25 radar bogor

Warga Kampung Ciampea Ilir Diajari Cara Pembuatan Tempe Dengan Bahan Lokal

Warga Kampung Ciampea Ilir Diajari Cara Pembuatan Tempe Dengan Bahan Lokal

CIAMPEA-RADAR BOGOR, Promosikan bahan lokal, Founder Indonesia Tempe Movement ajarkan pembuatan tempe secara mandiri dengan menggunakan kedelai lokal yang berlokasi di AB Farm Kampung Ciampea Ilir, Desa Tegal Waru, Kecamatan Ciampea, Selasa (1/3/2022). “Kegiatan ini dalam rangka untuk mempromosikan tempe Indonesia kepada masyarakat, supaya mengetahui bagaimana kandungan gizinya, dan manfaatnya,” kata Co Founder Indonesian Tempe […]

Macet Puncak, MPB Minta Anggaran Penataan Puncak Diperjuangkan

Puncak Macet

CISARUA-RADAR BOGOR, Ketua Markas Pejuang Bogor (MPB), Atiek Yulis angkat bicara perihal macet “horor” yang terjadi di kawasan Puncak akhir pekan kemarin. Menururutnya, kemacetan “horor” di Jalan Raya Puncak Bogor saat long weekend kemarin harus menjadi perhatian semua pihak baik pemerintah pusat, provinsi juga pemda. Baca juga: Viral Kemacetan Puncak, Kapolda Beberkan Sejumlah Penyebab “Banyak penyebab […]

Forkopimda Kabupaten Bogor Kumpulkan Tokoh Lintas Agama Perkuat Toleransi

Bupati Bogor, Ade Yasin rapat koordinasi bersama Forkopimda di Grand Mulya, Hotel, Sukaraja, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Selasa (1/3/2022). Hendi

SUKARAJA-RADAR BOGOR,  Komunikasi antar seluruh komponen masyarakat yang beragam sangat penting untuk membangun sinergi. Memperkokoh komitmen kebangsaan dalam moderasi dan toleransi antar suku dan umat beragama khususnya dalam situasi wabah Covid-19 yang menuntut solidaritas dan gotong royong. Hal itu disampaikan Bupati Bogor, Ade Yasin dalam kegiatan Coffee Morning bersama para tokoh lintas agama se-Kabupaten Bogor […]

Pemkab Bogor Bentuk Redkar

Wakil Bupati Bogor, Iwan Setiawan hadiri Hut ke -103 Damkar, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Selasa (1/3/2022). Hendi

CIBINONG-RADAR BOGOR,  Bertepatan dengan Hari Ulang Tahun (HUT) Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Indonesia Ke-103, Pemkab Bogor meluncurkan Relawan Pemadam Kebakaran (Redkar). Sebanyak 300 relawan disebar di 18 kecamatan guna mempercepat aksi penyelematan masyarakat. Baca juga: Resmi Dikukuhkan Sebagai Kepala Damkar Kota Bogor, Bima Arya Minta Perkuat Kapasitas Penyelamatan Wakil Bupati Bogor, Iwan Setiawan mengatakan, pembentukan Redkar […]

Dua Minggu, Polresta Bogor Kota Bakal Gelar Operasi Keselamatan Lodaya 2022

Ilustrasi Operasi Zebra Lodaya

BOGOR-RADAR BOGOR, Selama dua pekan kedepan, Polresta Bogor Kota akan melaksanakan Operasi Keselamatan Lodaya 2022 di sejumlah titik terhitung sejak Selasa (1/3/2022). Baca juga: Cegah Kecelakaan, Polresta Bogor Kota Bagikan Sabuk Keselamatan Anak Bagi Pemotor Kasatlantas Polresta Bogor Kota, Kompol Galih Apria menjelaskan, selama melaksanakan Operasi Keselamatan Lodaya 2022, pihaknya akan melaksanakannya secara humanis dan persuasif. […]

Giliran Para Ketum Parpol di Live Polling Capres 2024, Prabowo Berjaya Dipuncak

Giliran Para Ketum Parpol di Live Polling Capres 2024, Prabowo Berjaya Dipuncak

RADAR BOGOR, Radar Bogor Grup kembali menggelar Live Polling Capres 2024. Kali ini, live polling menampilkan enam ketua parpol. Mereka adalah, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarno Putri, Ketum Golkar Airlangga Hartarto, Ketum Gerindra Prabowo Subianto, Ketum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono, Ketum PKB Muhaimin Iskandar dan Presiden PKS Ahmad Syaikhu. Baca juga: Seru Nih! 6 Ketua Parpol […]

Viral Kemacetan Puncak, Kapolda Beberkan Sejumlah Penyebab

Ratusan kendaraan memadati Kawasan Puncak Bogor, diakhir libur panjang, Senin (28/2/2022). Nelvi/Radar Bogor.

