25 radar bogor

Nah… Wuhan Normal, Ribuan Wisudawan Tanpa Jaga Jarak dan Tak Ada Masker

RADAR BOGOR – Banner merah berukuran besar terpampang di lapangan milik Central China Normal University di Wuhan, Hubei, Tiongkok, Minggu (13/6). Itu bukan banner biasa. Melainkan sambutan untuk sekitar 11 ribu wisudawan yang lulus. Sebanyak 2.200 di antaranya sejatinya lulus tahun lalu. Tapi, kala itu mereka tidak bisa ikut wisuda karena pembatasan ketat terkait pandemi. […]

Staf Lab Wuhan Sempat Sakit Parah Sebelum Pandemi, Intelijen AS Selidiki

BOGOR-RADAR BOGOR, Badan Intelijen Amerika Serikat memeriksa kabar adanya peneliti di laboratorium virologi Cina yang sempat sakit parah pada 2019, tepatnya sebulan sebelum temuan pertama kasus COVID-19. Namun masih rancu, hingga kini belum ada bukti bahwa penyakit tersebut berasal dari laboratorium. Dalam sebuah laporan intelijen AS yang dirahasiakan selama masa pemerintahan mantan presiden AS Donald […]

Kemenkumham Klaim 157 WNA Tiongkok Masuk ke Indonesia Untuk Bekerja

RADAR BOGOR – Sebanyak 157 warga negara asing (WNA) asal Tiongkok masuk wilayah Indonesia, menggunakan pesawat China Southern Airlines CZ387 (regular flight) dari Guangzhou tiba di Bandara Soekarno Hatta pada Sabtu (8/5). Hal ini menjadi polemik publik, saat kebijakan pelarangan mudik diberlakukan. Direktur Jenderal Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM, Jhoni Ginting memastikan, ratusan WNA asal […]

Selidiki Asal Usul Virus Korona, Tim Peneliti WHO Datangi Pasar Huanan

Ilustrasu

WUHAN-RADAR BOGOR, Tim ahli Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) yang menyelidiki asal mula Covid-19 di Kota Wuhan, pada Minggu (31/1) mengunjungi pasar Huanan. Itu merupakan pusat grosir makanan laut tempat pertama kali virus Korona jenis baru ditemukan. Seperti diketahui, akses bagi masyarakat ke pasar itu yang kini dijaga ketat oleh petugas sangat dibatasi sejak ditutup awal […]

Setahun Landa Dunia, Asal Usul Virus Korona Masih Misteri

JAKARTA-RADAR BOGOR, Pandemi Covid-19 sudah setahun melanda dunia. Namun, hingga kini asal usul virus Korona jenis baru yang menjadi penyebab penyakit Covid-19 masih misteri. Spekulasi awal mula munculnya virus Korona memang masih simpang siur. Secara resmi memang virus Korona ditemukan di Wuhan, Tiongkok, pada Desember 2019. Namun sebagian penelitian mengungkapkan virus ini muncul dari kelelawar […]