25 radar bogor

Cak Imin Dapat Dukungan Fattayat NU Kabupaten Bogor

Cak Imin Dapat Dukungan Fattayat NU Kabupaten Bogor

RADAR BOGOR, Ketua Umun Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Muhaimin Iskandar mendapat dukungan di Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 dari Fattayat NU Kabupaten Bogor. Deklarasi tersebut berlangsung di Kecamatan Cigombong, Kabupaten Bogor dan dihadiri ratusan anggota Fattayat NU serta tetap mengedepankan protokol kesehatan di masa pandemi Covid-19. Baca juga: Emak-Emak UMKM Bersama Tommy Kurniawan Dukung Cak Imin di Pilpres […]

Emak-Emak UMKM Bersama Tommy Kurniawan Dukung Cak Imin di Pilpres 2024

Emak-Emak UMKM Bersama Tommy Kurniawan Dukung Cak Imin di Pilpres 2024

RADAR BOGOR, Aktor yang juga Anggota DPR RI Komisi VI dari Fraksi Partai Kebangkita Bangsa (PKB), Tommy Kurniawan mendatangi kawasan Lingkar Dramaga, Kampung Manggis, RT 04/RW 04, Kabupaten Bogor, Kamis (3/3/2022) pagi. Kedatangannya langsung disambut para pedagang UMKM dan grup Senam Ibu-Ibu Kecamatan Dramaga yang menunggunya sejak pagi hari. Baca juga: Tiga Komunitas Deklarasikan Cak Imin Maju […]

Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Pandeglang Banten

ilustrasi gempa Sukabumi terasa ke Bogor

RADAR BOGOR, Pandeglang, Banten diguncang gempa bumi tektonik, Jumat (4/3/2022) malam. Menurut BMKG, hasil analisa BMKG menunjukkan bahwa gempabumi ini berkekuatan M=4,9. Episenter terletak pada koordinat 7.06 LS dan 105.38 BT, atau tepatnya berlokasi di laut pada jarak 49 km BaratDaya SUMUR-BANTEN pada kedalaman 13 kilometer. Baca juga: Lagi Gempa Bumi Guncang Bayah-Banten, Segini Kekuatannya Dengan memperhatikan […]

Pemdes Parung Panjang Berikan Bantuan ke Warga Terdampak Banjir Banten

PARUNG PANJANG-RADAR BOGOR, Pemerintah Desa Parung Panjang salurkan bantuan kepada warga yang terkena musibah banjir di Serang Banten. Kegiatan ini berasal dari patungan paguyuban kades dan Pemerintah Parung Panjang. Baca juga: Banjir Serang – Banten, XL Axiata Pastikan Jaringan Aman. Salurkan Bantuan Darurat! “Kami dari pemerintah desa langsung menyalurkan bantuan untuk korban banjir di Serang Banten, […]

Nihil Zona Merah, Bogor Kembali Belajar Tatap Muka

Ilustrasi. Dinkes Kabupaten Bogor Bagikan Tips Agar Anak Terhindar Hepatitis Akut Saat PTM.

CIBINONG-RADAR BOGOR, Sekolah jenjang PAUD, SD dam SMP di Kabupaten Bogor kembali melaksanakan Pembelajaran Tatap Muka Terbatas (PTMT). Kebijakan itu diterapkan setelah seluruh kecamatan dinyatakan nihil zona merah. Sebelumnya, satuan pendidikan di enam (6) kecamatan zona merah harus kembali melaksanakan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ), yakni Kecamatan Cibinong, Citeureup, Babakan Madang, Bojonggede, Gunungputri, dan Cileungsi. Baca […]

Normalisasi Sungai Terkendala Ketersediaan Lahan

CIBINONG-RADAR BOGOR, Ketersediaan lahan menjadi salah satu faktor utama penghambat laju program normalisasi di sejumlah Daerah Aliran Sungai (DAS) di Indonesia. Termasuk Sungai Cileungsi dan Cikeas, Pemkab Bogor diminta untuk segera mempersiapkan lahan jika ingin dinormalisasi. Baca juga: Sore, Puncak Lengang Hal itu dikatakan Direktur Sungai dan Pantai, Ditjen Sumber Daya Air (SDA), Kementerian Pekerjaan Umum […]

