25 radar bogor

Mayat Pria di Kaki Gunung Salak Bogor Bikin Geger, Polisi Ungkap Identitasnya

Mayat Pria

PAMIJAHAN-RADAR BOGOR, Warga di kaki Gunung Salak, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor digegerkan dengan penemuan sesosok mayat pria Jumat (26/4/2024). Baca Juga: Pemekaran Kabupaten Bogor Barat Terus Disuarakan Pemuda dan Aktivis Pamijahan Informasi yang dihimpun Radar Bogor, mayat pria itu ditemukan pukul 05.30 WIB pertama kali oleh warga yang hendak pergi ke kebun. Mayat pria tersebut […]

Presiden Terpilih Resmi Ditetapkan, Ketua DPRD Kabupaten Bogor Ajak Warga Bersatu

Ketua DPRD Kabupaten Bogor Rudy Susmanto.

CIBINONG-RADAR BOGOR, Usai penetapan Presiden dan Wakil Presiden terpilih oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU), Ketua DPRD Kabupaten Bogor, Rudy Susmanto pun mengajak masyarakat Kabupaten Bogor untuk bersatu. Baca Juga : Masuki Musim Hujan Ekstrem, Ketua DPRD Kabupaten Bogor Rudy Susmanto Imbau Masyarakat Waspada Ia mengatakan, Pilpres 2024 telah selesai sehingga penting untuk bersatu kembali. Sebab […]

Tanggapi Soal Penertiban Kawasan Puncak, Wanhai : AHY Berani atau Tidak?

Kawasan Puncak

CISARUA – RADAR BOGOR, Wacana penertiban lahan di Kawasan Puncak yang disampaikan Menteri ATR/BPN RI Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), mendapat respon dari Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bogor, Wawan Hikal Kurdi. Baca Juga : Tanggapi Patung Dewi Kencana di Puncak, FKUB Minta Pengelola Pahami Kearifan Lokal Menurutnya, butuh keberanian dari sang Menteri AHY untuk merealisasikan hal […]

Soal Wacana Pembangunan Underpass Bojonggede, Begini Kata Pj Bupati Bogor

Underpass

BOJONGGEDE – RADAR BOGOR, Rencana pembangunan underpass di pintu kereta Lapangan Siaga Bojonggede hingga kini tak jelas. Baca Juga: Skybridge Bojonggede Diresmikan Menhub, yang Kedua di Indonesia Pj Bupati Bogor Asmawa Tosepu mengatakan, proyek underpass di Bojonggede hingga saat ini masih terbilang wacana. “Kita masih berusaha bagaimana caranya dibangun itu (yang sudah ada) bisa dimanfaatkan […]

Jelang PPDB 2024, Komisi IV DPRD Kota Bogor Minta Disdik Persiapkan Ini

PPDB

BOGOR-RADAR BOGOR, Menjelang Penerimaan Peserta Didik Baru atau PPDB 2024, Ketua Komisi IV DPRD Kota Bogor, Akhmad Saeful Bakhri, meminta Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bogor untuk mempersiapkan regulasi terkait persyaratan agar tidak ada lagi terjadi kericuhan seperti tahun lalu. Baca Juga ; DPRD Kota Bogor Bahas LKPJ Terakhir Bima Arya, Tim Pansus Sindir Hal Ini […]

Suku Bunga Acuan Naik, BRI Tetap Optimis Penyaluran Kredit Tumbuh Double Digit di 2024

Direktur Utama BRI Sunarso

JAKARTA–RADAR BOGOR, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI menyambut baik kebijakan Bank Indonesia (BI) dalam menaikkan BI-7 Day Repo Rate (BI7DRR) sebesar 25 basis poin menjadi 6,25%. Baca Juga : BRI Bukukan Laba Rp15,98 Triliun, Fokus ke Tantangan Domestik Melalui UMKM Pada press conference kinerja Triwulan I 2024 yang diselenggarakan di Jakarta (25/04), […]

Statistik Indonesia vs Korea Selatan, Skuad Garuda Muda Unggul dari Segala Aspek

Timnas Indonesia

QATAR-RADAR BOGOR, Sejarah kembali ditorehkan Timnas Indonesia U-23. Untuk pertama kalinya, Garuda Muda lolso ke semifinal Piala Asis U-23, setelah memetik kemenangan atas Korea Selatan lewat adu penalti Jumat(26/4/2024) dini hari WIB. Baca Juga : Timnas Indonesia U-23 Pencetak Serajah Baru, Selangkah Lagi ke Olimpiade Paris Berdasarkan catatan statistik selama pertandingan, skuad Garuda muda memang […]

Prabowo Mulai Utak Atik Kabinetnya, Termasuk Kementerian Baru

Prabowo-Gibran

JAKARTA-RADAR BOGOR, Presiden terpilih Prabowo Subianto mulai menyusun kabinetnya nanti. Sejauh ini, baru Partai NasDem dan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) adalah partai yang berhasil ditarik gabung. Baca Juga : Prabowo Bakal Temui Megawati, Golkar: Itu Langkah Bagus Prabowo tidak hanya berusaha menarik partai di luar koalisi, tetapi dia juga mulai berbicara tentang rencana kabinetnya. Untuk […]

Ini 5 Daerah dengan Kasus DBD Tertinggi, Kota Bogor Urutan Ketiga

Ilustrasi kasus DBD

JAKARTA-RADAR BOGOR, Kasus DBD (Demam Berdarah Dengue) mengalami lonjakan seiring musim pancaroba yang masih terjadi. Baca Juga : Lonjakan Kasus DBD, RSUD Kota Bogor Layani 621 Pasien, Hingga Tambah Ruang Rawat Anak Berdasarkan data Kementerian Kesehatan RI sampai dengan minggu ke-14 bulan April 2024, tercatat kasus DBD di Indonesia mencapai 60.296 kasus, dengan kematian 455 […]

Timnas Indonesia U-23 Pencetak Serajah Baru, Selangkah Lagi ke Olimpiade Paris

Timnas Indonesia U-23

QATAR-RADAR BOGOR, Timnas Indonesia U-23 kembali mengukir sejarah setelah memastikan diri lolos ke semifinal Piala Asia U-23 2024. Baca Juga : Timnas Indonesia U-23 Siap Hadapi Korsel di Babak 8 Besar, Ini Link Streamingnya Pasukan Shin Tae-young sukes menyingkirkan tim kuat Korea Selatan (Korsel) U-23 pada babak perempat final di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, […]