Dongkrak Penjualan, Pengrajin Sepatu Ciomas Bakal Gandeng Minimarket

CIOMAS-RADAR BOGOR, Menjamurnya produk luar telah membuat hasil kerajinan sepatu Ciomas sulit bersaing. Akibatnya, produk sepatu andalan masyarakat Bogor itu kian merosot. Untuk mengtasi masalah tersebut, Pemerintah Kecamatan Ciomas pun turun tangan. Mereka serius mengatasi merosotnya penjualan sepatu dan sandal produksi Ciomas. Kali ini, pemerintah Kecamatan Ciomas bersama dengan para pengerajin akan memaksimalkan kerjasama dengan […]
Camat Ciomas Janji bakal Bantu Pengrajin Sepatu

CIOMAS-RADAR BOGOR,Camat Ciomas, Chairuka Judyanto berupaya untuk mengembalikan kejayaan sepatu di Kecamatan Ciomas. Menurutnya, branding sepatu Ciomas masih bisa bersaing dengan sepatu-sepatu buatan Tiongkok. “Ketika orang ditanya Ciomas Bogor, pasti menyebut kawasan pengerajin sepatu. Nah brand ini jangan sampai pudar. Kita akan terus dorong UMKM sepatu yang ada di kecamatan Ciomas,” katanya kepada Radar Bogor, kemarin […]
Ngadu ke Bupati, Pengrajin Sepatu Ciomas Keluhkan Masuknya Produk Asal China

CIOMAS-RADAR BOGOR, Ratusan warga berkumpul di kantor Kecamatan Ciomas menghadiri acara rebo keliling (Boling) yang dihadiri langsung Bupati Bogor Ade Yasin dan Wakil Bupati Bogor Iwan Setiawan, Rabu (9/10/2019). Kegiatan ini mejadi ajang penyampaian aspirasi langsung antara masyarakat Ciomas dengan Bupati Bogor beserta jajarannya. Dalam kesempatan itu, pemerintah kecamatan memamerkan produk sepatu sebagai ikon Ciomas. Sebab, […]