SMPN 02 Sukaraja Usulkan JPO, Dishub Prioritaskan ZoSS

SUKARAJA-RADAR BOGOR, Jalur lambat di Jalan Alternatif Sentul telah dibuka menjadi satu jalur. Hal itu dikeluhkan warga SMPN 02 Sukaraja. Pasalnya, jalur yang tepat berada di depan sekolah tersebut, kini menjadi jalur cepat. Sehingga membahayakan murid yang akan menggunakan jalur. Kepala SMPN 02 Sukaraja Dedi Budi Sumardi mengatakan, kondisi itu baru terjadi selepas masa liburan […]
Bakal Lewati 24 Halte, Ini Rute Biskita Ciparagi-Cibinong

CIBINONG-RADAR BOGOR, Rencana penerapan bus Buy the Service (BTS) atau Biskita di Kabupaten Bogor saat ini memasuki tahap pembahasan teknis. Rute perdana, yaitu Cibinong-Ciparigi pun sudah dilakukan peninjauan shelter, atau titik pemberhentian. Kabid Lalu Lintas Dishub Kabupaten Bogor Dadang Kosasih mengatakan, saat ini mereka masih terus melakukan pembahasan dengan Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ). Baca […]
Polemik Jalur Tambang, AGJT Minta Pemerintah Sanksi Tegas Pelanggar Perbup

RUMPIN-RADAR BOGOR, Aliansi Gerakan Jalur Tambang (AGJT) meminta Pemkab Bogor dan pejabat lintas sektor, sepakati keberadaan kantong parkir menjadi solusi jangka pendek bagi truk tambang. Ketua AGJT Junaedi Adhi Putera mengatakan, selama ini truk tambang kerap parkir di badan jalan, sehingga menimbulkan kemacetan. Baca juga: Jalur Tambang Parung Panjang Banyak Makan Korban, Setahun 12 Orang […]
Bogor Berstatus Siaga Bencana, Puncak Musim Hujan Diprediksi hingga Februari

CISARUA-RADAR BOGOR, Bencana banjir dan longsor masih mengancam keselamatan warga Bogor dan sekitarnya. Pasalnya, puncak musim hujan diprediksi bakal terjadi hingga Februari mendatang. Hal itu disampaikan Kepala stasiun Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Citeko, Fatuhri. Baca juga: Tanggap Bencana Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki, BRI Distribusikan Bantuan Dia memaparkan, saat ini Kabupaten Bogor, termasuk di Kawasan […]
Ibu-Ibu Viral “Aa Kasian Aa” Ternyata di Bogor, Nasibnya Memprihatinkan

BOGOR-RADAR BOGOR, Baru-baru ini jagat maya dihebohkan dengan video ibu-ibu menggenakan jas hujan berwarna biru, yang identik dengan ucapannya “Aa kasian Aa”. Banyak yang mempertanyakan lokasi pengemis itu berada. Nah, baru-baru ini, salah seorang seleb TikTok menghampiri ibu tersebut. Seleb Tiktok Willie Salim, mendatangi Ibu pengemis di Gunung Salak yang beberapa waktu ini tengah ramai […]
Kronologi Petugas Keamanan Restoran Cepat Saji Disekap di Gunung Putri

GUNUNG PUTRI-RADAR BOGOR, Kawanan perampok menyekap satu petugas keamanan Pizza Hut, di Jalan Raya Transyogi, Kecamatan Gunung Putri, Sabtu (12/1/2024). Kapolsek Gunung Putri AKP Didin mengungkapkan kronologi kejadian yang menyeramkan, yang dialami Haryadi (40). Menurut penuturan saksi, teman yang menemukan Haryadi, dia disekap, mulutnya tertutup lakban hitam. Pun dengan kedua matanya. Baca juga: Bawa Kabur […]
Kronologi Keracunan Makanan Jumat Berkah di Ciomas

