25 radar bogor

Lima Desa di Kecamatan Caringin Tak Miliki Kades, Diisi Pjs

CARINGIN-RADAR BOGOR, Lima Pejabat Sementara (Pjs) resmi mengisi kekosongan jabatan kepala desa (Kades) yang telah habis masa pengabdiannya di Kecamatan Caringin. Pelantikan sekaligus pengambilan sumpah jabatan para Pjs, dilakukan langsung Camat Caringin, Rumambi, di aula Kecamatan Caringin, Senin (15/4/2019). Rumambi mengatakan, Pjs yang telah dilantik akan segera mengisi jabatan Kades yang telah habis bulan April 2019. […]

Jumlah Petani Terus Berkurang , Kementan Manfaatkan Alat Pertanian

CARINGIN-RADAR BOGOR, Kementrian Pertanian (Kementan) mengakui jumlah petani secara nasional terus berkurang. Untuk mengatasi hal tersebut, pemerintah kini memanfaatkan teknologi dengan memanfaatkan alat pertanian. Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian, Momon Rusmono Menurutnya, melalui optimalisasi mesin pertanian jauh lebih efisien, setiap petani yang tadinya membutuhkan waktu lebih dari satu hari untuk memanen dengan menggunakan […]

Pengeboran Air Bawah Tanah Aqua Diprotes Warga Caringin, Ini Tuntutannya

Pengeboran Airt Bawah Tanah Aqua Diprotes Warga

CARINGIN-RADAR BOGOR, Warga Kampung Batukembar RT 07 Desa Ciderum, Kecamatan Caringin, protes terhadap aktivitas pengeboran air bawah tanah milik PT Tirta Investama Aqua Ciherang Pondok. Bahkan, warga juga berencana untuk melakukan aksi unjuk rasa kepada perusahaan. Namun, sebelum pengeboran air bawah tanahnya menuai masalah, jajaran direksi perusahaan air terbesar di Indonesia itu akhirnya mengumpulkan warga […]