25 radar bogor

Kemarau Berkepanjangan, Distanhorbun Bantu Bagikan Pompa Air ke Poktan di Nanggung

NANGGUNG-RADAR BOGOR, Sudah hampir 4 bulan kemarau melanda wilayah Kabupaten Bogor. Sektor pertanian paling terdampak, salah satunya petani padi. Hal itu berdampak pada beralihnya mereka, dari yang menanam pada, menjadi sayur mayur. “Terkait sektor pertanian yang terdampak akibat kemarau, untuk panen yang sekarang, biasanya 90 persen tetapi karena ada kemarau,  jadi sekitar 50 persen paling […]

Dikejar Deadline, Begini Progres 5 Proyek Jembatan dan Masjid Agung Kota Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Masuknya bulan ke-11 tahun 2023 menandai semakin dekatnya tenggat waktu sejumlah proyek di Kota Bogor. Beberapa pekerjaan sudah rampung namun tak sedikit pula yang masih berlangsung. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Bogor, Rena Da Frina mengatakan, beberapa proyek yang telah rampung di antaranya pembangunan Jembatan R2 saluran Ciluar dan […]

Cerita Guru SDN Taman Pagelaran Selamat dari Atap Sekolah yang Roboh

CIOMAS-RADAR BOGOR, Ovy Aviyani, guru SDN Taman Pagelaran, Kecamatan Ciomas, Kabupaten Bogor selamat dari peristiwa ambruknya atap kelas, akibat angin puting beliung, Rabu kemarin (31/10/2023). Saat puting beliung itu melintas, dirinya dan kedua rekan seprofesinya itu langsung menyelamatkan diri. Masih terngiang dalam ingatannya, angin puting beliung itu begitu dahsyat. Angin berputar-putar tepat depan matanya. Kehadiran […]

50 Titik Bencana di Kota Bogor, Dedie A Rachim Minta Antisipasi Hal Ini

BOGOR-RADAR BOGOR, Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A Rachim menyikapi kejadian bencana yang melanda wilayah Kota Bogor pada Selasa, (31/11). Menurut Dedie, imbas hujan deras disertai angin kencang itu menyebabkan 50 titik bencana yang terjadi di Kota Bogor. “Kita cukup prihatin ya karena perubahan cuaca yang cukup mendadak mengakibatkan beberapa kejadian, antara lain yang sangat […]

Hujan Deras Landa Semua Wilayah Bogor, Mobil Terperosok di Ciomas

CIOMAS-RADAR BOGOR, Sebuah mobil terperosok di Jalan Raya Laladon, Kecamatan Ciomas, Kabupaten Bogor, Rabu (1/11/2023). Sebagian badan mobil tersebut terperosok ke dalam gorong-gorong. Peristiwa tersebut diduga terjadi akibat jarak pandang berkurang saat hujan deras, disertai angin kencang yang mengguyur Kecamatan Ciomas, Kabupaten Bogor, Rabu sore. Baca juga: 497 Rumah Rusak Diterjang Angin Puting Beliung, Ciomas […]

Cuaca Ekstrem, Iwan Setiawan Wanti-Wanti Warga, dan Instruksikan Jajaran Untuk Siaga

BOGOR-RADAR BOGOR, Bupati Bogor Iwan Setiawan meminta seluruh jajarannya meningkatkan kesiapsiagaan menghadapi cuaca ekstrem seperti yang terjadi beberapa hari belakangan. Warga juga diimbau untuk meningkatkan kewaspadaan akan potensi bencana. Iwan Setiawan mengatakan, dirinya telah menerima laporan dari BPBD Kabupaten Bogor, terkait bencana alam akibat hujan lebat dan angin kencang yang terjadi pada Rabu 31 Oktober […]

AXIS Hadirkan Paket ”Teng-Go”Pertama di Indonesia, Beli Waktu buat Internetan

JAKARTA-RADAR BOGOR, AXIS terus memperkuat posisinya sebagai brand anak muda dengan menghadirkan inovasi baru pertama di Indonesia. Inovasi terkini ada dalam paket ”Teng-Go”, yang memungkinkan pelanggan bisa akses media sosial dengan mudah dan simple. Paket Teng-Go memberikan layanan akses media sosial berdasarkan waktu penggunaan, bukan kuota Waktu yang di beli pun tidak akan terbuang percuma, […]

497 Rumah Rusak Diterjang Angin Puting Beliung, Ciomas Paling Banyak

CIOMAS-RADAR BOGOR, Ratusan rumah di Kabupaten Bogor rusak diterjang angin puting beliung. BPBD Kabupaten Bogor mencatat, hingga Rabu (1/11/2023) pukul 15.00 WIB, ada 497 rumah rusak di Kabupaten Bogor akibat angin puting beliung. Baca juga: Hati-Hati Melintas Jalan Raya Ciomas, Ada Perbaikan Papan Reklame Rusak Terdampak Puting Beliung “Sementara segitu, kami masih terus lakukan pendataan,” […]

Hendak BAB, Bocah 5 Tahun Ditemukan Tewas Tenggelam di Kolam Musala

RUMPIN-RADAR BOGOR, Seorang anak berinisial SO (5) ditemukan tewas tenggelam, usai terjatuh kedalam kolam musala Al Jaimar, di Kampung Kebon Kalapa RT 01/02 Desa Tamansari, Kecamatan Rumpin. Kanit Intel polsek Rumpin IPDA Sugeng Purwanto membenarkan, adanya anak tenggelam yang sedang bermain, dan terpeleset ke dalam kolam. Baca juga: Niat Mancing Ikan, Warga Gunung Sindur Ditemukan […]

Gaet Talenta Unggul, BRI Kembali Buka BRILiaN Future Leader Program (BFLP) General dan IT

BOGOR-RADAR BOGOR, Sumber Daya Manusia (SDM) yang unggul menjadi salah satu fokus PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI untuk menciptakan pertumbuhan yang berkelanjutan. Wujud pengembangan talenta ini salah satunya terlihat dari upaya perseroan menjaring SDM unggul di Indonesia melalui program BRILiaN Future Leader Program (BFLP). Terkait hal tersebut, Direktur Human Capital BRI Agus […]

Hati-Hati Melintas Jalan Raya Ciomas, Ada Perbaikan Papan Reklame Rusak Terdampak Puting Beliung

CIOMAS-RADAR BOGOR, Bagi pengguna jalan yang melintasi Jalan Raya Ciomas, Kecamatan Ciomas, Kabupaten Bogor untuk berhati-hati. Pasalnya saat ini, sedang ada perbaikan papan reklame raksasa yang nyaris roboh diterjang puting beliung, Selasa sore kemarin (31/10/2023). Pantauan Radar Bogor, kendaraan yang melintas di bawah papan reklame harus bergantian. Di lokasi juga nampak alat berat sedang menopang […]