25 radar bogor

Dua Remaja Tewas Tenggelam di Sungai Ciliwung

DEPOK–RADAR BOGOR, Dua jenazah remaja yang tenggelam Sungai Ciliwung ditemukan dalam keadaan meninggal dunia. Dua remaja itu yakni Mohammad Edis dan Muhammad Rifai (15). Tim Taruna Siaga Bencana (Tagana) Kota Depok, Jawa Barat menemukan jenazah Rifai tersangkut di bebatuan Sungai Ciliwung pada Rabu (26/6/2019) sekitar pukul 17.15 WIB. Sedangkan jenazah Rifai ditemukan pada Kamis (27/6/2019) […]

Banyak Dalil Gugatan Prabowo-Sandi Ditolak, Putusan MK Sudah Bisa Ditebak

JAKARTA-RADAR BOGOR, Hingga kini sidang pembacaan putusan gugatan Pilpres 2019 di Mahkamah Konstitusi (MK), masih berlangsung. Hingga sidang sudah berlangsung lebih dari 3 jam, hampir semua dalil gugatan yang diajukan kuasa hukum Prabowo-Sandiaga ditolak hakim MK. Dengan banyaknya dalil gugatan Paslon 02, Prabowo-Sandi yang ditolak hakim, maka putusan hasil sidang sengketa Pilpres di MK, Jalan […]

Warga Bogor Doakan RY

BOGOR-RADAR BOGOR, Sosok mantan Bupati Bogor, Rachmat Yasin (RY) bagi mayoritas warga Kabupaten Bogor, cukup mendapat tempat istimewa. Betapa tidak, saat RY seperti sekarang ini sedang terkena musibah, warga Kabupaten Bogor turut bersedih. “Bagi kami, RY itu bapak pembangunan di Kabupten Bogor. Lihatlah sekarang ini, ibukota kabupaten yakni Cibinong begitu maju pesat. Tak hanya Cibinong […]

Prakiraan BMKG, Cuaca Jawa Barat Sepanjang Hari Ini Cerah Berawan

Ilustrasi Cuaca

BOGOR-RADAR BOGOR, Berdasarkan prakiraan BMKG, cuaca dibeberapa wilayah Jawa Barat pagi hari ini secara umum cerah hingga cerah berawan. Siang dan sore hari secara umum cerah berawan hingga berawan. Begitu juga pada malam hari secara umum cerah berawan hingga berawan. Sementara dini hari secara umum cerah berawan hingga berawan. Suhu udara wilayah Jawa Barat bagian […]

Lukman Akui Terima Duit dari Kedubes Arab, Rommy: Ada Kode Khusus untuk Menag

JAKARTA-RADAR BOGOR, Dalam sidang ‎lanjutan perkara dugaan suap jual beli jabatan di lingkungan Kementerian Agama (Kemenag) untuk terdakwa Haris Hasanuddin dan ‎Muafaq Wirahadi, terungkap adanya kode khusus. Kode khusus itu adalah B1 sebutan bagi Menteri Agama (Menag) Lukman Hakim Saifuddin ‎yang diketahui juga politukus Partai Persatuan Pembangunan (PPP). Awalnya kejadian itu terjadi pada saat Jaksa […]

Bercanda Dalam Lift, Pria Ini Nyaris Kehilangan Kaki

JAKARTA-RADAR BOGOR, Seorang pemuda bernama Husen (20), hampir saja kehilangan satu kakinya. Dia terjepit di lift barang di Gudang Kain Jalan Bungur Besar, Kemayoran, Jakarta Pusat, Rabu (26/6). “Kejadian sekitar pukul 14.26 WIB,” kata Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Pusat Hardisiswan, saat dikonfirmasi wartawan, Rabu (26/6/2019). Peristiwa itu berawal saat Husen dan […]

Ditinggal ke Kebun, Rumah Warga Rumpin Ludes Terbakar

RUMPIN-RADAR BOGOR, Salah satu rumah warga Kampung Kebon Cau, Desa Cipinang, Kecamatan Rumpin, Kabupaten Bogor, ludes terbakar pada Rabu (26/6/2019) pagi sekira pukul 09:00 Wib. Menurut informasi yang diterima radarbogor.id, rumah berukuran 5X8 meter milik Atma (45) ini hangus terbakar setelah pemilik rumah pergi ke kebun untuk mengambil cengkih. Usai memasak menggunakan kayu bakar, korban […]

Kualitas Udara Jakarta Terburuk di Dunia

JAKARTA-RADAR BOGOR, Situs penyedia peta polusi daring kota-kota besar dunia, AirVisual menempatkan kualitas udara di DKI Jakarta menjadi salah satu yang terburuk di dunia. Sebagai contoh pada Selasa (25/6) pukul 08.00 WIB angka polusi disebutkan mencapai 240 (very unhealthy). Sedangkan pada hari ini pukul 09.00 WIB mencapai 168 (unhealthy). Menanggapi hal tersebut, Kepala Laboratorium Dinas […]

Siap Jadi Kiper Cadangan, Buffon Kembali ke Juventus

TURIN-RADAR BOGOR, Semusim memperkuat Paris Saint-Germain (PSG, kiper vetran asal Italia Gianluigi Buffon dikabarkan bakal kembali bergabung ke klub asalnya Juventus dengan status bebas transfer. Penjaga gawang berusia 41 tahun itu sebelumnya menghabiskan 17 tahun bersama Juve sebelum pindah ke Paris musim panas lalu. Sky Sports melansir, Buffon setuju untuk kembali ke Turin, meski hanya […]

Taklukan Becamex 2-1, PSM Makassar Gagal Melaju ke Final Piala AFC

CIBINONG–RADAR BOGOR, Meski menang tipis 2-1 atas Becamex Binh Duong, PSM Makassar tetap tersingkir di Piala AFC 2019. Pasalnya, di laga pertama yang berlangsung di kandang Becamex, PSM Makassar kalah 1-0. Pada laga leg kedua semifinal piala AFC 2019 zona ASEAN yang berlangsung di Stadion Pakansari Cibinong, Kabupaten Bogor, Rabu (26/6) sore WIB, PSM menang […]

Trend Jajamu Lokal Selevel Millenial

BOGOR-RADAR BOGOR, Sepertinya banyak orang mengatakan jamu itu pahit, tidak enak, dan sulit untuk dikategorikan minuman kekinian, selain hanya untuk kesehatan. Namun hal ini sepertinya tidak berlaku bagi Arie Kriswaldi (38), founder Jajamu asal Bogor. Di usia usahanya yang masih muda, pria yang akrab disapa Arie itu punya ambisi besar untuk mempopulerkan kepada masyarakat bahwa […]

Moeldoko Keluarkan Pernyataan Provokatif Jelang Putusan MK

JAKARTA-RADAR BOGOR, Jelang putusan sengketa hasil Pilpres 2019 di Mahkamah Konstitusi (MK), semua pihak diminta menahan diri mengeluarkan pernyataan-pernyataan provokatif seperti yang disampaikan Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko dengan menuduh adanya kelompok jaringan teroris dalam aksi di sekitar MK. Direktur Eksekutif Jenggala Center, Syamsuddin Radjab menagatakan, pernyataan demikian menandakan Moeldoko tidak memercayakan penanganan keamanan kepada aparat […]