Drawing Europa League 2022/2023 Rampung, Berikut Hasil Lengkapnya

TURKI-RADAR BOGOR, Drawing grup Europa League 2022/2023 telah selesai dilakukan. Drawing berlangsung di Istanbul, Turki pada Jumat (26/8/2022). Baca Juga : Hasil Lengkap Drawing Liga Champions 2022/23 : Barcelona, Munchen dan Inter di Grup Neraka Hasil drawing Europa League 2022/2023 menempatkan Arsenal akan berhadapan dengan PSV di Grup A, sedangkan Manchester United bertemu Real Sociedad di […]
BRI Travel Fair 2022, Dongkrak Pemulihan Pariwisata

JAKARTA– RADAR BOGOR, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI, bersama PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) atau InJourney melalui anak usahanya PT Hotel Indonesia Natour (PT HIN) serta Citilink, berkolaborasi dalam mengeskalasi pemulihan ekonomi di sektor pariwisata. Baca Juga : Bisnis Wealth Management BRI Tumbuh 12,9%, Terus Edukasi Pengelolaan Keuangan Kolaborasi BUMN ini hadir dalam […]
BBM 303

HARGA BBM naik? Tidak. Naik. Tidak. Belum. Entah sampai kapan. Baca Juga : Model BTP Jangan perjudikan itu. Apalagi tanpa membayar fee ke 303. Kita tunggu saja keputusan pemerintah. Kelihatannya tinggal tunggu keputusan akhir dari Presiden Jokowi. Langkah-langkah menuju kenaikan harga itu sudah disiapkan. Para menteri seperti sudah memastikan BBM naik. Setidaknya sudah siap naik. […]
Prakiraan Cuaca : Siang Ini Cerah, Sore Hujan di Sebagian Wilayah Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Prakiraan cuaca di wilayah Bogor dan daerah lain di Jawa Barat, Sabtu (27/8/2022) pagi hingga siang cerah berawan. Sore dan malam berpotensi hujan. Baca Juga : Prakiraan Cuaca : Bogor Cerah Pagi Hingga Siang, Sore-Malam Hujan Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa Barat, pagi hari (07.00 – 13.00 WIB) : cerah hingga cerah berawan. […]
Seri ke-2 Idemitsu bLU cRU Yamaha Sunday Race 2022 Siap Digelar di Sirkuit Sentul

BOGOR-RADAR BOGOR, Seri ke-2 dari balap bergengsi bertajuk Idemitsu bLU cRU Yamaha Sunday Race 2022 siap diselenggarakan di Sirkuit Internasional Sentul, Bogor pada tanggal 27-28 Agustus 2022. Baca Juga : Membuktikan Keunggulan Yamaha Fazzio Hybrid-Connected dengan Berkeliling Jakarta Event ini merupakan kompetisi balap khusus motor sport yang paling konsisten di Tanah Air dan pertama kali digelar […]
Bisnis Wealth Management BRI Tumbuh 12,9%, Terus Edukasi Pengelolaan Keuangan

JAKARTA – RADAR BOGOR, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk BRI terus mengakselerasi kinerja bisnis wealth management. Pertumbuhan positif ini ditunjukkan dari kinerja dana kelolaan atau Asset Under Management (AUM) sepanjang semester-I 2022 yang meningkat sebesar 12,90% secara tahunan atau year-on-year (yoy), dengan peningkatan jumlah nasabah mencapai sebesar 24% yoy. Baca Juga : BRI Berikan Apresiasi […]
Kementan Fokus Cetak Wirausaha Muda Pertanian Pedesaan

BANDUNG – RADAR BOGOR, Serius mengembangkan lahirnya wirausaha pertanian di tingkat perdesaan, Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Bogor bersama Youth Enterpreneurship and Employment Support Services (YESS) PPIU Jawa Barat adakan pelatihan bagi staff Business Development Services Provider (BDSP). Baca Juga : Tingkatkan Penyerapan Kerja, Polbangtan Bogor Hadirkan Puluhan Perusahaan pada Ajang Job Fair BDSP merupakan pusat pembelajaran […]
SBI Berikan 451 Beasiswa, Tingkatkan Pengembangan Pendidikan Sekitar Pabrik Narogong

NAROGONG – RADAR BOGOR, PT Solusi Bangun Indonesia Tbk atau SBI Pabrik Narogong kembali menyalurkan beasiswa SBI Peduli Pendidikan (SPP) bagi 451 siswa/i setingkat SD, SLTP, dan SLTA yang berasal dari sembilan desa di Kecamatan Klapanunggal dan satu dusun di Kecamatan Gunung Putri. Baca Juga : Andalkan Operational Excellence, Kunci SBI Pertahankan Kinerja di Tengah Krisis […]
Japnas 2022, Menko Airlangga Beraharap Pengusaha Berperan Aktif Ciptakan Iklim Uusaha Kondusif

JAKARTA-RADAR BOGOR, Prospek ekonomi Indonesia ke depannya semakin optimis, ditunjukkan dengan pertumbuhan ekonomi sebesar 5,44% (yoy) pada Kuartal II 2022. Kondisi tersebut ditunjang dari sisi konsumsi maupun investasi. Baca Juga : Rapint dengan Presiden, Menko Airlangga Jelaskan Akselerasi Pembangunan Infrastruktur Hingga Investasi Pada sisi konsumsi, Indeks Kepercayaan Konsumen (IKK) dan penjualan ritel terus tumbuh. Prospek permintaan […]
BPJS Ketenagakerjaan Bogor-Cileungsi Serahkan Santunan Kematian

CILEUNGSI-RADAR BOGOR, BPJS Ketenagakerjaan Kantor Cabang Bogor-Cileungsi kembali menyerahkan santuan Kematian dan Jaminan Hari Tua (JHT). Baca Juga : Ratusan Pekerja Tercover BPJS Ketenagakerjaan, Perisai Gencar Ajak Pekerja Mandiri Penyerahan Santunan Kematian Program Penerima Upah tersebut, diberikan langsung Kepala BPJS Ketenagakerjaan Kantor Cabang Bogor-Cileungsi, Dedi Mulyadi kepada ahli waris dari almarhum Cep Mulyani. Kepala BPJS Ketenagakerjaan […]
Sopir Sedan Porsche Tabrak Truk di Tol Jagorawi Sempat Teriak Minta Tolong

CIAWI-RADAR BOGOR, Sebelum tewas terbakar, sopir sedan Porsche tabrak truk fuso di Tol Jagorawi arah Ciawi, Kamis (25/8/2022) malam sempat berteriak meminta tolong. Baca Juga : Sedan Porsche Tabrak Truk Fuso di Tol Jagorawi-Ciawi, Satu Tewas Terbakar Suara minta tolong itu terdengar oleh Maman, sopir truk yang ditabrak mobil mewah tersebut. “Iya ada teriakan minta tolong, […]
Evakuasi Jenazah Sopir Sedan Porsche Tabrak Truk Berlangsung Dramatis

CIAWI-RADAR BOGOR, Evakuasi jenazah Kevin Ruslianto Putra, pengemudi sedan Porsche tabrak truk fuso di Tol Jagorawi arah Ciawi Kamis (25/8/2022) malam berlangsung dramatis. Baca Juga : Sedan Porsche Tabrak Truk Fuso di Tol Jagorawi-Ciawi, Satu Tewas Terbakar Petugas Damkar Sektor Ciawi yang melakukan evakuasi, membutuhkan waktu satu jam untuk mengeluarkan jenazah korban sedan Porsche tabrak truk […]