25 radar bogor

Bharada E Dituntut 12 Tahun, Justice Collaborator Dinilai Sia-Sia

Richard Eliezer Divonis Satu Tahun Enam Bulan Penjara

JAKARTA-RADAR BOGOR, Bharada Richard Eliezer Pudihang Lumiu atau Bharada E, tak kuasa menahan tangis saat mendengar jaksa menuntutnya hukuman 12 tahun penjara. Status justice collaborator yang disandangnya seakan sia-sia. Dia justru dituntut hukuman lebih tinggi daripada tiga terdakwa lain: Putri Candrawathi, Kuat Ma’ruf, dan Ricky Rizal Wibowo. Tiga orang tersebut hanya dituntut delapan tahun penjara. […]

Detik-Detik Saat Helikopter Tabrak Sekolah TK di Ukraina

JAKARTA – RADAR BOGOR, Sebuah helikopter menabrak sekolah Taman Kanak-Kanak di Ukraina. Dalam peristiwa kecelakaan tersebut, Menteri Dalam Negeri Ukraina Denys Monastyrskyi tewas di antara 14 korban tewas lainnya. Anak-anak TK yang sedang berada di sekolah pun ikut menjadi korban. Baca Juga: Pemulihan Pasca Gempa Cianjur PLN Alirkan Penyambungan Listrik Sementara di Huntara Orang tua […]

Ridwan Kamil Resmi Gabung, Ini yang Diharapkan Elit Golkar

Ridwan Kamil Gabung Golkar

BANDUNG-RADAR BOGOR, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil kini merupakan anggota dari Partai Golkar. Peresmian orang nomor satu di Jawa Barat bergabung menjadi kader Partai Golkar, disampaikan langsung oleh ketua umum Airlangga Hartarto. Baca Juga: Resmi Gabung Golkar, Ridwan Kamil Jabat Wakil Ketua Umum Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI ini mengharapkan, dengan bergabungnya Ridwan Kamil […]

Resmi Gabung Golkar, Ridwan Kamil Jabat Wakil Ketua Umum

Ketum Golkar Airlangga Hartarto dan Ridwan Kamil

JAKARTA-RADAR BOGOR, Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil akhirnya resmi bergabung menjadi kader Partai Golkar.  Ia pun langsung diamanahkan untuk memegang jabatan wakil ketua umum. Hal itu disampaikan Ridwan Kamil setelah resmi menerima kartu tanda anggota (KTA) Partai Golkar di kantor DPP Partai Golkar, Jakarta, Rabu (18/1/2023). “Saya sebenarnya tidak meminta, yang penting terserah Pak Airlangga, […]

Curi STB, Pria Asal Jonggol Ini Ditangkap dan Diikat Warga

Ilustrasi curi STB, pria di Jonggol diikat warga

JONGGOL-RADAR BOGOR, Pria asal Jonggol berinisial RM (24) harus berurusan dengan polisi. Ia ditangkap warga akibat mencuri Set Top Box (STB) di warung kopi di Desa Jonggol, Kecamatan Jonggol, Kabupaten Bogor. Baca Juga: Bayi Dibuang di Sungai Cileungsi, Diduga Hasil Hubungan Terlarang Kapolsek Jonggol, Kompol Mulyadi Asep Fajar mengatakan, tidak saja STB, RM juga mencuri […]

Pemulihan Pascagempa Cianjur, PLN Alirkan Penyambungan Listrik Sementara di Huntara

PLN

CIANJUR–RADAR BOGOR, PT PLN (Persero) terus bersiaga menjaga kelistrikan pascagempa Cianjur, dengan memberikan layanan penyambungan sementara di Hunian Sementara (Huntara) penyintas gempa Cianjur. Layanan sambung listrik sementara ini, wujud komitmen PLN sebagai bagian dari Tim Satuan Tugas (satgas) Bencana BUMN untuk meringankan duka para penyintas gempa Cianjur, sekaligus memberikan edukasi bahaya ketenagalistrikan. Kehadiran listrik sementara […]

