Rakercab IWAPI ke VII, Sekda Sebut Peluang Ekonomi Digital Terbuka Lebar

BOGOR-RADAR BOGOR, DPC Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (IWAPI) Kota Bogor menggelar Rapat Kerja Cabang (Rakercab) Ke XII, yang berlangsung di Swis bellin Hotel Bogor, Kota Bogor. Baca juga: Progres Penataan Surken Baru 51 Persen, Kontraktor Terancam Putus Kontrak! Ketua IWAPI Kota Bogor Dhany Rose mengatakan, Rakercab dilakukan untuk mengevaluasi kegiatan yang telah dilaksanakan setahun terakhir dan […]
Progres Penataan Surken Baru 51 Persen, Kontraktor Terancam Putus Kontrak!

BOGOR-RADAR BOGOR, Sejumlah pekerjaan strategis Kota Bogor pada tahun 2021 terancam molor. Selain revitalisasi Masjid Agung, progres pengerjaan penataan kawasan Suryakencana (Surken) yang merupakan pinjaman pemulihan ekonomi nasional (PEN) baru mencapai 51 persen, sepekan jelang akhir tahun. Baca juga: Jelang Nataru, BRI Siapkan Dana Rp30,4 Triliun dan Kerahkan Layanan Terbatas Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor Syarifah Sopiah […]
Jelang Nataru, BRI Siapkan Dana Rp30,4 Triliun dan Kerahkan Layanan Terbatas

RADAR BOGOR, BRI telah mengantisipasi kebutuhan dana selama Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 (Nataru) dengan menyiapkan dana Rp 30,4 triliun. Baca juga: Cegah Osteoporosis, RS AZRA Gelar Senam Bersama Kas yang disiapkan BRI dalam hari raya Nataru kali ini mengalami peningkatan 4,8% jika dibandingkan tahun lalu (year on year/Yoy). Direktur Jaringan dan Layanan BRI Arga […]
Sosialisasikan Rantai Pasok yang Berpihak pada Petani, FAPERTA UNIDA Bogor Selenggarakan Pengabdian Kepada Masyarakat

RADAR BOGOR, Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian (FAPERTA) Universitas Djuanda (UNIDA) Bogor selenggarakan Pengabdian Kepada Masyarakat dengan tema “Implementasi Rantai Pasok yang Berpihak pada Petani” yang diselenggarakan pada Sabtu, 19 Desember 2021 di Cidolog Sukabumi. Baca juga: Peringatan Hari Ibu, Momentum Perjuangan Pergerakan Perempuan Kegiatan Pengabdian ini dihadiri oleh Ketua Peneliti, Ir. Himmatul Miftah, M.Si dan […]
Tahun Baru Sunda Dirayakan Pertama Kali, Gabungkan Budaya Sunda dan Karate

BOGOR-RADAR BOGOR, Pertunjukan seni Sunda berlangsung di Graha Pena, Selasa (21/12). Acara itu untuk memperingati Tahun Baru 1944 Saka Sunda. Baca juga: Progres Penataan Surken Baru 51 Persen, Kontraktor Terancam Putus Kontrak! Acara dihadiri para budayawan Bogor. Para pengurus cabang karate tradisional juga ikut meramaikan perayaan tersebut. Lantaran dirangkaikan dengan pelantikan pengurus cabang Bogor Raya. Hadir […]
Terminal Baranangsiang Masih Sepi, Belum Ada Lonjakkan Penumpang

BOGOR-RADAR BOGOR, Penumpang di Terminal Baranangsiang, Kota Bogor terlihat masih normal menjelang libur Natal dan Tahun Baru (Nataru). Baca juga: Pemkab Bogor Segera Terbitkan Aturan Untuk Urai Kemacetan Bogor Barat Lonjakan diprediksi akan terjadi mendekati malam tahun baru 2022. Kepala Terminal Kelas IA Baranangsiang, Moses Lieba mengatakan, empat hari jelang libur Natal Terminal Baranangsiang masih dalam […]
Pemkab Bogor Segera Terbitkan Aturan Untuk Urai Kemacetan Bogor Barat

