Galian C Penyebab TPT Samisade di Citeureup Ambruk, Camat Bilang Begini

CITEUREUP-RADAR BOGOR, Camat Citeureup Edi Suwito Sutono bakal melaporkan Galian C yang diduga sebagai salah satu penyebab ambruknya tembok penahan tanah (TPT) di Desa Puspasari, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor ke Satpol. Baca Juga ; TPT dari Program Samisade di Citeureup Ambruk Ia mengatakan, pihaknya akan mengecek galian C tersebut, kemudian berkoordinasi dengan Satpol PP Kabupaten […]
TPT dari Program Samisade di Citeureup Ambruk

CITEUREUP-RADAR BOGOR, Tembok penahan tanah (TPT) di Desa Puspasari, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, ambruk. TPT yang ambruk tersebut dibangun dengan mengunakan anggaran satu miliar satu Desa (samisade), dengan anggaran Rp 770.063.750, dengan volume panjang 145 meter, lebar 0,4 meter, tinggi 12 meter, dan dikerjakan oleh pelaksana PT Tri muda Perkasa. Baca juga: Tahun Depan, Anggaran […]
Tahun Depan, Anggaran Samisade Bisa Digunakan Untuk Kantor Desa

TAJURHALANG-RADAR BOGOR, Dinas Pemberdayaan Desa dan Masyarakat (DPMD) Kabupaten Bogor mencatat, ada 30 desa lagi, yang masih dalam proses pencairan anggaran satu miliar satu desa (Samisade) tahap II 2023. “Tahap pertama sudah semua desa, untuk tahap kedua tinggal 30 desa dalam proses pencarian, dan pada prinsipnya sudah memenuhi syarat,” ungkap Kepala Dinas Pemberdayaan Desa dan […]
Bupati Iwan Setiawan Pastikan Samisade Berlanjut di 2024, Beri Banyak Manfaat

CISEENG-RADAR BOGOR, Melalui kegiatan Bogor Keliling (Boling) Bupati Bogor Iwan Setiawan didampingi Ketua TP-PKK Kabupaten Bogor Halimatu Sadiyah Iwan, kembali turun langsung menyapa masyarakat dan meninjau langsung hasil pembangunan di wilayah Kecamatan Ciseeng, pada Selasa (7/11/2023). Baca Juga : Proyek Jalur Tambang Mandek, Bupati Bogor Minta Pj Gubernur Tindaklanjuti Dalam kesempatan ini, Bupati Bogor Iwan […]
Sudah Lama Rusak, Warga Sukamulya Syukuran Usai Jalan Akhirnya Diperbaiki

RUMPIN-RADAR BOGOR, Jalan rusak penghubung dua kampung di Desa Sukamulya, Rumpin telah dibangun dengan bantuan Samisade. Warga pn bersuka cita dengan menggelar syukuran, Minggu (24/9). Ketua RT 02 Desa Sukamulya, Madroni menjelaskan, masyarakat di dua kampung itu sengaja menggelar syukuran. Acara itu sebagai selamatan atau wujud kebahagiaan warga setelah dibangunnya jalan yang sudah lama rusak. […]
Jalan Diperlebar dengan Samisade, Warga Cipelang Hibahkan Tanah dan Halaman

CIJERUK-RADAR BOGOR, Warga Kampung Cihideung RW 02, Desa Cipelang, Kecamatan Cijeruk kini memiliki akses jalan lebih lebar. Jalan yang semula hanya dilalui motor kini bisa dilalui mobil. Saat ini, jalan di kampung tersebut sedang dalam proses pelebaran melalui program bantuan Samisade. Baca Juga: Desa Bermasalah di Kabupaten Bogor Ternyata Masih Bisa Dapat Samisade “Ini jalan […]
Jalan Penghubung Kampung di Desa Sukamulya Mulai Dibangun

RUMPIN-RADAR BOGOR, Pemerintah Desa Sukamulya akhirnya membangun jalan penghubung dua kampung. Jalan sepanjang 1,8 kilometer tersebut bakal dibangun dari anggaran Satu Miliar Satu Desa (Samisade) tahap I. “Kalau secara pribadi, saya sangat bersyukur jalan diperbaiki. Karena jujur sangat membahayakan masyarakat ketika melewati (jalanan rusak ini),” kata Warga Kampung Leuwiranji RT 06/02, Sobari. Baca Juga: Gagal […]
Samisade Desa Sukamantri Kebut Pembangunan Dua Titik Jalan

TAMANSARI-RADAR BOGOR, Proyek betonisasi jalan melalui program Samisade di Desa Sukamatri, Kecamatan Tamansari terus dikebut. Kini, progresnya telah mencapai 60 persen. Kepala Desa Sukamantri, Hendi Haerudin memaparkan, progres pembangunan itu terus dikebut. Lantaran program Samisade tahun 2023 di desanya mencakup dua titik jalan. Baca Juga: Samisade Cair, Jalan Alternatif Puncak di Desa Megamendung Dibeton Dua […]
Samisade Cair, Jalan Alternatif Puncak di Desa Megamendung Dibeton

MEGAMENDUNG-RADAR BOGOR, Program bantuan keuangan infrastruktur yang bersumber dari APBD Kabupaten Bogor yakni Satu Miliar Satu Desa atau Samisade tahun 2023 benar-benar dimaksimalkan oleh pemerintah Desa Megamendung, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor. Baca Juga : Viking Bogor Jalur Puncak, 10 Tahun Terbentuk Tak Pernah Absen Dukung Persib Tak tanggung-tanggung, Pemerintah Desa Megamendung mengalokasikan anggaran Samisade untuk […]
Samisade Cair, Desa Sukajadi Bangun TPT dan Jalan Kampung

TAMANSARI-RADAR BOGOR, Program bantuan keuangan infrastruktur Satu Miliar Satu Desa (Samisade) tahun 2023 telah cair. Tembok penahan tebing (TPT) dan jalan antar kampung bakal dibangun di Desa Sukajadi, Kecamatan Tamansari. Kades Sukajadi, Ade Gunawan mengakui, pembangunan infrastruktur itu yang paling ditunggu masyarakat desanya. Salah satunya, jalan antar kampung yang menjadi akses jalan dan sebagai jalur […]
Kades Tonjong Dibui Karena Korupsi, Ketua DPRD Bogor Ingatkan Ini

CIBINONG-RADAR BOGOR, Ketua DPRD Kabupaten Bogor, Rudy Susmanto berpesan kepada seluruh kepala desa di Kabupaten Bogor. Usai tersandungnya kasus hukum Kades Tonjong, Tahurjalang, dia meminta semua yang berhubungan dengan negara tentu harus sesuai dengan aturan dan hukum yang berlaku. Baca Juga: Ketua DPRD Rudy Susmanto Dorong Guru PPPK Ditugaskan Sesuai Domisili “Tentunya kita sangat menghormati […]
Samisade Cair, Desa Cilember Cisarua Pilih Perbaiki Jalan Ini

CISARUA-RADAR BOGOR, Program Samisade dilaunching Pemerintah Desa Cilember, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor Jumat (21/7/2023). Baca Juga : Samisade Cair, Camat Cisarua Minta Kades Hati-hati Kepala Desa Cilember, Suhendi Hovenier memaparkan, lokasi Samisade tahun anggaran 2023 ini memilih akses jalan Kampung Cilember, Desa Cilember, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor. Ia beralasan, jalan tersebut merupakan akses yang harus […]