Canangkan Bogor Berzakat, Baznas Bentuk Kampung Zakat di 6 Kelurahan

Baznas

BOGOR-RADAR BOGOR. Pada momentum Peringatan HUT ke-22, Baznas Kota Bogor menargetkan akan membentuk enam Kampung Zakat di enam kelurahan. Kampung Zakat merupakan salah satu program Bogor Berzakat, sinergi dan kolaborasi program antara Baznas, Pemkot dan Kementerian Agama, serta kelembagaan lainnya. Kampung Zakat digulirkan, sebagai upaya mengurangi tingkat kemiskinan dan upaya pemulihan serta peningkatan ekonomi umat […]

Tri Dharma

MENJELANG Imlek ini seorang pimpinan kelenteng menurunkan papan nama. Lalu menggergajinya. Ia marah, tapi tidak tahu harus marah ke siapa: organisasi kelenteng yang ia ikuti tidak kunjung rukun. “Saya tidak mau lagi ikut organisasi. Toh tidak banyak gunanya,” ujar pimpinan kelenteng tersebut. “Kelenteng saya akan berdiri sendiri. Tidak ikut organisasi apa pun,” tambahnya. Begitulah situasi […]

Prakiraan Cuaca : Hujan Kembali Guyur Bogor Siang dan Sore

Prakiraan Cuaca Hujan Sedang

BOGOR-RADAR BOGOR, Prakiraan cuaca di wilayah Bogor dan daerah lain di Jawa Barat, Kamis (19/1/2023) pagi cerah berawan. Siang dan sore kembali berpotensi hujan sedang hingga lebat. Malam hujan ringan. Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa Barat, pagi hari (07.00 – 13.00 WIB) : cerah berawan hingga berawan. Berpotensi hujan ringan di sebagian wilayah Kab […]

Dua Anggota Polisi Tewas Tersambar KRL di Kebon Pedes

Ilustrasi anggota polisi tewas tersambar KRL di Kebon Pedes

BOGOR-RADAR BOGOR, Dua anggota polisi tewas tersambar KRL Bogor-Jakarta di perlintasan Kebon Pedes, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor, Rabu (18/1/2023) malam. Kapolsek Tanah Sareal, Kompol Surya mengatakan, peristiwa anggota polisi tewas tersambar KRL itu terjadi pukul 22.30 WIB. “Korban merupakan anggota kami Aipda Andri Ito, dan satu lagi anggota juga, bernama Dedi. Untuk Andri Ito […]

Bayi Dibuang di Sungai Cileungsi, Diduga Hasil Hubungan Terlarang

Ilustrasi bayi disiram air panas di Bogor

CILEUNGSI-RADAR BOGOR, Warga Leuwi Bunyamin, Kecamatan Cileungsi, Kabupaten Bogor, digegerkan dengan penemuan jasad bayi di aliran Sungai Cileungsi, Rabu (18/1/2023). Baca Juga: Relokasi PKL ke Rest Area Gunung Mas Puncak Molor Kapolsek Cileungsi, Kompol Zulkarnaen memaparkan, bayi diduga hasil hubungan terlarang itu, dibuang di aliran Sungai Cileungsi oleh orang tuanya. “Ini dalam proses penyelidikan,” kata […]

Kasus Sopir Tabrak Rojali di Solis Berujung Damai, Kapolresta : Kasus Ditutup

Rojali

BOGOR-RADAR BOGOR, Kasus Rojali (Rombongan Jamaah Liar) ditabrak sopir truk berinsial AR (38), yang menewaskan seorang pemuda berinisial D (14), di Jalan Sholeh Iskandar (Solis), berakhir damai. Jajaran Polresta Bogor Kota, mengambil langkah keadilan restoratif atau restorative justice, dengan memfasilitasi kedua belah pihak menyelesaikan permasalahan tersebut secara kekeluargaan. “Setelah dilakukan restorative justice atau win-win solutions […]