PPKM Dicabut, Jokowi Bareng Heru Blusukan ke Pasar Tanah Abang

JAKARTA-RADAR BOGOR, Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono meninjau Blok A Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat. Blusukan Jokowi dengan Heru bukanlah kali pertama dilakukan di Jakarta. Baca Juga: DPR Punya Pilihan untuk Menerima atau Menolak Perppu Cipta Kerja Jokowi mengatakan ingin memastikan kondisi sektor hilir (perekonomian) bergerak dengan […]
DPR Punya Pilihan untuk Menerima atau Menolak Perppu Cipta Kerja

JAKARTA-RADAR BOGOR, Anggota Baleg DPR Guspardi Gaus menyikapi Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (Perppu) Cipta Kerja (Ciptaker). Dia menegaskan bahwa anggota dewan masih memiliki pilihan untuk menolak Perppu tersebut. Baca Juga: Kapolri: Pelayanan Bhabinkamtibmas Membuat Rakyat Puas Guspardi Gaus menuturkan, kedudukan Perppu Cipta Kerja yang diterbitkan Presiden Jokowi sudah setara dengan undang-undang. Sehingga, tidak ada lagi […]
Ariel Tatum Punya Daftar Keinginan Random di 2023

JAKARTA-RADAR BOGOR. Aktris Ariel Tatum merilis daftar keinginan random alias acak yang ditargetkannya untuk dilakukan di tahun 2023 ini. Ariel Tatum ingin melakukan banyak hal yang tidak melulu serius, namun menjadi sumber kebahagiaan baginya seperti yang telah dia lakukan di tahun 2022, dikutip dari POJOK SATU. Baca Juga: Tarif Hotel di Saudi Naik hingga 300 Persen “Memulai tahun […]
Kapolri: Pelayanan Bhabinkamtibmas Membuat Rakyat Puas

JAKARTA-RADAR BOGOR, Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo menyebut, Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas) memiliki peran penting dalam kinerja institusi. Sebab, mereka adalah anggota yang langsung bertugas di tengah-tengah masyarakat. Baca Juga: Video Viral Seorang Ibu Tidak Boleh Pegang Anaknya, Diunggah Hotman Paris “Polri menjadikan Bhabinkamtibmas sebagai ujung tombak sampai tingkat desa dalam […]
Partai Ummat Konsolidasi Pemenangan di Rakernas

JAKARTA-RADAR BOGOR, Setelah ditetapkan sebagai peserta Pemilu 2024, Partai Ummat segera menggelar konsolidasi. Dalam waktu dekat, partai yang digawangi mantan Ketua MPR Amien Rais itu akan menggelar rapat kerja nasional (rakernas) bulan depan. Baca Juga: Tol Bocimi Seksi 2 Cigombong-Cibadak Ditutup Sore ini Ketua Umum Partai Ummat Ridho Rahmadi menyebutkan, rakernas menjadi bagian dari strategi […]
Upah Belum Juga Dibayarkan, Buruh Pabrik Gunung Putri Lapor Wasnaker

GUNUNGPUTRI-RADAR BOGOR, Puluhan buruh pabrik spring bed di Kecamatan Gunung Putri, yang belum dibayar upahnya selama dirumahkan, lapor ke UPTD Kepengawasan Ketenagakerjaan (Wasnaker) Wilayah 1 Bogor. Baca Juga: Buruh di Gunung Putri Kepung Pabrik Spring Bed, Ini Gara-garanya “Kami sudah lapor ke Wasnaker, termasuk tentang upah yang dibayarkan kurang dari UMK yang berlaku,” ujar Ketua […]
Tol Bocimi Seksi 2 Cigombong-Cibadak Ditutup Sore ini

CIGOMBONG-RADAR BOGOR, Jalan Tol Bocimi Seksi 2 dari arah Sukabumi menuju Cigombong direncanakan bakal ditutup pada Senin (2/1/2023) sore pukul 17.00 WiB. Baca Juga: Dibuka Fungsional, Tol Bocimi Seksi 2 Mulai Dipadati Pemudik Untuk itu, bagi pemudik atau wisatawan yang akan mengunakan Jalan Tol Bocimi Seksi 2 dari arah Sukabumi menuju Jakarta bisa berangkat lebih […]
Semarang Dilanda Banjir, Tiga Orang Tewas Tersengat Listrik

SEMARANG – RADAR BOGOR, Sebanyak tiga orang dilaporkan meninggal dunia akibat tersengat listrik selama banjir yang terjadi sejak 31 Desember 2022 hingga Senin (2/1) di wilayah Kota Semarang, Jawa Tengah. Kapolsek Genuk Kompol RIS Andrian mengatakan dua kejadian dengan tiga korban tewas tersebut seluruhnya terjadi di wilayah Kecamatan Genuk. Peristiwa pertama, kata Kapolsek Genuk, terjadi […]
Video Viral Seorang Ibu Tidak Boleh Pegang Anaknya, Diunggah Hotman Paris

JAKARTA-RADAR BOGOR. Di balik keretakan hubungan antara suami dan istri, anak selalu menjadi korban. Hal itu juga yang dialami seorang ibu asal Bekasi, Jawa Barat yang diasingkan dari anak yang dilahirkannya selama 4 bulan setelah perkawinannya dengan sang suami bermasalah. Baca Juga: Demian Sambut Tahun Baru 2023 Dengan Aksi Mematikan, Dicor Hidup-hidup Video yang memperlihatkan […]
Pelaku Mutilasi di Bekasi Berusaha Kabur Saat Hendak Ditangkap

BEKASI-RADAR BOGOR, Polda Metro Jaya tengah menangani kasus mutilasi seorang perempuan di Bekasi, Jawa Barat. Pelaku saat ini sudah ditangkap meskipun sempat berusaha kabur. Baca Juga: Demian Sambut Tahun Baru 2023 Dengan Aksi Mematikan, Dicor Hidup-hidup Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya Kombespol Hengki Haryadi mengatakan, pada saat mendatangi kontrakan tempat kejadian perkara […]
Waw ‘Avatar 2’ Kembali Rajai Bioskop Amerika Utara di Liburan Tahun Baru

AMERIKA – RADAR BOGOR, Film Avatar: The Way of Water alias Avatar 2 kembali mendominasi layar bioskop Amerika Utara pada masa liburan akhir pekan ini. Avatar 2 meraup sekitar 82,4 juta dolar AS, menurut laporan pengamat industri Exhibitor Relations, dikutip dari ANTARA. Mengutip AFP yang siarkan pada Minggu (1/1) waktu setempat, angka pendapatan itu mendorong Avatar 2 untuk melewati rekor total 1 miliar […]
Simak! Aturan Baru Pajak Penghasilan, Gaji Rp4,5 Juta Bebas PPh

JAKARTA-RADAR BOGOR, Aturan baru soal pajak penghasilan telah ditetapkan oleh pemerintah. Aturan itu tertuang di Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2021 tentang Harmonisasi Peraturan Perpajakan (HPP). Baca Juga: Perppu Cipta Kerja Hapus Cuti Panjang Karyawan, Bukan Kewajiban Perusahaan Dalam aturan baru itu, batas pajak penghasilan (PPh) orang pribadi atau karyawan dari semula Rp4,5 juta per bulan menjadi Rp5 […]