Nekat Buka Siang Hari, Satpol PP Incar Rumah Makan dan Restoran

LEUWILIANG-RADAR BOGOR, Satpol PP Kabupaten Bogor bakal merazia sejumlah rumah makan dan restoran yang nekat beroperasi disiang hari saat bulan Ramadan. Kabid Perundang-undangan Satpol PP Kabupaten Bogor, Agus Ridhallah menjelaskan, sesuai dengan surat edaran yang dikeluarkan Pemkab Bogor, tak hanya tempat hiburan malam (THM), melainkan rumah makan dan restoran juga dilarang berjualan disiang hari. “Diharapkan […]
Warga Tak Merestui, Restoran Cepat Saji Harvest City Terancam Disegel Kuning

CILEUNGSI-RADAR BOGOR, Pembangunan restoran cepat saji di Harvest City Taman Buah Mekarsari, Kecamatan Cileungsi, Kabupaten Bogor, terancam akan mendapatkan segel kuning dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Bogor. Hal itu dilakukan lantaran kisruh yang terjadi antara Warga RT 06/02 Desa Mekarsari, Kecamatan Cileungsi dan pengembang. Warga yang berada di sekitar merasa dirugikan dan […]
Diduga Bocor, Satpol PP Hanya Amankan Dua Pasangan Mesum di Cisarua

CISARUA-RADAR BOGOR, Satpol PP Kabupaten Bogor kembali melakukan razia ketertiban umum dan ketentraman masyarakat jelang Ramadan, Rabu (1/5/2019). Operasi yang disebut Nongol Babat (Nobat) ini sasaranya adalah kamar yang diduga digunakan untuk esek-esek di Kampung Naringgul, Desa Tugu Utara, Kecamatan Cisarua. Namun operasi tersebut diduga bocor lantaran petugas penegak perda hanya mendapati dua pasangan bukan […]
Tak Miliki Kelengkapan Izin, 26 THM di Kemang Disegel Satpol PP

KEMANG-RADAR BOGOR, Menjelang bulan suci Ramadan, Satpol PP Kabupaten Bogor melakukan penyegelan terhadap tempat Hiburan malam (THM) di dua kecamatan. Setidaknya ada 26 bangunan yang berada di Kecamatan Kemang dan Parung yang menjadi bidikan para penegak perda. Kasie Penindakan Poll PP Kabupaten Bogor Asep Rumana menjelaskan, saat ini ada 11 bangunan yang di segel yang […]
Masa Tenang, Satpol PP dan Petugas Gabungan Bersihkan APK

BOGOR-RADAR BOGOR, Di masa tenang Pemilihan Umum (Pemilu) 2019, Satpol PP Kota Bogor dan petugas gabungan terus bergerak menurunkan alat peraga kampanye (APK), juga fokus patroli di wilayah untuk memberikan rasa aman dan nyaman. Kasatpol PP Kota Bogor, Herry Karnadi mengatakan, selama dua hari Satpol PP bersama Bawaslu, Panwascam, TNI Polri, Bapenda dan aparatur […]
Ngeyel! Sudah Disegel Satpol PP, Pembangunan KFC Mekarsari Masih Berlangsung

CILEUNGSI-RADAR BOGOR, Meski sudah disegel Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Bogor, proyek pembangunan bisnis waralaba makanan cepat saji terus dilanjut pihak pengembang, yakni Harvest City Taman Buah Mekarsari. Diketahui pembangunan yang rencananya akan dibuat restoran Kentucky Fried Chicken (KFC) itu disegel aparat penegak perda, lantaran belum mengantongi surat izin gangguan atau Hinderordonnantie (HO) […]
Pasca Disegel, Satpol PP Awasi Ketat Lokasi Pembangunan KFC Dramaga

DRAMAGA-RADAR BOGOR, Pasca disegel, Pemkab Bogor memastikan tidak akan ada aktivitas pembangunan restoran siap saji milik Kentucky Fried Chicken (KFC) di Jalan Raya Dramaga, Desa Dramaga, Kecamatan Dramaga. Kabid Perundang-undangan Satpol PP Kabupaten Bogor, Agus Ridhallah menjelaskan, pihaknya sudah menugaskan ke anggota di wilayah agar melakukan pengawasan secara berkala. Hal itu dilakukan agar tidak ada […]
Belum Kantongi Izin, KFC di Jalan Raya Dramaga Disegel Satpol PP

DRAMAGA-RADAR BOGOR, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) menyegel sementara Proyek pembangunan Kentucky Fried Chicken (KFC) yang berada di Jalan Raya Dramaga, Desa Dramaga, Kecamatan Dramaga, Selasa (8/4/2019). PPNS Poll PP Kabupaten Bogor Erwin Subhan mengungkapkan, tindakan ini dilakukan berdasarka informasi masyarakat terkait pelanggaran adminitrasi. “Kalau merunut Perda 12 tahun 2009 tentang bangunan gedung, dimana […]
Diduga Sering Jadi Tempat Mesum, Satpol PP Ratakan 10 Bangunan Liar di Situ Cikaret

CIBINONG-RADAR BOGOR, Sepuluh bangunan liar (bangli) yang disinyalir sering jadi tempat mesum di Jalan Situ Cikaret, Kecamatan Cibinong, Senin (8/4/2019), diratakan dengan tanah oleh Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Bogor. 10 bangunan yang dihancurkan aparat penegak perda itu merupakan gubuk-gubuk tak jelas yang ada di tepian danau, dan sudah lama membuat risih […]
Pengedar Obat Terlarang Ditangkap, Satpol PP Cijeruk Sisir Kos-kosan dan Kontrakan

CIJERUK-RADAR BOGOR, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kecamatan Cijeruk mulai gencar melakukan pendataan ke sejumlah kos-kosan dan rumah kontrakan yang berada di Desa se-Kecamatan Cijeruk, Kabupaten Bogor. Upaya itu dilakukan untuk meminimalisir gangguan keamanan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Setelah adanya penangkapan terhadap seorang pengedar obat-obatan terlarang baru-baru ini. Plt Kanit Pol PP XI Kecamatan Cijeruk, […]
Siap-siap, 25 THM di Kemang Bakal Dibongkar Satpol PP

KEMANG-RADAR BOGOR, Satpol PP Kabupaten Bogor menargetkan 25 unit bangunan tempat hiburan malam (THM) di Kecamatan Kemang akan dibongkar. Ini merupakan kesekian kalinya korps penegak perda itu melakukan eksekusi terhadap bangunan THM. Namun tak lama usai dibongkar, kembali didirikan oleh para pemilik. “Kami sudah berikan surat peringatan (SP) 1. Terhitung sejak tujuh hari ke depan […]
Tugas Baru, Satpol PP Sasar Sekolah-Sekolah di Kota Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Bogor akan memiliki tugas baru. Kali ini tak hanya fokus dalam memelihara ketentraman dan ketertiban umum serta penegakkan Peraturan Daerah (Perda), pasukan dengan moto Praja Wibawa itu akan rajin menyasar sekolah-sekolah se Kota Bogor. Rencana program ini sejalan dengan kepemimpinan wali kota dan wakil wali kota […]