CIBINONG-RADAR BOGOR, Pemerintah Kabupaten Bogor kembali memberlakukan aturan tentang jam operasional terhadap truk tambang. Musababnya, wilayah Bogor Barat (Bobar) menjadi sorotan karena setiap hari mengalami kemacetan. Tak hanya itu, kondisi jalan juga menjadi rusak dilewati kendataan melebihi tonase. Baca juga: Habiskan Anggaran Rp 8 Miliar, Tugu Pancakarsa Targetkan Selesai Akhir Tahun “Saya tadi sudah memberikan arahan […]
Habiskan Anggaran Rp 8 Miliar, Tugu Pancakarsa Targetkan Selesai Akhir Tahun

BABAKANMADANG-RADAR BOGOR, Proyek tugu pancakarsa bakal segera rampung. Pembangunan, yang menelan anggaran 8 miliar lebih dengan dua tahap sudah mencapai progres 80 persen dan bakal diresmikan langsung akhir Desember oleh Bupati Ade Yasin. Baca juga: Pejabat Wanita di Kota Bogor Kutuk Keras Pelaku Begal Payudara “Sebagian sudah bisa dinikmati masyarakat, insyallah minggu ini bupati meninjau dan […]
Pejabat Wanita di Kota Bogor Kutuk Keras Pelaku Begal Payudara

BOGOR-RADAR BOGOR, Kasus begal payu dara yang dilakukan Pius Satrio Pradipto (27) terhadap korbannya, ATM (24), mendapat respon keras dari sejumlah pejabat wanita di Kota Bogor. Baca juga: BPN Kota Bogor Targetkan 12 Ribu Bidang Tanah Bersertifikat Tahun Depan Pejabat wanita di Kota Bogor itu ramai-ramai mengutuk aksi begal payudara yang dilakukan Pius Satrio Pradipto (27). […]
BPN Kota Bogor Targetkan 12 Ribu Bidang Tanah Bersertifikat Tahun Depan

RADAR BOGOR, Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor, Syarifah Sofiah didampingi Kepala Bagian Tata Pemerintahan Setda Kota Bogor, Adi Novan menghadiri Sosialisasi Pemanfaatan Peta Nilai Bidang Tanah yang dirangkai rapat koordinasi PTSL Kota Bogor Tahun 2022. Baca juga: Libur Nataru, Polresta Bogor Kota Terapkan Ganjil Genap di SSA Kegiatan yang dihadiri para camat dan lurah se-Kota Bogor ini […]
Tips Aman dari PLN untuk Hindari Bahaya Listrik saat Banjir

RADAR BOGOR, Memasuki musim penghujan salah satu hal yang harus diantisipasi masyarakat adalah banjir, PT PLN (Persero) pun telah memitigasi dampak bencana tersebut agar bahaya dari listrik dapat dihindari. Baca juga: Libur Nataru, Polresta Bogor Kota Terapkan Ganjil Genap di SSA Executive Vice President Komunikasi Korporat dan CSR PLN Agung Murdifi mengatakan, demi keselamatan masyarakat, listrik […]
Libur Nataru, Polresta Bogor Kota Terapkan Ganjil Genap di SSA

BOGOR-RADAR BOGOR, Satuan Tugas Covid-19 Kota Bogor akan memberlakukan kebijakan ganjil genap Jelang libur Natal hingga Januari 2022 untuk menekan potensi penularan Covid-19. Baca juga: Begal Payudara Terancam Hukuman 9 Tahun Penjara, Pelaku Mengaku Khilaf Kapolres Bogor Kota Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro mengatakan, Saat Natal dan Tahun Baru (Nataru), Polresta Bogor Kota akan memberlakukan […]