Resmikan Bisnis Center, Jadi Wadah Kreasi Seni Budaya

LEUWISADENG-RADAR BOGOR, SMK Pesona Dywantara, Leuwisadeng akhirnya merilis bisnis center. Bisnis Center ditujukan untuk mewadahi bakat dan kreasi siswa, yang nantinya punya nilai tambah di luar kegiatan belajar. Baca juga: Siap Dihuni, Huntap Di Leuwisadeng Tunggu Diresmikan Bupati Ketua Yayasan SMK Dywantara Budiantoro menjelaskan, nantinya anak-anak yang memiliki kreasi dan bakat, bisa menampilkan pada saat […]
Polsek Cileungsi Suntik Para Pemandu Lagu THM

CILEUNGSI-RADAR BOGOR, Ratusan pemandu lagu dan wanita malam di Cileungsi, Kabupaten Bogor disambangi Kapolsek Cileungsi, Kompol Andri alam. Bersama nakes dari Rumah Sakit (RS) Mary Cileungsi, Andri mendatangi kost-kostan pemandu lagu tersebut. Baca juga: Segel Dibuka, THM Zentrum Bogor Kembali Operasional “Kita lakukan razia sekaligus melaksanakan vaksinasi jemput bola. Sasaranya pemandu lagu dan wanita malam,” ujar […]
RI Kembali Masuk Negara Pendapatan Menengah Atas, Menko Airlangga: Ini Fondasi Penting PEN

RADAR BOGOR, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengaku, Indonesia kembali masuk dalam jajaran negara dengan pendapatan menengah atas. Airlangga menegaskan, hal itu didasarkan pada data Badan Pusat Statistik (BPS) yang menunjukkan pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 2021 mencapai 3,7 persen year on year. Baca juga: Survei CNN: Elektabilitas Golkar dan Airlangga Hartarto Tertinggi Jika Pemilu Digelar […]
Perbaikan Jalan Amblas Sholis Dimulai Besok, Diawali Pembongkaran Beton

BOGOR-RADAR BOGOR, Perbaikan jalan amblas Sholis (Jalan Sholeh Iskandar), Kelurahan Kedung Badak, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor, dimulai besok Kamis (17/2/2022). Baca Juga : Jalan Amblas Sholis Ditutup Total, Perbaikan Bakal Dimulai Diketahui jalan amblas di ruas jalan nasional itu kian turun sedalam 50 sentimeter. “Sudah mulai (besok),” kata Kepala Pengawas Lapangan PPK Jabar Agung Wibowo […]
Jalan Amblas Ditutup Total, Ini Opsi Rekayasa Lalu Lintas di Sholis

BOGOR-RADAR BOGOR, Jalan amblas Sholis (Jalan Sholeh Iskandar), Kelurahan Kedung Badak, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor mulai ditutup total. Baca Juga : Jalan Amblas Sholis Ditutup Total, Perbaikan Bakal Dimulai Penutupan akses jalan itu seiring dengan rencana perbaikan oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (KemenPUPR) bulan ini. Saat ini, Satuan Lalu Lintas Polresta Bogor Kota […]
Jalan Amblas Sholis Ditutup Total, Perbaikan Bakal Dimulai

BOGOR-RADAR BOGOR, Jalan amblas Sholis (Sholeh Iskandar) kini sudah ditutup total. Kendaraan roda dua yang hendak menuju arah Cilebut dan Kebonpedes pun tak bisa melintas. Perbaikan kemungkinan bakal dimulai bulan ini. Baca Juga : Penutupan Jalan Amblas Sholis Sampai 2022, Motor Juga Dilarang Melintas Dari pantaun di lapangan Rabu (16/2/2022), penutupan jalan amblas Sholis itu menggunakan […]
Gawat, Guru dan Siswa di Kota Bogor Terpapar Covid-19 Tembus 676 Kasus

BOGOR-RADAR BOGOR, Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bogor menyebut guru dan siswa yang terpapar Covid-19 dari klaster sekolah tembus 676 kasus. Baca Juga : Siswa Terpapar Covid-19 Capai 500 Kasus, PJJ di Kota Bogor Diperpanjang Kondisi itu membuat Satgas Covid-19 Kota Bogor memperpanjang penghentian sementara pembelajaran tatap muka (PTM) di seluruh sekolah di Kota Bogor, hingga satu […]
Upaya Pemkot Memakmurkan Masjid Lewat Marbot Mart, Ajak Pimpinan OPD Ikut Terlibat

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemkot Bogor bekerjasama dengan Polresta Bogor Kota, berupaya untuk terus mensejahterakan marbot atau pengurus masjid melalui program Marbot Mart yang digagas Kapolresta Bogor Kota. Baca Juga : Serahkan Gerai Marbot Mart ke-12, Kapolresta : Hadiah dari Warga “Kita sambut baik langkah kepedulian beliau (Kapolresta Bogor Kota) dalam mengupayakan peningkatan kesejahteraan marbot serta dalam rangka […]
Terpapar Covid, Artis Senior Dorce Gamalama Meninggal Dunia

JAKARTA- RADAR BOGOR, Kabar duka datang dari dunia hiburan tanah air. artis senior Dorce Gamalama meninggal dunia pada Rabu (16/2/2022) pagi pukul 07.30 WIB di Rumah Sakit Pusat Pertamina, Simprug, Jakarta, di usia 58 tahun. Baca Juga : Dorce Kritis, Kondisinya Mengkhawatirkan Penyanyi dangdut dan sahabat Dorce, Hetty Sunjaya mengkonfirmasi hal tersebut. Hetty mengatakan bahwa Dorce […]
Prakiraan Cuaca : Bogor Pagi Ini Cerah, Siang Hingga Malam Diguyur Hujan

BOGOR-RADAR BOGOR, Prakiraan cuaca di wilayah Bogor dan sekitarnya, serta daerah lain di Jawa Barat, Rabu (16/2/2022) pagi ini cerah berawan. Siang hingga malam hujan. Baca Juga : Prakiraan Cuaca : Hujan Ringan di Bogor Siang Hingga Sore Ini Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa Barta, pagi hari (07.00 – 13.00 WIB) : cerah berawan – […]
Pemkab Bogor Siap Sukseskan Pemilu 2024

CIBINONG-RADAR BOGOR, Pemerintah Kabupaten Bogor meminta sejumlah stakeholder mensukseskan dan mensosialisasikan pelaksanaan pemilu 2024 kepada masyarakat dan seluruh pemangku kepentingan. Baca juga: Waspada, Politik Identitas Jangan Sampai Terulang di Pemilu 2024 Sekretaris Daerah Kabupaten Bogor, Burhanudin mengatakan, meskipun dipenuhi dinamika, namun disetiap pesta demokrasi di Kabupaten Bogor selalu sukses. Dirinya pun berharap demikian di Pemilu 2024 nanti. […]
Gelar Operasi Gabungan, Truk Tambang Masih Melintas Diluar Jam Operasional

PARUNG PANJANG-RADAR BOGOR, Dinas Perhubungan Kabupaten Bogor menggelar operasi gabungan bersama TNI dan Polri terkait aturan pembatasan jam operasional truk tambang. Baca juga:Truk Tambang Masih Bebas Melintas, Warga Minta Ada Tindakan Tegas “Jadi hari ini diadakan operasi gabungan dalam rangka penegakan aturan jam operasional truk tambang yang sudah dituangkan pada Perbup Nomor 120 Tahun 2021,” […]