CIOMAS-RADAR BOGOR, Camat Ciomas Tirta Juwarta mengungkapkan kronologi keracunan makanan yang dialami warganya, pagi tadi. Seperti biasanya, Masjid An Nur, Desa Pagelaran, Kecamatan Ciomas, Kabupaten Bogor sediakan makanan gratis setiap Jumat. Baca juga: Korban Keracunan Nasi Kotak Mulai Membaik, Penyebabnya Masih Tunggu Hasil Lab Selepas salat Jumat, makanan itu dibagikan kepada jamaah yang menginginkan. Jumat […]
Oplos Gas Subsidi di Ciawi, Pelaku Ditangkap Polisi

CIBINONG-RADAR BOGOR, Satuan Reskrim Polres Bogor mengungkap kasus pengopolosan gas bersubsidi di wilayah Desa Banjarwangi, Ciawi. Seorang pelaku berinisial NS diamankan saat tengah mengangkut tabung gas ukuran 3 kg di tempat usahanya pada Rabu, (12/1) lalu. Kasat Reskrim Polres Bogor AKP Teguh Kumara mengatakan, pelaku melancarkan aksinya dengan cara membeli gas bersubsidi ukuran 3 kg. […]
Belasan Warga Ciomas Keracunan Makanan Usai Santap Makanan Jumat Berkah

CIOMAS-RADAR BOGOR, Warga di Desa Pagelaran, Kecamatan Ciomas, Kabupaten Bogor mengalami keracunan makanan, usai menyantap nasi kotak pada pembagian Jumat berkah, Jumat (12/1/2024). Dikonfirmasi, Camat Ciomas Tirta Juarta membenarkan adanya keracunan makanan tersebut. Baca juga: 31 Warga Korban Keracunan Massal di Leuwisadeng Masih Dirawat Kata dia, peristiwa tersebut terjadi di Desa Pagelaran, Kecamatan Ciomas. Saat […]
Kondisi SDN 03 Ciapus Mengkhawatirkan, Komisi IV DPRD Kabupaten Bogor Siap Kawal Perbaikan

CIOMAS-RADAR BOGOR, Wakil Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Bogor, Ridwan Muhibi menyayangkan kondisi SDN 03 Ciapus yang rusak. Menurutnya, dengan kondisi banyaknya ruang kelas yang tidak layak, seharusnya dinas terkait dapat melakukan penanganan cepat. “Seharusnya dinas pendidikan bergerak cepat menangani sekolah seperti ini, apalagi kondisi di SDN 03 Ciapus,” ucapnya kepada Radar Bogor, Jum’at (12/1/24). […]
Gedung Bekas Kebakaran Pasar Leuwiliang Blok B Bakal Disulap Jadi Sentral Area Parkir

LEUWILIANG-RADAR BOGOR, Perumda Pasar Tohaga membongkar bangunan blok B Pasar Leuwiliang, yang terbakar pada September 2023 lalu. Nantinya, area tersebut bakal dijadikan sentral parkir kendaraan pedagang, dan pengunjung pasar. “Hanya tinggal pembenahan bekas kebakaran aja,” ungkap Kasubid Humas dan Protokol Perumda Pasar Tohaga Defi Imanullah, Jumat (12/1/2024). Baca juga: Pembangunan Selesai, TPS Pasar Leuwiliang Belum […]
Peredaran Narkoba di Sekolah Meningkat, Pj Bupati Minta Semua Sekolah Kerahkan Satgas

CIBINONG-RADAR BOGOR, Pj Bupati Bogor Asmawa Tosepu meminta semua stakeholder, ikut terlibat mencegah peredaran narkoba di sekolah. Hal ini dia sampaikan saat menghadiri Deklarasi Sekolah Bersinar (Bersih dari Narkoba) di SMPN 1 Cibinong, Kamis (11/1/2023). “Sekolah yang bersih dari narkoba ini diikuti oleh 106 SMP Negeri yang ada di Kabupaten Bogor,” katanya. Baca juga: Marak […]