25 radar bogor

Percepatan Pembangunan, Kementerian Keuangan Beri Dua Masukan untuk Pemkot Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor bekerjasama dengan Direktorat Jenderal (Dirjen) Perimbangan Keuangan Kementerian Keuangan (Kemenkeu) RI menggelar Sosialisasi Obligasi Daerah. Kegiatan secara resmi dibuka Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A. Rachim di Paseban Sri Bima, Balai Kota Bogor, Selasa (30/04/2019). Dalam sambutannya Dedie menyampaikan, di perbincangan awal dengan Dirjen Perimbangan Keuangan Kemenkeu memberi masukkan […]

Dinilai Bisa Cegah Korupsi, Misbakhun Minta Anggaran LKPP Ditambah

JAKARTA – RADAR BOGOR, Komisi XI DPR mendorong agar pemerintah memberi perhatian khusus kepada Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang Jasa Pemerintah (LKPP). Terutama dari sisi anggaran, tujuanya agar bisa mencegah tindakan korupsi. Dorongan itu disampaikan oleh Anggota Komisi XI DPR Mukhamad Misbakhun, karena legislator ingin agar lembaga pimpinan Agus Prabowo itu bakal meningkatkan kinerja dalam pencegahan […]

Horeee! Besok THR PNS Anggota TNI, Polri dan Pensiunan Cair

JAKARTA – RADAR BOGOR, THR PNS, anggota TNI dan polri, serta pensiunan, kemungkinan sudah mulai dicairkan besok, Senin (4/6/2018). Untuk kalangan pegawai swasta, tunjangan hari raya (THR), sebagian sudah mulai dibayarkan. “Kemungkinan hari Senin (4/6/2018) sudah mulai ada yang menerima,’’ kata Kepala Biro Komunikasi dan Layanan Informasi Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Nufransa Wira Sakti saat dihubungi, […]

Gaji BPIP Jadi Kontroversi, Jokowi : Tanyakan Saja ke Sana (Kemenkeu)

JAKARTA-RADAR BOGOR, Presiden Joko Widodo menyatakan bahwa hak keuangan pejabat di Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) sudah ada aturannya. Menurutnya, besaran gaji dan tunjangan untuk pejabat di badan yang sebelumnya bernama Unit Kerja Presiden Pembinaan Ideologi Pancasila (UKP-PIP) itu sudah melalui analisis di Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) dan Kementerian Keuangan (Kemenkeu). […]