Prakiraan Cuaca : Siang Hingga Malam Ini Bogor Berpotensi Hujan Ringan dan Sedang

BOGOR-RADAR BOGOR, Prakiraan cuaca di wilayah Bogor dan sekitarnya serta beberapa daerah lain di Jawa Barat, sore hingga malam ini Selasa (26/10/2021) berpotensi hujan ringan hingga sedang. Prakiraan Cuaca : Bogor Siang, Sore dan Malam Ini Berpotensi Hujan Ringan Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa Barat, pagi hari : secara umum cerah hingga cerah berawan. […]
Hati-hati Melintas di Tamansari, Jalannya Amblas dan Berlubang

TAMANSARI-RADA ROGOR, Sejumlah ruas jalan di Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor rusak. Jalan penuh lubang serta amblas. Kondisi ini kerap menimbulkan kecelakaan lalulintas. Kronologi Empat Warga Tamansari Tewas Usai Konsumsi Miras Oplosan! Seperti di ruas Jalan Sukaresmi Tamansari. Jalan di sana dipenuhi lubang. Ukuran lubangnya bervariasi. Dari mulai 10 sentimeter hingga dua meter. “Udah sering kalau […]
Kisruh Yayasan Sekolah At Taufiq Korbankan Siswa, Bima Arya : Keterlaluan!

BOGOR-RADAR BOGOR, Kisruh internal di Yayasan Sekolah At Taufiq membuat Wali Kota Bogor Bima Arya naik pitam. Bima menilai konflik internal tersebut sudah berdampak pada anak-anak didik yang belajar di sekolah tersebut. Bima Arya: Pola Pengasuhan Anak di Masa Pandemi Penting! “Ini saya kira keterlaluan kalau anak-anak dikorbankan karena kepentingan kelompok tertentu saja,” cetus Bima, […]
Ribuan Warga Sekitar Proyek Eiger Adventure Land Belum Divaksin

MEGAMENDUNG-RADAR BOGOR, Ribuan warga di Sekitar proyek Eiger Adventure land, Desa Sukagalih, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor belum divaksin. Bantu Pemkab Bogor, Warga Perumahan Kota Batu Residence Jalani Vaksinasi Kepala desa Sukagalih, Alwansyah Sudarman mengatakan, untuk capaian vaksin di desanya baru diangka 46,55 persen. Atau baru 2.681 warga Desa Sukagalih yang sudah divaksin. “Dari 5.759 warga […]
Dua Bus TransJakarta Tabrakan, Penumpang dan Sopir Tewas

JAKARTA-RADAR BOGOR, Dua bus TransJakarta terlibat Kecelakaan beruntun di Jalan MT Haryono, Jatinegara, Jakarta Timur Senin (25/10/2021). Ngeri Kecelakaan di Puncak, Mobil Seruduk Motor Kasi Laka Lantas Polda Metro Jaya Kompol Eko Setio Budi Wahono mengatakan, akibat kecelakaan itu tiga penumpang mengalami luka-luka. Dua di antaranya tewas. “Iya, pas di jalur TransJakarta. Supir kendaraan yang […]
Bantu Pemkab Bogor, Warga Perumahan Kota Batu Residence Jalani Vaksinasi

BOGOR-RADAR BOGOR, Puluhan warga Perumahan Kota Batu Residence (KBR) di Desa Sirnagalih, Kecamatan Taman Sari, Kabupaten Bogor, menjalani vaksinasi Covid-19 pada Minggu (24/10/2021) siang. Vaksinasi di Kabupaten Bogor Rendah, TNI AL Diterjunkan Ke Desa-Desa Kegiatan itu dilakukan oleh Mabes TNI Angkatan Laut bekerjasama dengan Kodim 0621, dan Pemkab Bogor untuk membantu percepatan program vaksinasi Covid-19. […]
Telah Hadir! Kartu Kredit BCA tiket.com Mastercard, Makin Hemat Rencanakan Liburan Akhir Tahun

JAKARTA – RADAR BOGOR, BCA dan tiket.com bekerja sama meluncurkan Kartu Kredit BCA tiket.com Mastercard, yang menjawab segala kebutuhan konsumen dalam merencanakan liburan mereka dengan matang dan hemat, Senin (25/10/2021). 10 Tahun Berkarya, Soroti Evolusi Peran tiket.com Sebagai Pionir OTA di Indonesia Kerjasama BCA dan tiket.com ini merupakan jawaban dari kondisi masyarakat saat ini yang […]
17 Dubes Dilantik Jokowi, Fadjroel Rachman Dikirim ke Kazakhstan

JAKARTA-RADAR BOGOR, Presiden Joko Widodo (Jokowi) melantik sebanyak 17 Dubes Republik Indonesia untuk luar negeri. Dubes Indonesia Dorong IPB Manfaatkan Kerjasama Sektor Pertanian dengan Australia Salah satu Dubes yang dilantik adalah Fadjroel Rachman sebagai Dubes Kazakhstan merangkap Republik Tajikistan, berkedudukan di Nur-Sultan. Pelantikan tersebut dilakukan sesuai dengan Keputusan Presiden 127/P/2021 tentang Pengangkatan Duta Besar Luar […]
Berantas Pinjol Ilegal, AFPI Turunkan Bunga Pinjaman Digital Jadi 0,4%

JAKARTA-RADAR BOGOR, Asosiasi Fintech Pendanaan Bersama Indonesia atau AFPI mengumumkan penurunan batas atas biaya pinjaman hingga 50 persen, menjadi tidak melebihi suku bunga flat 0,4 persen per hari. Pinjol Ilegal yang Sebar Foto Porno akan Dijerat UU ITE Biaya pinjaman ini sudah meliputi total bunga, biaya pinjaman dan biaya-biaya lain di luar biaya keterlambatan. Hal […]
Wanita Loncat dari Jembatan Loji Pasien ODGJ RSMM, Kabur Saat Observasi

BOGOR-RADAR BOGOR, Percobaan bunuh diri wanita loncat dari Jembatan Darul Quran, Kelurahan Loji, Kecamatan Bogor Barat, Kota Bogor Senin (25/10/2021) merupakan pasien ODGJ Rumah Sakit Marzoeki Mahdi (RSMM). Diduga Depresi, Seorang Wanita Loncat dari Jembatan Loji Kasubsi Penmas Sie Humas Polresta Bogor Kota Iptu Rachmat Gumilar mengatakan, wanita loncat dari Jembatan Loji itu bernama Rosmiati […]
Hadapi Tantangan Pengembangan Koperasi, Ini Strategi yang Dilakukan Pemerintah

JAKARTA-RADAR BOGOR, Koperasi hingga saat ini terus berkembang dan menjadi andalan masyarakat untuk memutar roda perekonomian. Ajak Kader Golkar Teladani Nabi, Minta Doa Ulama Hadapi Pemilu 2024 Hal ini tercermin dari data Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM) tahun 2020 yang mengalami kenaikan jika dibandingkan dengan tahun 2019. Pada tahun 2019, jumlah koperasi aktif sebanyak […]
Dukung Kesetaraan Gender, BRI Raih Penghargaan UN Women 2021

JAKARTA–RADAR BOGOR, Prestasi yang ditorehkan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI tidak hanya di bidang perbankan dan jasa layanan keuangan. Terus Cari Sumber Pertumbuhan Baru, BRI Siapkan Roadmap Pemberdayaan UMKM Bank dengan jaringan terluas tanah air itu pun meraih penghargaan UN Women 2021 Indonesia WEPs (Women’s Empowerment Principles) Awards, kategori Community Engagement and […]