CISARUA-RADAR BOGOR, Kemacetan di Puncak Bogor pada libur panjang akhir pekan (27/2/2022) lalu menjadi sorotan publik. Kapolda Jabar Irjen Pol Suntana pun ungkap sejumlah penyebabnya. Baca juga: Macet Total, 125 Hotel di Puncak Full “Sesuai laporan dan hasil pengecekan di lapangan, kita tahu libur panjang ini masyarakat kita banyak yang berlibur di wilayah Puncak, lalu anggota […]

Polresta Bogor Kota Bagikan Minyak Goreng Gratis Bagi yang Mau Vaksin

Polresta Bogor Kota

BOGOR-RADAR BOGOR, Polresta Bogor kota melaksanakan vaksinasi Covid-19 untuk masyarakat dan wisatawan di Mal BTM Kota Bogor, pada Senin (28/2/2022). Wakapolresta Bogor Kota AKBP Ferdy Irawan mengatakan, kegiatan vaksinasi dilakukan pihaknya untuk menekan potensi penyebaran Covid-19. Baca juga: Vaksinasi Booster Sasar 8.072 Warga dan Buruh di Cileungsi Terlebih di momen libur panjang seperti saat ini. “Sasaran […]

Macet Total, 125 Hotel di Puncak Full

Macet Puncak

MEGAMENDUNG-RADAR BOGOR, Kemacetan parah di Kawasan puncak, Kabupaten Bogor Pada Libur momen Isra mi’raj berdampak positif bagi pertumbuhan okupansi hotel di kawasan puncak. Baca juga: Macet Total, Polisi Sebut Jutaan Motor Masuk Puncak Data dari PHRI kabupaten Bogor mencatat, okupansi hotel 50 persen. Atau bisa dibilang full sesuai aturan PPKM yang berlaku, maksimal kapasitas 50 […]

Macet Total, Polisi Sebut Jutaan Motor Masuk Puncak

Ribuan kendaraan memadati kawasan Puncak Bogor dihari terakhir libur panjang, Senin (28/2/2022). Nelvi/Radar Bogor.

MEGAMENDUNG-RADAR BOGOR, Macet di Jalan Raya Puncak, Kabupaten Bogor terparah selama masa pandemi Covid-19 ini. Baca juga: Macet Parah Libur Panjang Akhir Pekan, Puncak-Jakarta 17 Jam KBO Satlantas Polres Bogor, Iptu Ketut Laswarjana, menuturkan, kemacetan di Jalan Raya Puncak diakibatkan banyaknya pengendara sepeda motor, juga kendaran roda dua yang parkir di bahu jalan. Lanjut Ketut, […]

Gelar Khitanan Massal, Vinuscare Perluas Dakwah Sosial

Gelar Khitanan Massal, Vinuscare Perluas Dakwah Sosial

CIBINONG-RADAR BOGOR, Vinuscare menggelar kegiatan sosial Khitanan Massal di Kampus Institut Teknologi dan Bisnis Visi Nusantara (ITB VINUS), Cibinong pada Senin (28/01/2022). Ketua Panitia, Daris Dzimar yang juga mewakili Vinuscare menuturkan, acara ini bekerja sama dengan ITB VINUS Bogor dengan kepanitiaan yang dibantu oleh para mahasiswanya. Baca juga: Vinuscare dan ITB Vinus Bogor Menyelenggarakan Wawancara […]

Tata Kawasan Puncak, Ridwan Kamil Tegaskan Perlu Kolaborasi dan Sinergi Kuat

Ridwan Kamil

CISARUA-RADAR BOGOR, Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil mengatakan, dalam menangani masalah kemacetan kawasan Puncak, Bogor, perlu kolaborasi dan sinergi yang kuat antara Pemerintah Provinsi, Kabupaten, para Camat serta pihak swasta. “Tidak hanya bisa dilakukan dengan APBD kabupaten, provinsi dan pusat. Bisa dengan mengorganisasikan CSR, kan di wilayah itukan banyak perusahaan-perusahaan. Jadi kita harus lebih gesit, […]