25 radar bogor

Tak Ada Kerumunan, Masyarakat Diminta Tak Berlebihan Rayakan Pergantian Tahun

Ilustrasi malam tahun baru di Bogor

CIBINONG-RADAR BOGOR, Pergantian tahun seringkali diwarnai dengan perayaan dan kumpul-kumpul oleh masyarakat. Namun untuk pergantian tahun 2023-2024 ini masyarakat diharapkan tidak merayakannya secara berlebihan. Baca Juga : Sambangi Gereja di Cibinong, Kapolres Bogor Pastikan Misa Natal Berjalan Lancar Hal itu disampaikan Camat Cibinong Acep Sajidin. Menurutnya ini untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan seperti tindakan […]

Malam Tahun Baru, BMKG Prediksi Bogor Bakal Diguyur Hujan

BOGOR-RADAR BOGOR, Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi Kota Bogor bakal diguyur hujan lebat hingga ekstrem pada malam pergantian tahun, besok (31/12). Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati menjelaskan hal tersebut terjadi akibat beberapa fenomena dinamika atmosfer di wilayah Indonesia. Misal, aktifnya monsun Asia yang disertai seruak dingin dari Asia dan diperkuat fenomena arus lintas ekuator. […]

Momen Pergantian Tahun, ASTON Bogor Kembali Tawarkan Berbagai Paket Menarik

ASTON Bogor

BOGOR–RADAR BOGOR, Musim perayaan atau yang biasa disebut dengan ‘Festive Season’ akan segera tiba. Pada musim perayaan kali ini, ASTON Bogor Hotel & Resort kembali menawarkan berbagai paket menarik yang bisa dinikmati oleh para tamu. Baca Juga : Wujudkan Pernikahan Impianmu di Aston Bogor Hotel and Resort ASTON Bogor & Resort menghadirkan Joyous Festive Staycation. Paket […]

Aktivitas Digital Meningkat Selama Libur Pergantian Tahun, Trafik Data XL Axiata Melonjak 70%

Tower-BTS

JAKARTA-RADAR BOGOR,  Jaringan PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) berhasil melalui masa libur panjang Natal hingga Tahun Baru 2021 dengan baik tanpa hambatan yang berarti. Selama periode 24 Desember 2020 hingga 2 Januari 2021, secara nasional, rata-rata trafik pemakaian layanan data XL Axiata oleh pelanggan meningkat hingga 15%, dengan kenaikan tertinggi mencapai 70%. Seperti yang telah […]

Jelang Pergantian Tahun, Polri Waspadai Aksi Teror Sel Tidur

JAKARTA-RADAR BOGOR, Karopenmas Divhumas Polri Brigjen Dedi Prasetyo mengatakan, pihaknya mengantisipasi serangan teroris menjelang pergantian tahun. “Ada monitor sleeping cell (sel tidur) yang memiliki potensi akan mengganggu kegiatan masyarakat jelang akhir tahun,” ujar Dedi di Jakarta, Rabu (28/11/2018). Dia menambahkan, terorisme menjadi salah satu ancaman utama menjelang pergantian tahun. Karena itu, Polri terus melakukan komunikasi […]