25 radar bogor

Didaftarkan Jadi Bacawalkot Kendari, Pj Bupati Bogor Asmawa Tosepu Malu-Malu

Pj Bupati Bogor Asmawa Tosepu

CIBINONG – RADAR BOGOR, Pj Bupati Bogor Asmawa Tosepu kabarnya akan didaftarkan sebagai Bakal Calon Wali Kota (Bacawalkot) Kendari. Baca Juga : Ribuan PPPK Pemkab Bogor Ikuti Orientasi, PJ Bupati Minta Berikan Kinerja Terbaik Hal itu diketahui dari informasi yang beredar bahwa ada seseorang yang mewakili Asmawa Sitepu mengambil formulir pendaftaran Bacawalkot Kendari di Sekretariat […]

Kasus Kurir Narkoba di Cileungsi, Polres Bogor Buru Jaringan Lain

Kapolres Bogor soal kasus narkoba

CILEUNGSI – RADAR BOGOR, Kapolres Bogor AKBP Rio Wahyu Anggoro tegaskan kasus penangkapan kurir narkoba di Cileungsi tidak ada kaitannya dengan penggerebegan 10 kilogram sabu oleh Polres Bekasi beberapa waktu lalu. Baca Juga : Simpan Narkoba di Pot Kembang, Dua Kurir di Bogor Diciduk Polisi “Yang kita tangani di Cileungsi itu beberapa paket, nanti kita […]

Cemari Sungai Cisadane, Polisi Gerebek TPS Liar di Rancabungur Bogor

TPS liar di bantaran Sungai Cisadane yang berada di Desa Mekarsari, Kecamatan Rancabungur, Kabupaten Bogor.

RANCABUNGUR-RADAR BOGOR, Diduga mencemari Sungai Cisadane, polisi gerebek TPS (Tempat Pembuangan Sampah) ilegal di Kecamatan Rancabungur, Kabupaten Bogor. Baca Juga : Drainase Mampet, Dua Kampung di Rancabungur Bogor Terendam Banjir Kapolsek Rancabungur Ipda Azis Hidayat memaparkan, pengerebekan TPS ilegal tersebut berawal dari adanya laporan masyarakat perihal adanya pencemaran di sekitaran Sungai Cisadane. Dari hasil penyelidikan […]

Tertunda 12 Tahun, Revitalisasi Terminal Baranangsiang Bogor Dimulai Tahun Ini

Terminal Baranangsiang

BOGOR-RADAR BOGOR, Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) bakal segera melakukan revitalisasi Terminal Baranangsiang, Kecamatan Bogor Timur, Kota Bogor. Baca Juga ; Tiket Bus di Terminal Baranangsiang Bogor Ludes Diburu Pemudik Kepastian itu diumumkan langsung Plt Kepala BPTJ Suharto. Menurut dia, revitalisasi Terminal Baranangsiang ditargetkan dimulai pada 2024 yang sebelumnya tertunda 12 tahun. […]

Jaga Keandalan Transaksi Nasabah, BRI Raih ISO 2230:2019 – BCMS

BRI

JAKARTA-RADAR BOGOR, BRI berkomitmen untuk selalu memberikan layanan yang terbaik bagi nasabahnya. Hal ini diwujudkan dengan sertifikasi ISO 22301:2019 BCMS – Business Continuity Management System yang telah diperoleh perusahaan pada Jumat (19/04/2014). Baca Juga ; Wanita Tangguh Berkarya lewat Program BRI Peduli BRInita Sertifikat ini merupakan standard keberlangsungan usaha operasional yang sesuai dengan standar operasional […]

Jalan Mayor Oking Semrawut, Jadi Sarang Kemacetan di Bogor

Kondisi Jalan Mayor Oking (Stasiun Bogor) yang tampak semrawut. FOTO : REKA/RADAR BOGOR

BOGOR-RADAR BOGOR, Menjamurnya puluhan lapak Pedagang Kaki Lima (PKL) membuat ruas Jalan Mayor Oking (Stasiun Bogor), Kecamatan Bogor Tengah semrawut. Baca Juga : Kondisi Jalan Mayor Oking Bogor Mengkhawatirkan, Rusak dan Berlubang Bahayakan Pengguna Roda Dua Perilaku ngetem sembarangan yang kerap dilakukan para sopir angkot juga menyebabkan ruas jalan yang menjadi akses warga dan penumpang […]

Keren! Dua Prodi FAIPG UNIDA Raih Akreditasi Unggul

Dua Prodi pada Fakultas Agama Islam dan Pendidikan Guru (FAIPG) Universitas Djuanda atau UNIDA, berhasil meraih predikat akreditasi “UNGGUL”. 

BOGOR-RADAR BOGOR, Dua Program Studi (Prodi) pada Fakultas Agama Islam dan Pendidikan Guru (FAIPG) Universitas Djuanda atau UNIDA, berhasil meraih predikat akreditasi “UNGGUL”. Kedua Prodi tersebut yakni Manajemen Pendidikan Islam (MPI) dan Pendidikan Bahasa Arab (PBA). Baca Juga ; Selamat! Prodi Manajemen UNIDA Raih Predikat Akreditasi Unggul Raihan status akreditasi Unggul Prodi MPI FAIPG UNIDA […]

Hari Pertama Bertugas, Ini yang Dilakukan Pj Wali Kota Bogor

Pj Wali Kota Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Pj Wali Kota Bogor, Hery Antasari mengawali aktivitasnya berkeliling kantor perangkat daerah didampingi Sekda Syarifah Sofiah, Asisten Umum, Rakhmawati dan beberapa kepala bagian. Baca Juga : Pisah Sambut, Pj Wali Kota Bogor Apresiasi Kepemimpinan Bima Arya-Dedie A Rachim Kunjungan pada hari pertama Pj Wali Kota Bogor bertugas itu, dimaksudkan memperkenalkan dirinya kepada jajaran […]

Rawan Bencana, Empat Desa di Leuwiliang Bogor Ini Siaga Cuaca Ekstrem

Leuwiliang

LEUWILIANG-RADAR BOGOR, Cuaca ekstrem masih menyelimuti Kabupaten Bogor. Di Kecamatan Leuwiliang, ada beberapa desa yang masuk dalam daerah rawan bencana. Baca Juga : H-2 Lebaran, Arus Mudik belum Alami Lonjakan di Terminal Tipe B Leuwiliang “Ada empat desa yang rawan bencana,” kata Camat Leuwiliang WR Pelitawan kepada Radar Bogor Selasa (23/4/2024). Pelitawan memaparkan, empat desa […]

Demokrat dan PSI Kota Bogor Sepakat Bentuk Fraksi Gabungan, Kecil Tapi Solid

Demokrat

BOGOR-RADAR BOGOR, DPC Partai Demokrat Kota Bogor dengan DPD Partai Solidaritas Indonesia (PSI), sepakat membentuk fraksi gabungan, dengan nama Fraksi Demokrat Solidaritas Indonesia. Baca Juga : Pamitan ke Partai Demokrat Kota Bogor, Dedie A Rachim : Kita Tetap Besanan Kesepakatan dalam bentuk penandatanganan perjanjian kerjasama tersebut, dilakukan di Ruang Fraksi Demokrat Gedung DPRD Kota Bogor, […]