023). Dalam pembacaan tuntutan, Putri Candrawathi dinyatakan terbukti turut serta dalam melakukan pembunuhan berencana. Dengan demikian, JPU menuntut Majelis Hakim untuk menyatakan bahwa Putri Candrawathi telah melanggar Pasal 340 jo Pasal […]
Piala FA, Gol tunggal Elliot Antar Liverpool Putaran Keempat

RADAR BOGOR, Harvey Elliot mengemas gol semata wayang untuk membawa Liverpool menang 1-0 atas Wolverhampton pada pertandingan ulang putaran ketiga Piala FA, Rabu (18/1). Hasil itu mengantarkan Si Merah ke putaran keempat, demikian laman resmi kompetisi FA seperti dilansir dari Antara. Prediksi Crystal Palace vs Manchester United : Bidik Kemenangan Kesepuluh Sepakan jarak jauh Elliot memecah […]
Ayah Yosua: Tidak Ada Ekspresi Penyesalan di Wajah Ferdy Sambo

JAKARTA – RADAR BOGOR, Mantan Kadivpropam Polri Ferdy Sambo lolos dari ancaman hukuman mati. Dalam sidang di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel) kemarin, jaksa penuntut umum (JPU) hanya mengajukan tuntutan penjara seumur hidup. Baca Juga: Gorontalo Diguncang Gempa Magnitudo 6,3, Warga Panik dan Pusing Tuntutan tersebut disesalkan tim penasihat hukum keluarga mendiang Brigadir Yosua Hutabarat. […]
Aman dari Cemaran EG dan DEG, Obat Sirop Penurun Demam Kembali Beredar

JAKARTA – RADAR BOGOR, Para industri farmasi dan produsen obat belajar dari pengalaman atas kasus cemaran Etilena Glikol dan Dietilena Glikol (EG dan DEG), pada obat sirop yang terjadi pada tahun 2022 lalu. Saat ini, ratusan obat sirop sudah dipastikan aman dan kembali beredar. Para orang tua tidak perlu khawatir dengan kasus gangguan ginjal akut […]
Ridwan Kamil Bakal Gabung Golkar, Sore Ini Bertemu Airlangga

JAKARTA-RADAR BOGOR, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, dikabarkan bakal gabung ke Golkar. Rencananya, orang nomor satu di Jawa Barat itu, akan bertemu dengan Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto di Kantor DPP Partai Golkar Jl. Anggrek Neli Murni, Jakarta, Rabu (18/1/2023). Ketua DPP Partai Golkar Dave Laksono membenarkan informasi tersebut. Dave menyebut, pertemuan itu akan […]
Swiss-Belhotel Bogor, Sambut Imlek dengan Lunar Family Dine In

BOGOR – RADAR BOGOR, Jelang Tahun Baru Imlek, beragam promo menarik disiapkan dan ditawarkan berbagai resto hingga hotel di Bogor. Salah satu hotel yang menyiapkan acara spesial pada tahun baru Imlek yakni Swiss-Belhotel Bogor. Swiss-Belhotel Bogor menawarkan paket makan bersama keluarga, yakni Lunar Family Dine In, dengan suasana khas dan hangat. Executive Secretary Swiss-Belhotel Bogor, […]
Ketua KPU Dilaporkan Wanita Emas ke Polda Metro Jaya

JAKARTA-RADAR BOGOR, Ketua KPU, Hasyim Asy’ari, dilaporkan ke Polda Metro Jaya oleh Ketua Partai Republik Satu, Hasnaeni Moein alias Wanita Emas, Senin (16/1/2023), terkait dugaan pelecehan seksual. Pelaporan itu dilayangkan Hasnaeni melalui tim kuasa hukumnya, Ihsan Perima Negara. “Kami telah melaporkan Hasyim Asy’ari ke Polda Metro Jaya atas dugaan pelecehan seksual kepada klien kami (Hasnaeni),” […]