Pilpres 2024, Ridwan Kamil Didorong Berpasangan dengan Airlangga Hartarto

Ridwan Kamil

RADAR BOGOR, DPD Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI) Jawa Barat mendorong Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto berpasangan dengan Gubernur Jawa Barat M Ridwan Kamil dalam pemilu presiden 2024. Baca juga: Tata Kawasan Puncak, Ridwan Kamil Tegaskan Perlu Kolaborasi dan Sinergi Kuat “Pak Airlangga Hartarto sudah diputuskan menjadi calon presiden kami di pilpres, diputuskan Munas dan Rapimnas. […]

Sore, Puncak Lengang

Sore, Puncak Lengang

CISARUA-RADAR BOGOR, Jelang akhir pekan, kawasan Puncak terpantau lengang. Pantauan Radar Bogor Jumat (4/3/2022) pukul 15.30 WIB tidak banyak kendaraan wisatawan yang memasuki kawasan puncak. Sejumlah jalan terlihat kosong. Hanya dibeberapa titik terjadi kepadatan. Seperti di jalan raya Cipayung, simpang pasar Cisarua dan simpang Taman safari Indonesia. Baca juga: Libur Nyepi, Puncak Kembali Diserbu Puluhan Ribu […]

Unjuk Rasa HMI Bogor, Pemerintahan Jokowi Dianggap Banyak Polemik

Unjuk Rasa HMI Bogor, Pemerintahan Jokowi Dianggap Banyak Polemik

BOGOR-RADAR BOGOR, Sejumlah massa dari Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Bogor menggelar aksi unjuk rasa di Tugu Kujang, Jumat (4/3). Mereka menyampaikan sejumlah tuntutan kepada pemerintah pusat. Pasalnya, berbagai persoalan melanda negeri ini. Khususnya, persoalan-persoalan yang membelit masyarakat pada awal tahun ini. Pemerintahan yang dipimpin Joko Widodo dinilai telah melahirkan beragam kebijakan yang merusak iklim demokrasi. […]

Jokowi Ajak Masyarakat Segera Lapor SPT Tahunan

Jokowi Ajak Masyarakat Segera Lapor SPT Tahunan

RADAR BOGOR, Baru saja, Presiden Joko Widodo (Jokowi) melaporkan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan Orang Pribadi secara daring melalui e-Filing di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat. Kepala Negara pun mengajak para wajib pajak untuk segera melaporkan SPT Tahunan sebelum batas waktu yang ditentukan. Baca juga: Publik Menilai Penegakan Hukum Era Jokowi Memburuk, Ini Kata  Istana  “Bapak, […]

Ponpes Raksabaya Bantu Puluhan Warga Khitanan Massal

Ponpes Raksabaya Bantu Puluhan Warga Khitanan Massal

BOGOR-RADAR BOGOR, Puluhan warga yang berada di sekitar lingkungan Pondok Pesantren (Ponpes) Raksabaya Bogor di Kelurahan Kertamaya, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor mengikuti khitanan massal. Khitanan massal yang diikuti sebanyak 25 warga Bogor Selatan ini dilaksanakan sekaligus memperingati Isra Miraj 1443 Hijriah/2022 Masehi. Baca juga: Gelar Khitanan Massal, Vinuscare Perluas Dakwah Sosial “Kegiatan ini (khitanan massal) […]

Ratusan Pedagang Pasar TU Kemang Divaksin Booster

Ratusan Pedagang Pasar TU Kemang Divaksin Booster

BOGOR-RADAR BOGOR, Perumda Pasar Pakuan Jaya (PPJ) bersama Polresta Bogor Kota melakukan vaksinasi booster massal di Pasar Teknik Umum (TU) Kemang, Kamis (3/3/2022). Sebanyak 116 pedagang di pasar TU mendapatkan vaksin booster jenis Pfizer. Baca juga: Tak Disuntik Dosis Kedua Lebih dari Enam Bulan, Vaksinasi Harus Diulang dari Awal Menurut Direktur Operasional (Dirops) Perumda PPJ, Deni […]