Dua Korban Longsor di Empang Belum Ditemukan, Tim SAR Lanjutkan Pencarian

BOGOR-RADAR BOGOR, Tim SAR Gabungan kembali melakukan pencarian korban longsor di Empang pada Jumat (17/3/2023). Kepala Pelaksana BPBD Kota Bogor, Teofilo Patrocinio mengatakan, di hari ketiga pencarian pihaknya masih mencari dua korban longsor di Empang yang masih hilang. “Hari ini kami mencari Yuli (65) dan cucunya M. Yusuf, bayi berusia 8 bulan,” tuturnya. Proses pencarian […]
Mitigasi Jamaah Haji Lansia, Kemenag Siapkan 6 Desain Layanan

JAKARTA-RADAR BOGOR, Pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag) terus mempersiapkan pelaksanaan ibadah haji 2023. Salah satunya, pelayanan untuk jamaah haji lansia. Bedasarkan data, jamaah haji lansia 2023 lebih dari 64 ribu orang. Mereka umumnya adalah jamaah yang tertunda keberangkatannya pada 2020 dan 2021. Jumlah ini jauh lebih banyak dibandingkan dengan jamaah lansia pada penyelenggaraan haji tahun-tahun […]
Melawan Petugas, Pembunuh Anggota Brimob Tewas Ditembak

PAPUA-RADAR BOGOR, Pembunuh anggota Brimob, di Bayabiru, Kabupaten Paniai, Papua Tengah, tewas tertembak karena melawan saat petugas akan menangkapnya, Kamis (16/3/2023). Menurut Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol. Ignatius Benny Prabowo, pelaku yang bernama Ramadan alias Umar, menjadi buron selama delapan tahun. Ia ditembak karena yang bersangkutan melawan menggunakan senjata tajam. Pembunuh anggota Brimob itu […]
Perluas Bisnis, BRI Jalin Kerja Sama dengan BUMN Holding Industri Pertambangan

JAKARTA – RADAR BOGOR, Dalam rangka ekspansi bisnis dan memperkuat sinergi dengan BUMN, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI, menjalin kerja sama dengan PT Indonesia Asahan Alumunium (Persero) atau MIND ID selaku BUMN Holding Industri Pertambangan. Kerja sama ini juga bertujuan untuk mengoptimalisasi likuiditas antar perusahaan. Adapun bentuk kerja sama yang dilakukan yakni […]
Jelang Ramadan dan Idul Fitri, Ridwan Kamil Minta Ini Ke Kepala Daerah

BANDUNG-RADAR BOGOR, Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil meminta para kepala daerah untuk mengantisipasi inflasi jelang Ramadan dan Idul Fitri 1444 Hijriah. Hal itu disampaikan Emil sapaan akrabnya, dalam High Level Meeting Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) dan Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TP2DD) Provinsi Jawa Barat 2023 di Mason Pine Hotel, Bandung Barat, Kamis […]
Kunker ke Kota Bogor, DPRD Kabupaten Deli Serdang Gali Tentang Lingkungan Hidup

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor menerima kunjungan kerja (kunker) dari Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Deli Serdang, untuk membahas mengenai lingkungan hidup dan pertanian. Kunjungan kerja yang dipimpin Sekretaris Komisi II DPRD Deli Serdang, OK Arwindo beserta 4 anggota Komisi II itu, diterima langsung Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A Rachim di Paseban […]
Kepatuhan KTR di Kota Bogor Rendah, Dinkes Diminta Buat Aplikasi

BOGOR-RADAR BOGOR, Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor, Syarifah Sofiah mengajak seluruh tim pembina KTR (Kawasan Tanpa Rokok), agar bisa bersama-sama melakukan pembinaan dan pengawasan serta turut berperan serta aktif dalam penegakan Perda KTR untuk meningkatkan kepatuhan. “Melihat struktur demografi piramida penduduk, ini menjadi keprihatinan kita. Penurunan (kepatuhan KTR) yang ada mungkin disebabkan komitmen yang ada […]
Pengurus Walet Basura, Pasukan Panah Elit Kerajaan Pajajaran Dikukuhkan

BOGOR-RADAR BOGOR, Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor, Syarifah Sofiah didampingi perwakilan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) serta Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora), menghadiri Pengukuhan Pengurus Walet Basura Pajajaran Bogor Raya, yang dipimpin Ketua Umum Walet Basura Nusantara, Bunda Uli Sigar di Auditorium Perpustakaan Kota Bogor, Rabu (15/3/2023). Walet Basura merupakan nama pasukan panah elit Kerajaan […]
Kepatuhan Pelayanan Publik 2022, Pemkot Bogor Raih Opini Kualitas Tinggi

BOGOR-RADAR BOGOR, Ombudsman RI Perwakilan Jakarta Raya, menyerahkan piagam penghargaan kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor untuk raihan 87,05 dengan opini Kualitas Tinggi, atas Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2022. Piagam ini diterima Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor, Syarifah Sofiah didampingi lima OPD dan dua puskesmas yang dilakukan penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik Ombudsman. “Apresiasi ini […]
Keutamaan Haji, Sabar dan Usaha Jadi Kuncinya

RADAR BOGOR – Ibadah haji merupakan rukun Islam yang wajib dijalankan setiap muslim bagi yang mampu. Keutamaan haji, membuat beberapa calon jamaah tetap memilih bersabar menunggu giliran untuk bisa sampai ke Tanah Suci, Mekah. Ketua MUI Bidang Fatwa, Asrorun Niam, mengatakan pada dasarnya ibadah haji dan umrah yang menjadi satu rangkaian merupakan satu kewajiban bagi […]
Sandal Tua

COVID telah mengubah Madinah. Ada aturan baru masuk Raudhah. Aturan selama pandemi diteruskan. Kini untuk masuk Raudhah harus punya izin. Ini bisa digoreng: masuk masjid kok pakai izin. Tapi tidak ada goreng-menggoreng di sana. Raudhah adalah satu bagian di dalam masjid utama Madinah, Masjid Nabawi. Raudhah tidak berdinding, tidak berpintu. Raudhah ada di lantai yang sama […]
Prakiraan Cuaca di Bogor Senin 17 Maret 2023, Cerah Berawan

BOGOR-RADAR BOGOR, Prakiraan cuaca di wilayah Bogor dan daerah lain di Jawa Barat, Senin (17/3/2023) pagi cerah berawan. Siang dan sore berpotensi hujan ringan. Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa Barat, pagi hari (07.00 – 13.00 WIB) : cerah berawan, potensi hujan ringan di sebagian wilayah Kab Pangandaran dan Kab Tasikmalaya, Kab Sukabumi dan Kab Cianjur. […]